Jurnal Vokasi Sains dan Teknologi
Vol. 1 No. 1 (2021): JURNAL VOKASI SAINS DAN TEKNOLOGI (NOVEMBER)

KETERSEDIAN NITROGEN DAN C-ORGANIK PUPUK KOMPOS ASAL KULIT PISANG GOROHO MELALUI OPTIMALISASI UJI KERJA KULTUR BAL

Desi Arisanti (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Nov 2021

Abstract

Kompos merupakan pupuk organik yang mudah dan murah dengan memanfaatkan limbah sisa bahan organik. Kompos mempunyai sifat lama tersedia bagi tanah dan tumbuhan,namun bersifat aman bagi lingkungan. Karena bahan organik berupa kompos dapat memperbaiki sifat kimia, fisik dan biologi tanah. Pada penelitian ini memanfaatkan limbah kulit pisang goroho. Sebagai bioaktivator digunakan BAL dalam bentuk kultur kering. Penelitian ini menggunakan keragaman dosis kultur kering BAL yang terdiri dari 3 taraf yaitu kontrol, 20%, 30%, dan 40% dari bobot bahan organik. Data yang dihasilkan kemudian dilakukan uji analisis kandungan ketersedian nitrogen dan C-Organik. Berdasarkan hasil peneliian di peroleh ketersedian Nitrogen yang sesuai dengan standar SNI pupuk kompos, sedangkan untuk kadar C-Organiknya rata-rata belum sesuai dengan dengan standar SNI

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jvst

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Education Immunology & microbiology Mathematics Physics Social Sciences Other

Description

Jurnal Vokasi Sains dan Teknologi (JVST) is a peer-reviewed journal published twice a year (May and November) by the Vocational Program of the State University of Gorontalo. The Vocational Journal of Science and Technology provides direct open access to its content. The aim of this journal is to ...