Tashdiq: Jurnal Kajian Agama dan Dakwah
Vol. 1 No. 1 (2023): Tashdiq: Jurnal Kajian Agama dan Dakwah

TINJAUAN HUKUM PIDANA ISLAM TERHADAP PENGARUH SYUBHAT DALAM SANKSI TINDAK PIDANA PENCURIAN MINUMAN BERALKOHOL

Nashwa Fadila Dewi (Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung)
Nabila Siti Royani (Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung)
Muhammad Nazhar Fauzan (Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung)
Muhamad Adi Darmawan (Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung)
Deden Najmudin (Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung)



Article Info

Publish Date
08 Dec 2023

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sanksi yang dikenai oleh pelaku tindak pidana pencurian minuman beralkohol yang mana di dalamnya terdapat unsur syubhat menurut hukum Islam. Metode yang diterapkan ialah pendekatan analisis normatif hukum dengan teknik pengumpulan data melalui literatur yang relevan serta content analysis sebagai teknik analisis data yang digunakan. Hasil dari penelitian ini menghasilkan pelaku perbuatan tindak pidana pencurian atau jarimah sariqah ini tidak dapat dikenai hukuman hudud sebab objek yang dicuri merupakan benda tidak berharga dalam hukum Islam (syubhat fi al-tafah). Dibatalkannya hukuman hudud ini diganti dengan hukuman ta’zir sebagaimana sanksi diserahkan kepada negara sesuai dengan kemaslahatannya.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

tashdiq

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Tashdiq: Jurnal Kajian Agama dan Dakwah adalah jurnal yang terbit 3 kali setahun pada bulan Maret, Juli, dan November. Jurnal ini merupakan jurnal kajian ilmu agama, tidak hanya mengacu pada satu agama saja, ada 6 agama yang diakui di Indonesia bisa diterima pada jurnal ini. Selain itu jurnal ini ...