Jurnal Pendidikan dan Konseling
Vol. 4 No. 6 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling: Special Issue (General)

Penguasaan Kosa Kata Bahasa Inggris Melalui Media Flash Card Di Sekolah Dasar

Miftahul Jannah (Universitas Sultan Ageng Tirtayasa)
Ujang Jamaludin (Universitas Sultan Ageng Tirtayasa)



Article Info

Publish Date
14 Dec 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mengetahui hasil belajar siswa dalam penguasaan kosakata bahasa inggris melalui media flash card. Penelitian ini bersifat deskriptif kuantitatif. Sampel penelitian ini adalah siswa kelas 1 SD Unggulan Tahfizh Assabilillah. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan lembar observasi dan kuesioner untuk mengumpulkan data yang kemudian dianalisis secara deskriptif kuantitatif dan persentase. Hasil analisis data observasi menunjukkan bahwa media flash card yang digunakan dalam pengajaran kosa kata membuat siswa lebih aktif dan kelas menjadi menyenangkan. Media flashcard dapat meningkatkan kemampuan siswa dalam penguasaan kosakata bahasa Inggris . Hal ini dapat dibuktikan dengan hasil evaluasi sebelum mengunakan media flash nilai rata-rata yang diperoleh 73 dan hasil ketuntasan klasikal sebanyak 44 %, dan hasil evaluasi setelah mengunakan media flash nilai rata-rata yang diperoleh 76 dan hasil ketuntasan klasikal sebanyak 69 %.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpdk

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Jurnal Pendidikan dan Konseling merupakan wadah bagi para peneliti untuk mengembangkan kompetensinya dalam bidang penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Adapun scope jurnal ini berkaitan dengan pendidikan, sosial sains dan konseling. Jurnal ini terbit enam kali dalam setahun, yaitu pada bulan ...