Journal Of Community Sustainability
Vol. 1 No. 2 (2024): Juni 2024

Pelajar Peduli Ekonomi Syariah Pada Smait Al-Utsaimin Bangkinang

Mohd Winario (Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai)
Zubaidah Assyifa (Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai)
Muhammad Zakir (Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai)
Rifqil Khairi (Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai)
Diany Mairiza (Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai)
Lismawati Lismawati (Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai)



Article Info

Publish Date
05 Jul 2024

Abstract

Pengabdian ini dilaksanakan bagi para pelajar SMAIT Al-Utsaimin Bangkinang-Kampar. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah untuk mengetahui tingkat kepedulian pelajar SMAIT Al-Utsaimin Bangkinang tentang Ekonomi Syariah dan Perbankan Syariah dan mengetahui tingkat keberhasilan kegiatan pengabdian Masyarakat ini. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah dengan penyuluhan, presentasi dan diskusi. Hasil pengabdian menunjukkan bahwa: Program pengabdian kepada masyarakat ini dapat diselenggarakan dengan baik dan berjalan dengan lancar sesuai dengan rencana kegiatan yang telah disusun, hasil dari pengabdian ini disimpulakan bahwa: Pelajar SMAIT Al-Utsaimin Bangkinang meningkat pemahaman, keterampilan, dan kesadaran siswa tentang ekonomi syariah. Melalui materi-materi yang disampaikan, siswa dapat memahami konsep dasar ekonomi syariah, prinsip-prinsipnya, serta bagaimana menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari dan dalam berwirausaha. Program ini juga dapat menumbuhkan minat dan kepedulian pelajar SMAIT terhadap pengembangan ekonomi syariah di masyarakat. Dengan demikian, program ini dapat menciptakan generasi muda yang memiliki integritas, berwawasan luas, dan berkomitmen untuk membangun perekonomian yang lebih adil dan berkelanjutan sesuai dengan prinsip-prinsip syariah Islam.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jocs

Publisher

Subject

Religion Agriculture, Biological Sciences & Forestry Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Journal Of Community Sustainability (JOCS) is published by the Department of Research and Publication, EL-EMIR Institute in helping academics, researchers, and practitioners to disseminate their research results. JOCS is a blind peer-reviewed journal dedicated to publishing quality research results ...