Jurnal Edukasi : Jurnal Bimbingan Konseling
Vol 8, No 1 (2022): Jurnal Edukasi : Jurnal Bimbingan Konseling

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DENGAN PERILAKU HEDONISME SISWA SMP FITRA ABDI PALEMBANG

Asty Rama Pratiwi (Universitas PGRI Palembang)
Ramtia Darma Putri (Universitas PGRI Palembang)
Syska Purnama Sari (Universitas PGRI Palembang)



Article Info

Publish Date
10 Aug 2022

Abstract

Abstract: The purpose of this study was to determine the relationship between parenting styles and hedonistic behavior of students at Fitra Abdi Junior High School, Palembang. This research is quantitative research using correlation method. The population of this research is all students of class IX SMP Fitra Abdi Palembang with a total sample of 91 research taken by respondents using quota sampling technique. Then the data collection technique used a Likert scale questionnaire and documentation. The results of the study are based on data that has obtained a correlation value of 0.473, a significant confidence level of 5%, namely 0.206. rcount = 0.473 > rtable = 0.206, which means that there is a relationship between parenting patterns and hedonistic behavior of class IX students of Fitra Abdi Junior High School Palembang.Keywords: parenting style, hedonistic behaviorAbstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan pola asuh orang tua dengan perilaku hedonisme siswa SMP Fitra Abdi palembang. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode korelasi. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IX SMP Fitra Abdi Palembang dengan jumlah sampel penelitian sebanyak 91 yang diambil responden dengan menggunakan teknik quota Sampling. Kemudian teknik pengumpulan data menggunakan angket skala likert dan dokumentasi. Hasil penelitian berdasarkan data yang sudah diperoleh nilai korelasi 0,473, taraf kepercayaan signifikan sebesar 5% yaitu 0,206. rhitung = 0,473 > rtabel= 0,206yang artinya terdapat hubungan pola asuh orang tua dengan perilaku hedonisme siswa kelas IX SMP Fitra Abdi Palembang.Kata Kunci: Pola asuh orang tua, perilaku hedonisme

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

cobaBK

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal EDUKASI (Media Kajian Bimbingan Konseling) is a peer-reviewed open-access scholarly journal managed and published by Program Studi Bimbingan Konseling Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Ar-Raniry Banda Aceh. The journal publishes various researches and literary reviews in the field of ...