Realible Accounting Journal
Vol. 1 No. 1 (2021): Realible Accounting Journal

PERANAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN TERHADAP PERSEPSI KEMUDAHAN PENGGUNAAN, KEGUNAAN YANG DIRASAKAN, DAN KEPUASAN PENGUNJUNG TOKO BUKU

Rahayu Mardikaningsih (Universitas Mayjen Sungkono)
Didit Darmawan (Universitas Mayjen Sungkono)



Article Info

Publish Date
01 Aug 2021

Abstract

Studi ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh sistem informasi persediaan terhadap persepsi kemudahan penggunaan, kegunaan yang dirasakan dan kepuasan pengunjung toko buku. Populasi pada penelitian ini adalah pengunjung toko buku yang ada di Kota Surabaya. Sampel diambil sebanyak 100 responden dengan teknik pengambilan sampel dengan pendekatan accidental sampling, yaitu penentuan sampel diambil jika dianggap tepat oleh peneliti. Analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif dan regresi linier sederhana. Hasil penelitian ini bahwa secara langsung sistem informasi persediaan berpengaruh signifikan terhadap persepsi kemudahan penggunaan; dan sistem informasi persediaan berpengaruh signifikan terhadap kegunaan yang dirasakan serta sistem informasi persediaan berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pengunjung.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

RAJ

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Realiable Accounting Journal [p-ISSN 2808-0807, e-ISSN 2807-1158] is an electronic scientific journal published online twice a year (February and August). This journal is published by Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Ibnu Sina University for the development of the ...