Jurnal Algoritma
Vol 16 No 1 (2019): Jurnal Algoritma

Perancangan Media Pembelajaran Interaktif Untuk Anak Autis di Sekolah Luar biasa

Hanna Qurrotul Aini (Unknown)
Dewi Tresnawati (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Aug 2019

Abstract

Sekolah0Luar Biasa (SLB) Al Mashduqi0adalah sekolah yang menyelenggarakan pendidikan 0luar biasa bagi anak berkebutuhan 0khusus (ABK). Proses pembelajaran di SLB AlMashduqi khususnya untuk anak autis disesuaikan dengan kemampuan dan0kebutuhan anak.Pengajar0menyampaikan materi hanya menggunakan media gambar0dan benda0yang ada disekitarsebagai media pembelajaran. Karena keterbatasan yang dimiliki anak autis guru sering mengalamikesulitan dalam menyampaikan materi pembelajaran serta sulit untuk0mengetahui kemampuan anakdalam0menerima materi pembelajaran apakah0sudah mencapai indikator0atau belum. Karena0berbagai hambatan tersebut anak autis0memerlukan perlakuan khusus dalam pembelajaransalah satunya dengan0menggunakan media pembelajaran multimedia. Penggunaanmedia0pembelajaran ini sangat0penting untuk membantu anak0autis memahami materi0pembelajaran yang akan disampaikan. Dengan0teknologi informasi media pembelajaran tersebut0dapat diwujudkan 0dengan dibuatkan aplikasi media pembelajaran interaktif berbasismultimedia. Perancangan0dan penelitian0aplikasi media0pembelajaran interaktif untuk anak0autiskelas VII SMPLB0ini menggunakan metodologi pengembangan multimedia Luther-Sutopo yangdikutip oleh Binanto (2010) dan sesuai dengan rujukan penelitian sebelumnya [2]. Berdasarkanhasil0dari laporan0skripsi ini diperoleh kesimpulan0bahwa media0pembelajaran interaktif0initelah0selesai dibuat dan mampu0membantu guru kelas dalam0menyampaikan materipembelajaran0agar dapat0lebih mudah0dipahami0oleh anak penyandang0autisme.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

algoritma

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Algoritma merupakan jurnal yang digunakan untuk mempublikasikan hasil penelitian dalam bidang Teknologi Informasi (TI), Sistem Informasi (SI), dan Rekayasa Perangkat Lunak (RPL), Multimedia (MM), dan Ilmu Komputer (Computer ...