Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan
Vol. 18, No. 1 : Al Qalam (Januari 2024)

Penerapan Pendidikan Karakter Berbasis Lingkungan Hidup di Kabupaten Purwakarta (Konsep Tatanen di Bale Atikan)

Fauziah, Nurul (Unknown)
Bagus, Solihah (Unknown)
Megawati, Irma (Unknown)
Indriani, Sani (Unknown)
Setiawan, Usep (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Jan 2024

Abstract

Salah satu penyebab terjadinya bencana ekologis tersebut adalah sampah yang tidak dikelola dengan baik, Dari total produksi sampah nasional tersebut, 65.71% (13.9 juta ton) dapat terkelola, sedangkan sisanya 34,29% (7,2 juta ton) belum terkelola dengan baik. Berkaitan dengan masalah diatas pemerintah kabupaten purwakarta melalui dinas pendidikan kabupaten purwakarta membuat kebijakan yang berlandaskan peraturan bupati nomor 103 tahun 2021 tentang Tatanen Di Bale Atikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengethui bagaimana penerapan tatanen di bale atikan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriftif dengan teknik pengumpulan data dengan cara wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menjelaskan bahwa dinas pendidikan kabupaten purwakarta membuat kebijakan pendidikan karakter dan di sosialisasikan kepada seluruh sekolah beruba pelatihan untuk seluruh warga sekolah, pelaksanaan kegiatan tersebut dengan pendekatan permacultur dan model pembelajaran berbasis PANCANITI.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

al-qalam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

ALQALAM : Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan (P-ISSN: 1907-4174 ; E-ISSN: 2621-0681) merupakan jurnal berkala yang diterbitkan oleh Sekolah Tinggi Ilmu Al-Quran (STIQ) Amuntai Kalimantan Selatan yang memuat tulisan dari dosen, tenaga kependidikan, pemerhati pendidikan dan lain sebagainya. ...