TERAPUTIK: Jurnal Bimbingan dan Konseling
Vol 4, No 2 (2020): Teraputik: Jurnal Bimbingan dan Konseling

Group Play Therapy efektif meningkatkan perkembangan sosial siswa Sekolah Dasar

Hida Rizkiyatul Ulah (Universitas PGRI Adi Buana Surabaya)
Sutijono Sutijono (Universitas PGRI Adi Buana Surabaya)
Ayong Lianawati (Universitas PGRI Adi Buana Surabaya)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2020

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh bimbingan keelompok teknik permainan terhadap perkembangan sosial siswa di kelas 5 SD. Populasi Penelitian adalah siswa kelas 5C dan 5D di SD Islam Sari Bumi sebanyak 58 siswa.  Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling. Penelitian ini menggunakan desain one test pre test - post test.. Instrumen yang digunakan diuji dinyatakan valid. Dari jumlah populasi terdapat 8 siswa dengan nilai rendah yang menjadi subjek penelitian. Pengujian hipotesis yang telah dilakukan menunjukkan bahwa ada pengaruh yang signifikan antara permainan dalam bimbingan kelompok pada peningkatan perkembangan sosial siswa dan telah diuji melalui uji Wilcoxon. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bimbingan kelompok dengan teknik permainan berpengaruh terhadap peningkatan perkembangan sosial siswa  kelas 5C dan 5D SD Sari Islam Sidoarjo.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

teraputik

Publisher

Subject

Humanities Education Other

Description

JURNAL TERAPUTIK : Jurnal Kajian Bimbingan dan Konseling published original manuscripts relating to the following: School Counseling; Psychology Counseling; Career Counseling; Couple, Marriage and Family Counseling; Mental Health; Counseling Supervision; Theory Development; Professional Counseling ...