Jurnal Pendidikan Progresif
Vol 4, No 1 (2014): Jurnal Pendidikan Progresif

KEMAMPUAN MENTERJEMAHKAN TEKS NARATIF PENDEK PADA PEMBELAJARAN BAHASA PERANCIS DI SMA

Endang Ikhtiarti (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2014

Abstract

The research aims to investigate the ability of students of SMAN 9 Bandar Lampung of Grade Eleven in Short Narrative Text Translation. By using descriptive method, data were collected from the students test results which were sufficient to describe the students abilities in translation of short narrative text. The result show that the average score of the test is in very good category. And the total score is 86. In linguistics aspect gets 87,5 score, semantics aspect gets 96,41 score, and pragmatics aspect gets 94,12 score. All of these three aspects are in very good category. In correct spelling and standard aspect gets 84,31 score. And in terminology aspects gets 80,88 score. They have good category. But in naturalness of expression, it gets 33,33 score or it has insufficient score.Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji kemampuan siswa kelas XI SMAN 16 dalam menerjemahkan teks naratif pendek. Dengan menggunkan metode deskripsi, data dikumpulkan dari hasil tes para siswa yang cukup dapat digunakan untuk menggambarkan kemampuan para siswa tersebut dalam menerjemahkan teks naratif pendek. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata- rata skor tes siswa berada pada kategori baik sekali, dengan total skor 86. Untuk hasil tes dalam aspek Linguistik mendapat skor 87,5, untuk aspek Semantik mendapat skor 96,41, untuk aspek Pragmatik mendapat skor 94,12. Ketiga aspek ini berada pada kategori sangat baik. Untuk aspek ejaan baku, benar mendapat skor 84,31. Dan untuk aspek peristilahan mendapat skor 80,88. Kedua aspek ini berada pada kategori baik. Tetapi untuk aspek kewajaran dalam ungkapan mendapat skor 33,33 atau mendapat skor kurang.Kata kunci: bahasa Perancis, menerjemahkan, teks naratif

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

jpp

Publisher

Subject

Humanities Education Public Health Social Sciences Other

Description

Disaster literacy and Risk Management Education Ethnopedagogy-based STEM Education Multicultural Education Integrating technology into the curriculum: Challenges & Strategies Collaborative & Interactive Learning Educational Literacy Learning Analysis Education Management System Tools for 21st ...