SATIN - Sains dan Teknologi Informasi
Vol 7 No 2 (2021): SATIN - Sains dan Teknologi Informasi

Penerapan Manajemen Bandwidth Berdasarkan Pppoe Pada Pondok Pesantren Miftahul Huda

Herwin (STMIK Amik Riau)
Khusaeri Andesa (STMIK Amik Riau)



Article Info

Publish Date
24 Dec 2021

Abstract

Pondok Pesantren Pelajar Dan Mahasiswa (PPPM) Miftahul Huda Pekanbaru yaitu pondok yang santriwan dan santriwatinya menimba ilmu agama dan ilmu dunia dimana ilmu agama dipelajari dipondok dan ilmu dunia diperoleh di perguruan tinggi dan sekolah dipekanbaru, dalam proses belajar pendidikan ilmu dunia pasti setiap santriwan dan santriwati dipondok membutuhkan fasilitas internet. Setiap mahasiswa atau pelajar diharuskan belajar melalui media digital. Namun masalah yang sering muncul adalah jaringan tidak stabil dan selalu memperebutkan bandwidth, dimana device yang lebih kuat dan unggul memperoleh bandwith yang besar begitu sebaliknya device yang lemah akan memperoleh bandwith yang lebih kecil. Dan perangkat router mikrotik yang jumlah portnya sedikit dimana tidak bisa menampung device access point yang banyak. Dengan menerapkan Peer To Peer ini lebih efektif dan efisien diterapkan karena dapat dikonfigurasikan di 1 port lalu disambungkan dengan access point Untuk penyebaran sinyalnya. Dan memanfaatkan fitur di MikroTik yaitu PpoE. Fungsi dari PPoE adalah sebagai pengatur lalulintas data sehingga didalamnya akan mengatur bandwidth, sehingga para pengguna internet mendapatkan layanan bandwidth yang merata walaupun penggunanya banyak.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

satin

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Fokus dan Ruang Lingkup Jurnal ini menerbitkan hasil penelitian dalam bentuk artikel penelitian, studi literatur dan artikel dalam bentuk konsep dan kebijakan dalam bidang komputer pada umumnya : Security and Networking Computing Theory and Computational Model E-Learning, E-Business, E-Government, ...