Majalah Kedokteran Sriwijaya
Vol 54, No 3 (2022): Majalah Kedokteran Sriwijaya

CHARACTER BUILDING OF INTEGRATED SERVICES POST ELEMENTS WITH AN ENTREPRENEURSHIP APPROACH AS AN EFFORT TO REVITALIZE INTEGRATED SERVICES POST AFTER PANDEMIC

Elly Dwi Masita (Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya)
Lailatul Khusnul Rizky (Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya)
Firly Irhamni (Universitas nahdlatul Ulama Surabaya)
Chaliestha Ayu Anggelliae (Unknown)
Risma Pramudhita (Universitas nahdlatul Ulama Surabaya)



Article Info

Publish Date
26 Oct 2022

Abstract

Sebagian besar posyandu pada pasca pandemi tealh aktif melaksanakan programnya, namun terkendala kinerja kader yang kurang optimal. Hasil survey pasca pandemi didapatkan data bahwa sebagian besar program posyandu belum terlaksana secara optimal (73%), kinerja  kader posyandu mengalami penurununan sebesar 56% dan kunjungan posyandu sebesar 35% dari target 98%. Metode yang digunakan pada kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah dengan menggunakan program studi independent melalui booth camp kader kesehatan pada kader kesehatan yang berjumlah 22 kader dengan pendekatan entrepreneurship. Variabel yang diukur pada kegiatan ini adalah kinerja kader posyandu meliputi keaktifan kader, kemampuan problem solving, ketepatan dalam pengisian laporan, kecepatan dalam menyelesaikan program, kerjasama antar tim, kemampuan komunikasi dengan masyarakat. Instrument menggunakan kuesioner dan cek list pre dan post. Analisis menggunakan independent t test (paired t test ) dengan melihat perbedaan mean dan sig < 0.05.  Hasil analisis didapatkan ada perbedaan masing- masing varibel indikator pre dan pos test. Pada keaktifan kader diperoleh perbedaan mean sebesar 21.77, problem solving sebesar 21.36, ketepatan pelaksanaan program sebesar 22.09, kecepatan dalam menyelesaikan program sebesar 21.05, kerjasama tim sebesar 23.53 dan kemampuan komunikasi sebesar 23.64 dengan nilai sig < 0.05. Metode studi independent booth camp melalui in person, online dan self perced mampu mengembalikan dan revitalisasi peran dan fungsi keseluruhan element posyandu

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

mks

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health

Description

Majalah Kedokteran Sriwijaya (MKS) is published by Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya since 1962. MKS is a peer-reviewed, multidisciplinary and scientific journal which publishes all areas regarding medical sciences. The covered research areas as follows : Microbiology Pathology Surgery ...