Baktimu : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 2 No 2 (2022)

PENDAMPINGAN PEMBELAJARAN KEPADA ANAK – ANAK USIA 5 SAMPAI 13 TAHUN DI DESA KEDONGDONG KIDUL

Ida Riaeni (Universitas Muhammadiyah Cirebon)
Nurhawa (Universitas Muhammadiyah Cirebon)
Fajar Trimiharja (Universitas Muhammadiyah Cirebon)
Iis Istiqamah (Universitas Muhammadiyah Cirebon)
Maya Marliya (Universitas Muhammadiyah Cirebon)
Mukhamad Zeraldy (Universitas Muhammadiyah Cirebon)
Rinanda Agung Putri (Universitas Muhammadiyah Cirebon)



Article Info

Publish Date
01 Aug 2022

Abstract

Pada kegiatan ini bertujuan untuk membantu memberikan bimbingan  dalam pembelajaran  di lembaga pendidikan baik formal maupun non formal terkhusus anak-anak yang terdampak kegiatan pembelajaran nya pada masa wabah Covid-19 yang bertempat di Desa Kedongdong Kidul Kecamatan Dukupuntang Kabupaten Cirebon Provinsi Jawa Barat. Lembaga yang dijadikan tempat pembimbingan  lembaga formal yaitu SDN I Desa Kedongdong Kidul dan TKQ Al-Hanan sedangkan Lembaga Non Formal yaitu tempat mengaji Masjid Jami Al-Bashar Kedongdong Kidul. Metode yang digunakan adalah kegiatan mengajar kepada anak-anak dengan secara tatap muka namun tetap menerapkan protokol kesehatan diantaranya memakai masker, jaga jarak, dan menggunakan handsanitizer sebelum dan sesudah aktivitas.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

bm

Publisher

Subject

Humanities Environmental Science Medicine & Pharmacology Social Sciences Other

Description

BAKTIMU Journal is a Community Service journal published by The College of Pharmacy Muhammadiyah Cirebon. Starting from Vol 3 in 2023, BAKTIMU Journal publish (4)Forth issues a year in January-March, April-June, July-September and October-December. Contains writings raised from issues resulting from ...