Didaktika Aulia
Vol. 1 No. 1 (2021): JURNAL PENDIDIKAN ISLAM

PENGARUH PEMBELAJARAN AKIDAH AKHLAK TERHADAP PEMBENTUKAN KARAKTER SISWA

Komarudin (STAI Al-Aulia Bogor)



Article Info

Publish Date
31 May 2021

Abstract

Pendidikan karakter yang di programkan pemerintah sejalan dengan tujuan pendidikan akidah akhlak yang bertujuan utk membentuk siswa berakhlak. Pembentukan karakter dipengaruhi oleh berbagai hal, keluarga, lingkungan, sekolah, dalam penelitian ini penulis fokus dalam meneliti pengaruh pembelajaran akidah akhlak terhadap pembentukan karakter siswa.Penelitian ini berlokasi di sekolah MI Miftahussudur, objek penelitian dikhususkan utk kelas IX, Penelitian ini bertujuan utk menemukan sejauhmana pengaruh pelajaran akidah akhlak terhadap pembentukan karakter siswa. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Data penelitian diambil langsung, kemudian dianalisis. Langkah- langkanya, pertama, data-data yang telah terkumpul diklasifiksi berdasarkan masalah yang dikaji. Kedua, data-data dikaji secara kuantitatif. Ketiga, berdasarkan hasil analisis dan interpretasi data. Penulis mengambil kesimpulan yang dilengkapi dengan saran- saran. Penelitian ini berkesimpulan bahwa adanya pengaruh pelajaran akidah akhlak terhadap pembentukan karakter siswa yang di bentuk oleh kegiatan islami, pembiasaan dan penanaman pemahaman ajaran islam, hasil penelitian menunjukan prosentasi.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

DIDAKTIKA

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

Didaktika Aulia merupakan jurnal ilmiah kajian pendidikan yang khusus mempublikasikan karya-karya ilmiah yang belum pernah diterbitkan. Jurnal ini terbit berkala dua kali dalam setahun yaitu pada periode Januari-Juni dan periode Juli-Desember oleh Sekolah Tinggi Agama Islam Al-Aulia ...