Stabilitas
Vol 3 No 3 (2022): Volume 3 Nomor 3, September 2022

TINGKAT PEMAHAMAN GURU PJOK MENGENAI PENILAIAN FORMATIF PADA TINGKAT SD NEGERI SE – KECAMATAN BATANG ALAI SELATAN

Ahmad Insan Kamil (Universitas Lambung Mangkurat)
Sunarno Basuki (Universitas Lambung Mangkurat)
Sofyan Sofyan (Universitas Lambung Mangkurat)



Article Info

Publish Date
16 Oct 2022

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan bertujuan untuk memberikan gambaran tingkat pemahaman guru PJOK tentang penilaian formatif pada tingkat SD Negeri Se- Kecamatan Batang Alai Selatan. Penelitian ini menggunakan jenis deskriptif kuantitatif. Metode yang dipakai menggunakan survie. Sampel dalam penelitian ini adalah guru PJOK tingkat SD Negeri Se- Kecamatan Batang Alai Selatan. Instrumen yang dipakai menggunakan angket berupa tes benar - salah. Teknik analisis data perhitungan dan dituangkan kedalam bentuk persentase. Hasil pengambilan data, kemudian ditarik kesimpulan gambaran tingkat pemahaman guru PJOK tentang penilaian formatif pada Sekolah Dasar Negeri Se – Kecamatan Batang Alai Selatan, pada Tahun 2021, adalah tingkat menterjemahkan sebanyak 26%, tingkat menafsirkan sebanyak 31%, dan tingkat mengektrapolasi sebanyak 42%.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

mpj

Publisher

Subject

Education Public Health

Description

Dasar falsafah STABILITAS: Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga adalah keseimbangan antara Psikomotor, Kognitif, dan ...