JAKADARA: JURNAL EKONOMIKA, BISNIS, DAN HUMANIORA
Vol 1, No 2 (2022): JURNAL EKONOMIKA, BISNIS, DAN HUMANIORA (JAKADARA)

Pengaruh Kualitas Pelayanan, Fasilitas, dan Lingkungan Fisik terhadap Kepuasan Konsumen Menginap di The Westin Resort & Spa Ubud, Bali

I Nyoman Sukrayasa (Unknown)
I Wayan Ruspendi Junaedi (Unknown)
I Gede Agus Mertayasa (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Jan 2023

Abstract

AbstrakPenelitian memiliki tujuan agar diketahui pengaruh kualitas pelayanan, fasilitas, dan lingkungan fisik terhadap kepuasan konsumen pada The Westin Resort & Spa Ubud, Bali menggunakan populasi yaitu pelanggan yang menggunakan penginapan The Westin Resort & Spa Ubud, dengan banyaknya sampel 100 orang. Regresi linear berganda menjadi teknik penganalisisan data.dari penelitian menghasilkan kesimpulan dengan parsial kualitas pelayanan memberikan pengaruh positif signifikan pada kepuasan pelanggan sebesar 0,239. Dengan parsial fasilitas memberikan pengaruh positif signifikan pada kepuasan pelanggan sebesar 0,194. Dengan parsial lingkungan fisik memberikan pengaruh positif signifikan pada kepuasan pelanggan sebesar 0,272. Dengan simultan kualitas fasilitas, pelayanan, serta lingkungan fisik pada kepuasan pelanggan yang menggunakan penginapan The Westin Resort & Spa Ubud. Didukung dari  hasil analisis regresi berganda Y = 1,688 + 0,239X1 + 0,194X2 + 0,272X3. Hasil nilai dari koefisien determinasi, kualitas pelayanan, fasilitas, dan lingkungan fisik memberikan kontribusi sebesar 43,7% terhadap kepuasan konsumen.Kata kunci:Kualitas Pelayanan, Fasilitas, Lingkungan Fisik, Kepuasan KonsumenAbstractThe study aims to determine the influence of service quality, facilities, and physical environment on consumer satisfaction at The Westin Resort & Spa Ubud, using a population of customers who use The Westin Resort & Spa Ubud lodging, with a large sample of 100 people. Multiple linear regression into a data analysis technique.from the study resulted in conclusions with partial service quality having a significant positive influence on customer satisfaction of 0.239. With partial facilities, it has a significant positive influence on customer satisfaction of 0.194. With a partial physical environment, it had a significant positive influence on customer satisfaction of 0.272. With simultaneous quality of facilities, service, as well as physical environment on customer satisfaction who use The Westin Resort & Spa Ubud. Supported from the results of multiple regression analysis Y = 1.688 + 0.239X1 + 0.194X2 + 0.272X3. The results of the value of the coefficient of determination, quality of service, facilities, and physical environment contributed 43.7% to customer satisfaction.Keywords:Service Quality, Facilities, Physical Environment, Consumer Satisfaction

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jakadara

Publisher

Subject

Arts Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Jurnal Ekonomika, Bisnis, dan Humaniora (JAKADARA) adalah jurnal nasional yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Dhyana Pura, Bali. Jakadara merupakan jurnal yang terbuka untuk umum dan ditinjau oleh pihak terkait yang merupakan media diseminasi hasil ...