JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri)
Vol 6, No 5 (2022): Oktober

PENINGKATAN PEMAHAMAN POLA ASUH ORANG TUA MELALUI PROGRAM PARENTING EDUCATION

Agus Budi Santosa (Pendidikan Guru Sekolah Dasar, STKIP PGRI Trenggalek)
Wahyu Nugroho (Pendidikan Guru Sekolah Dasar, STKIP PGRI Trenggalek)
Wahyu Nurmalasari (Pendidikan Guru Sekolah Dasar, STKIP PGRI Trenggalek)



Article Info

Publish Date
17 Oct 2022

Abstract

Abstrak: Keterbatasan informasi tentang pola asuh menjadi faktor orang tua kurang memahami dalam mendampingi tumbuh kembang anak. Hal ini di dukung dengan terbatasnya akses internet dan jalan menuju sekolah mitra yang berada di daerah pegunungan. Tujuan pengabdian ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman terhadap pendampingan pola asuh baik fisik dan psikis anak di daerah pegunungan Trenggalek. Metode yang digunakan untuk mengukur pemahman orang tua adalah dengan mengadakan sosialisasi bersama mitra sekolah dasar negeri 2 Sengon kecamatan Bendungan Kabupaten Trenggalek dengan 3 tahapan yaitu (1) Persiapan; (2) pelaksanaan berupa sosialisasi, ceramah dan diskusi; dan (3) Evaluasi. Hasil yang telah dicapai dalam kegiatan pengabdian program parenting education menunjukkan adanya peningkatan pemahaman dan pengetahuan pola asuh orang tua terhadap anak yang benar berdasarkan kajian teoritis dan praktis dengan persentase 26%, sehingga orang tua yang ada di pedesaan tidak dibatasi pada pemahaman pola asuh tradisional.Abstract: Limited information about parenting is a factor that parents do not understand in assisting children's growth and development. This is supported by limited internet access and roads to partner schools located in mountainous areas. The purpose of this service is to increase knowledge and understanding of parenting assistance both physically and psychologically for children in the Trenggalek mountain area. The method used to measure parental understanding is to conduct socialization with partners of the public elementary school 2 Sengon, Bendungan sub-district, Trenggalek Regency with 3 stages, namely (1) Preparation; (2) implementation in the form of socialization, lectures and discussions; and (3) Evaluation. The results that have been achieved in the service activities of the parenting education program show that there is an increase in understanding and knowledge of correct parenting patterns based on theoretical and practical studies with a percentage of 26%, so that parents in rural areas are not limited to understanding traditional parenting patterns.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jmm

Publisher

Subject

Other

Description

JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) is a journal published by the Mathematics Education Departement of Education Faculty of Muhammadiyah University of Mataram. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) aims to disseminate the results of conceptual thinking and ideas, especially the results of educational research ...