Dedikasi: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 3, No 2 (2023)

PENDAMPINGAN PELAYANAN IDENTITAS KEPENDUDUKAN DIGITAL DI KELURAHAN RUNGKUT KIDUL GUNA MENINGKATKAN PELAYANAN ADMINDUK BERBASIS DIGITAL

Syafa Armia Zafira (Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur)
Diana Hertati (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Jul 2023

Abstract

Abstract: Digital Population Identity (IKD) activation assistance is the result of the implementation of the Student Apprentice and Certified Independent Study (MSIB) program at the Department of Population and Civil Registration in the City of Surabaya, Rungkut Kidul Village. The mentoring program is a form of population administration service. The result of this program is that after assisting with the activation of the Digital Population Identity (IKD), of course, it is one of the efforts to realize faster and easier services for the creation of good government and in favor of the interests of the community and to add to the public's insight regarding the importance of a Digital Population Identity (IKD).Keywords: Assistance, Digital Population Identity (IKD), Population AdministrationAbstract: Pendampingaan aktivasi Identitas Kependudukan Digital (IKD) merupakan hasil dari pelaksanaan program Mahasiswa Magang dan Studi Idependen Bersertifikat (MSIB) Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Surabaya Keelurahan Rungkut Kidul. Program pendampingan tersebut sebagai bentuk pelayanan administrasi kependudukan. Hasil dari program ini adalah setelah adanya pendampingan aktivasi Identitas Kependudukan Digital (IKD) tentunya sebagai salahh satu upaya dalam mewujudkan pelayanan yang lebih cepat mudah demi terciptanya good government serta berpihak kepada kepentingan masyarakat serta menambah wawasan masyarakat mengenai pentingnya Identitas Kependudukan Digital (IKD).Kata Kunci: Pendampingan, Identitas Kependudukan Digital (IKD), Administrasi Kependudukan

Copyrights © 2023