Jurnal Analisa
Vol 8, No 2 (2022): Volume 8 Nomor 2 Tahun 2022

Ethnomathematics Exploration of Cemetery of Heroes in City Kampung Mesjid Labuhanbatu Utara

Sugi Sugi (Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka)
Joko Soebagyo (Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2022

Abstract

Ada keterkaitan antara pendidikan dan budaya hal ini setiap daerah yang terdapat sekelompok manusia yang menetap menjadi masyarakat akan timbul suatu budaya baik itu warisan para leluhur maupun timbulnya budaya baru akibat interaksi manusia. Etnomatematika sebagai penghubung antara pendidikan dan budaya dalam hal ini terpokus khususnya pada bidang matematika baik secara sadar maupun tidak masyarakat telah mengadopsi konsep-konsep matematika dalam kehidupannya. Penelitian ini hadir untuk mengulas eksplorasi etnomatematika situs warisan bersejarah yaitu Makam Pahlawan sebagai bentuk partisipasi masyarakat Kualuh Hilir terhadap para pahlawan Kesuma Bangsa. Jenis penelitian ini kualitatif  eksploratif yang terfokus pada objek warisan bersejarah dengan observasi, analisa, dokumentasi, serta catatan-catatan dalam tugu monumen peresmian. Setelah dilakukan penelitian adanya konsep matematika yang dipergunakan saat pembuatan monumen bersejarah yaitu Makam pahlawan. Terbukti adanya enomatematika masyarakat Kualuh Hilir yang terlihat pada bangunan situs bersejarah Makam PahlawanThere is a link between education and culture, this is in every area where there are a group of people who settle down as a society, a culture will emerge, both the heritage of the ancestors and the emergence of a new culture due to human interaction. Ethnomatematics as a link between education and culture in this case is focused specifically on the field of mathematics, both consciously and unconsciously the community has adopted mathematical concepts in their lives. This research is here to review the ethnomathematics exploration of historic heritage sites, namely the Hero's Cemetery as a form of participation by the people of Kualuh Hilir towards the heroes of Kesuma Bangsa. This type of research is exploratory qualitative research that focuses on historical heritage objects with observation, analysis, documentation, and notes on the inauguration monuments. After doing research, there is a mathematical concept that is used when making historical monuments, namely the hero's tomb. It is proven that there is ethnomathematics of the people of Kualuh Hilir which can be seen in the building of the historic site of the Hero's Cemetery.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

analisa

Publisher

Subject

Education

Description

Journal Analysa Is a Journal published by Department Mathematics Education Faculty of Tarbiyah and Teacher Training UIN Sunan Gunung Djati Bandung, Starting Year 2013. Emphasizing On Aspects Related to Mathematics Learning Include: Curriculum, Strategy / Method, Learning Media, Evaluation, ...