EDUCARE
Vol. 2 No.1, Agustus 2003

Kontribusi Pendidikan Terhadap Pertumbuhan Ekonomi

Asep Hidayat (Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Langlangbuana)



Article Info

Publish Date
01 Aug 2006

Abstract

Bila kualitas pendidikan diukur dengan Indeks Pembangunan Manusia maka peringkat Indonesia diantara negara-negara Asean, sampai dengan tahun 2001, menempati peringkat 102, di bawah Vietnam dan di atas Myanmar. Angka indeks ini digunakan oleh Unesco dan World Bank dalam memeringkat pembangunan manusia di dunia. Berdasarkan paparan di atas, perlu dilakukan reposisi atas kebijakan pendidikan di Jawa Barat, dengan memandang bahwa pendidikan merupakan investasi yang memiliki nilai-nilai ekonomis tertentu, meskipun dapat dirasakan pada masa jangka panjang. Dengan memandang pendidikan sebagai suatu investasi, perlu dilakukan evaluasi ekonomis untuk proyek-proyek investasi pendidikan

Copyrights © 2003






Journal Info

Abbrev

educare

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

EDUCARE adalah jurnal ilmiah pendidikan dan pembelajaran, yang diterbitkan oleh Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Langlangbuana (FKIP UNLA), pertama kali terbit pada tanggal 02 Mei 2002, bertepatan dengan Hari Pendidikan Nasional. Jurnal ini menyandang nama EDUCARE yang arti ...