Seminar Nasional Hasil Penelitian LP2M UNM
SEMINAR NASIONAL 2022 : PROSIDING EDISI 7

Deskripsi Keterampilan Resiliensi Akademik Peserta Didik Kelas VIII SMP Negeri 18 Makassar

Sitti Saenab (Universitas Negeri Makassar)
Nurhayani H Muhiddin (Universitas Negeri Makassar)
Salma Samputri (Universitas Negeri Makassar)
Wulandari Wulandari (Universitas Negeri Makassar)
Asriani Asriani (Universitas Negeri Makassar)



Article Info

Publish Date
04 Dec 2022

Abstract

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui deskripsi keterampilan resiliensi akademik peserta didik kelas VIII di SMP Negeri 18 Makassar. Populasi penelitian ini adalah seluruh peserta didik SMP Negeri 18 Makassar sebanyak 301 peserta didik. Sampel dalam penelitian ini adalah 86 peserta didik. Instrument penelitian berupa angket keterampilan resiliensi akademik. Teknik pengumpulan data yaitu pemberian angket secara online melalui google form. Data dianalisis dengan analisis deskriptif kuantitatif. Nilai rata-rata keterampilan resiliensi akademik peserta didik yaitu 73% berada pada kategori tinggi dengan persentase masing-masing aspek yaitu aspek regulasi emosi 71%, aspek pengendalian dorongan 71%, aspek optimis 72%, aspek analisis penyebab masalah 71%, aspek empati 77%, aspek efikasi diri 74%, dan aspek kemampuan meraih apa yang diinginkan 76%.  Kata Kunci: Resiliensi Akademik, Mata Pelajaran IPA, Siswa SMP

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

semnaslemlit

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Chemistry Dentistry Economics, Econometrics & Finance Energy Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Materials Science & Nanotechnology Mathematics Medicine & Pharmacology Public Health Social Sciences Other

Description

Perguruan tinggi seharusnya terpanggil untuk menjawab tantangan-tantangan di atas melalui pelaksanaan darma ketiga pengabdian pada masyarakat, dan panggilan tersebut sejauh ini sudah banyak dilakukan namun program-program yang betul-betul pokus pada sasaran masih perlu diperbaiki, terutama ...