Jurnal Administrasi Sosial dan Humaniora (JASIORA)
Vol 2, No 2 (2018): Desember

PENGARUH NON PERFORMING LOAN (NPL) TERHADAP RETURN ON ASSET (ROA) (STUDI PADA KOPERASI NUSANTARA KCP MUARA BUNGO)

Widya Pratiwi (STIA Setih Setio Muara Bungo)
Nanang Al Hidayat (STIA Setih Setio Muara Bungo)
Muhammad Nasir (STIA Setih Setio Muara Bungo)



Article Info

Publish Date
17 Dec 2018

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana Non Performing Loan (NPL) berpengaruh terhadap Return On Asset (ROA) pada Koperasi Nusantara KCP Muara Bungo Periode 2012-2015. Kualitas kredit dilihat dari NPL dan kemampuan menghasilkan laba dilihat dari ROA.Metode penelitian yang digunakan dengan pendekatan kuantitatif dari data sekunder berupa laporan keuangan bulanan Koperasi Nusantara sebanyak 48 Bulan periode Tahun 2012-2015. Tehknik analisis yang digunakan adalah regresi sederhana dengan software SPSS versi 20.Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel NPL berpengaruh negatif dan signifikan terhadap ROA. Hasil uji statistik di dapat nilai -2,641 dengan nilai signifikansi 0,011 < 0,05 dan

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

admngr

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences

Description

Jurnal Ilmu Sosial dan Humaniora merupakan Jurnal Ilmiah yang diterbitkan oleh Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Setih Setio sebagai wadah bagi para peneliti untuk mempublikasikan hasil penelitian di bidang ilmu sosial. Selain itu jurnal ini juga dapat menjadi wahana tukar pandang dan informasi di ...