Jurnal Laut Khatulistiwa
Vol 6, No 1 (2023): February 2023

Studi Laju Pertumbuhan Lamun (Thalassia hemprichii) Hasil Transplantasi Menggunakan Metode TERFS dan Peat Pot di Teluk Melanau Pulau Lemukutan

Seri Subarni (Program Studi Ilmu Kelautan, FMIPA Universitas Tanjungpura)
Yusuf Arief Nurrahman (Program Studi Ilmu Kelautan, FMIPA Universitas Tanjungpura)
Syarif Irwan Nurdiansyah (Program Studi Ilmu Kelautan, FMIPA Universitas Tanjungpura)



Article Info

Publish Date
28 Feb 2023

Abstract

Pulau Lemukutan merupakan salah satu kawasan konservasi perairan yang memiliki ekosistem lamun. Lamun mempunyai manfaat secara ekologis dan ekonomis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui laju pertumbuhan dan tingkat kelangsungan hidup lamun Thalassia hemprichii yang ditransplantasi dengan metode TERFS dan peat pot. Parameter lingkungan yang diukurantara lain: suhu, salinitas, pH, DO, kecepatan arus, tinggi gelombang, kedalaman, nitrat dan fosfat. Tingkat kelangsungan hidup lamun yang ditransplantasi dengan menggunakan metode TERFS sebesar 83,7% dan peat pot 84,7% cm/hari.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

lk

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Computer Science & IT Earth & Planetary Sciences Energy Physics

Description

Jurnal Laut Khatulistiwa is the media for dissemination of information about the ideas from researchers and practitioners whose interested with marine issues. This journal published three times a year by Department of Marine Science, Faculty of Mathematic and Natural Sciences, Tanjungpura ...