UNM Journal of Technology and Vocational
Vol 7, No 1 (2023): Vol 7, No 1 (2023)

Pembelajaran Berbasis Online Sebagai Upaya Study From Home Melalui Penggunaan System and Application Open Knowledge Pada Mahasiswa Program Studi Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar

Ainul Hidayah (Universitas Negeri Makassar)
Abdul Muis Mappalotteng (Universitas Negeri Makassar)
Hendra Jaya (Universitas Negeri Makassar)



Article Info

Publish Date
20 Feb 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh proses pembelajaran, kompetensi dosen, dan aktivitas mahasiswa terhadap efektivitas pembelajaran. Populasi didalam penelitian ini yaitu mahasiswa program studi Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar angkatan 2019 dan 2020 dengan jumlah sampel 83 orang. Metode analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif, analisis inferensial yaitu normalitas, linearitas, multikolinieritas, dan autokorelasi serta pengujian hipotesis regresi linear berganda. Pengambilan data dilakukan dengan mengadakan observasi, kuesioner dan dokumentasi. Dari hasil pengujian hipotesis dengan analisis regresi bahwa hipotesis pertama didalam penelitian ini yang menduga bahwa proses pembelajaran, berpengaruh secara signifikan terhadap efektivitas pembelajaran terbukti kebenarannya. Kemudian hipotesis yang kedua dan ketiga didalam penelitian ini yang menduga bahwa kompetensi dosen dan aktivitas mahasiswa berpengaruh terhadap efektivitas pembelajaran terbukti kebenarannya.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

UJTV

Publisher

Subject

Education Other

Description

Focus and Scope UJTV invites original articles and not simultaneously submitted to another journal or conference. The journal explores about vocational in learning and efforts to address employability within the curriculum, together with coverage of innovative themes and initiatives within ...