Jurnal Ruas (Review of Urbanism and Architectural Studies)
Vol 13, No 2 (2015)

Penataan Lansekap Pada Program Kampung Agropreneur Di Tembalangan Malang

Ema Yunita Titisari (Jurusan Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Brawijaya)
Damayanti Asikin (Jurusan Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Brawijaya)



Article Info

Publish Date
11 Dec 2015

Abstract

Salah satu cara memecahkan permasalahan ruang terbuka hijau di kampung-kampung kota adalah melalui program pertanian kota. Selain dapat memperbaiki kualitas ekologi dan aspek visual lingkungan, urban farming berpotensi menjadi kegiatan ekonomi. Pada Kampung Tembalangan yang cukup padat, diperlukan perencanaan pola penataan lansekap dari kegiatan pertanian kota yang dilakukan. Penataan lansekap pada Kampung Tembalangan ini meliputi beberapa tahap yaitu: evaluasi kondisi eksisting, analisis potensi, dan alternatif solusi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa teknik-teknik urban farming yang dipraktekkan dapat sekaligus menjadi elemen-elemen estetis arsitektural dan menciptakan ruang untuk beberapa fungsi sesuai dengan yang dibutuhkan.Kata kunci: penataan, lansekap, agropreneur, kampung

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

RUAS

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture

Description

RUAS (Review of Urbanism and Architectural Studies) is a scientific publication for widespread research and criticism topics related to urbanism and architecture studies. RUAS is published twice a year since 2011 by the Department of Architecture of Universitas Brawijaya. ...