Prosiding Seri Seminar Nasional
Vol. 2 No. 1 (2022): PROSIDING SERINA IV 2022

PENGENALAN TES PSIKOLOGI BAGI SISWA SISWI SMK BHINNEKA TUNGGAL IKA JAKARTA

Oey Hannes Widjaya (Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Tarumanagara Jakarta)
Heni Hababa (Fakultas Pendidikan Kegamaan Buddha, STAB Nalanda Jakarta)
Ingke Christian (Fakultas Pendidikan Kegamaan Buddha, STAB Nalanda Jakarta)



Article Info

Publish Date
20 Aug 2022

Abstract

Topik penelitian pengabdian kepada masyarakat kali ini adalah berjudul Pengenalan Psikotes Dalam Menghadapi Dunia Kerja Pada Siswa SMK Bhinneka Tunggal Ika Jakarta. Tujuan dari kegiatan PKM ini adalah umtuk Memberikan pengenalan, pelatihan, pengetahuan dan sarana baik sevara teoritis maupun secara praktis kepada para pesarta dalam hal ini adalah siswa SMK Bhinneka Tunggal Ika Jakarta agar siap menghadapi dunia kerja setelah lulus. Alata analsisi yang digunakan dalam PKM ini adalah berupa penyuluhan bertahap, yang dimulai dengan tahap perkenaalan materi, observasi tempat, contoh permasalahan, games dan juga diskusi secara menyeluruh mengenai teknik psikologi tes untuk calon karyawan.. Kesimpulan yang bias diperoleh dari PKM ini adalah diharapkan para siswa SMK Bhinneka Tunggal Ika Jakarta paham dan dapat menyelesaikan psikologi tes untuk seleksi calon karyawan dengan baik dan benar. Hasil akhir dari pengenalan ini diharapkan para siswa khususnya di SMK dapat mempersispakan diri untuk menghadapi seleksi kerja agar lebih memiliki motivasi dan pengetahuan untuk menghadap psikologi tes untuk calon karyawan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

PSERINA

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Industrial & Manufacturing Engineering Materials Science & Nanotechnology

Description

Prosiding SERINA merupakan wadah publikasi hasil penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) yang dilaksanakan oleh Dosen, Mahasiswa, maupun Praktisi dan telah didesiminasikan Pada Seri Seminar Nasional (SERINA) yang diselenggarakan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat ...