Journal of Contemporary Islamic Education
Vol. 2 No. 2 (2022): Journal of Contemporary Islamic Education

Ethics of Educators and Students in Islamic Education Perspective

Badratun Nafis (UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta)
Lusiana Lusiana (UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta)
Nur Hidayat (UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
28 Jul 2022

Abstract

Penelitian ini berfokus pada etika dan akhlak pendidik dan peserta didik dalam Pendidikan islam. Salah satu tujuan pendidik adalah mempersiapkan peserta didik menjadi manusia yang berguna untuk umat dan bangsa sehingga juga memiliki etika yang baik dan berakhlakul karimah baik kepada guru, teman maupun diri sendiri sehingga bisa bermanfaat ilmu yang dipelajarinya. Metode dalan penelitian ini adalah metode kepustakaan yang mengacu pada buku, esklopedia, dan artikel ilmiah. Etika dan akhlak adalah nilai moral yang harus dimiliki setiap individu terutama dalam proses pembelajaran. Guru adalah seorang pendidik yang bertanggung jawab untuk membimbing dan meningkatkan kemampuan dasar siswa. Proses pengajaran disebut interaksi pendidik antara guru dan siswa yang dipandang sebagai dua sosok manusia yang tidak dapat dipisahkan dalam pembelajaran. Siswa adalah orang yang bertujuan untuk memperoleh ilmu atau pengajaran, pengalaman, pengetahuan, keterampilan, membentuk dan memperbaiki kepribadian untuk lebih baik. Menurut Imam Al-Ghazali mengajar dan mempelajari ilmu agama adalah kewajiban bagi setiap orang yang saleh (berilmu) untuk memperbaiki hidup yang lebih baik ke depan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

cie

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

This journal publishes academic manuscripts of Islamic Education Studies in both Indonesian and international contexts with a multidisciplinary perspective that involves character education, Islamic education policy, Islamic educational philosophy, Islamic education management, Islamic education ...