MARAS : Jurnal Penelitian Multidisplin
Vol. 2 No. 1 (2024): MARAS : Jurnal Penelitian Multidisiplin, Maret 2024

Model Administrasi Kepegawaian Sekolah Dasar Muhammadiyah 03 Unggulan Pekanbaru

Uswah Khairani (Universitas Muhammadiyah Riau)
Sakban Sakban (Universitas Muhammadiyah Riau)
Rieskha Tri Adilah. Em (Universitas Muhammadiyah Riau)
Fathimah Marzuqoh (Universitas Muhammadiyah Riau)
Athifa Khalisha Majri (Universitas Muhammadiyah Riau)
Chaty Suri Hasanah (Universitas Muhammadiyah Riau)



Article Info

Publish Date
28 Jan 2024

Abstract

Kepegawaian merupakan unsur penting dalam administrasi yang akan menggerakkan unsur yang lainnya. Sehingga sangat perlu diperhatian dalam peranan atau kegiatannya. Di dalam proses administrasi kepegawaian membahas atau mencatat segala sesuatu yang berhubungan dengan pegawai. Penelitian yang dilakukan bertujuan untuk mengetahui peran administrasi kepegawaian pada SD Muhammadiyah 03 Unggulan. Penelitian ini dilakukan dengan deskriptif kualitatif. Desain penelitian deskriptif dimaksudkan untuk mendapatkan informasi mendalam fakta terkait pengelolaan kepegawaian pada SD Muhammadiyah 03. Pendeskripsian pada penelitian ini dengan menggunakan hasil analisis wawancara dan bantuan dokumentasi di lapangan. Hasil penelitian yang dilakukan menunjukkan bahwa administrasi kepegawaian pada SD Muhammadiyah 03 dilaksanakan sepenuhnya secara maksimal dalam ketentuannya sudah tercantum. Untuk mengetahui administrasi kepegawaian pada sekolah SD Muhammadiyah 03 Unggulan Pekanbaru maka digunakan dari hasil penelitian yang dilakukan di lapangan, yaitu penentuan dan pengembangan struktur organisasi, penggolongan jabatan dan perencanaan gaji, penarikan tenaga kerja yang baik, seleksi pegawai, perencanaan latihan jabatan, perencanaan kenaikan pangkat, kedisiplinan pegawai dan, fasilitas untuk pegawai.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

maras

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health

Description

MARAS: Jurnal Penelitian Multidisiplin is a peer-review journal that could be access to the public, published by Lumbung Pare Cendekia. This journal is published four issue a year, every month with online version of E-ISSN: 2987-811X. MARAS provides a platform for researchers, academics, ...