Khasanah Ilmu - Jurnal Pariwisata Dan Budaya
Vol 8, No 1 (2017): Jurnal Khasanah Ilmu - Maret 2017

Persepsi Masyarakat Setempat dan Pegawai Pemerintah Daerah terhadap Dampak Pembangunan Pariwisata: Studi kasus di Kawasan Kota Tua

Himawan Brahmantyo - STP Trisakti Jakarta (Akademi Pariwisata BSI Yogyakarta)
Muhammad Baiquni (Unknown)
Chafid Fandeli (Unknown)
Tri Widodo - UGM Yogyakarta (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Mar 2017

Abstract

Abstract -Tourism development impact on the economic, environmental and social stakeholders to be around tourism destinations.  This study aims to examine how perceptions of stakeholders, namely the local community and local government employees on the impact of tourism development in the old city Jakarta area. The field survey was conducted by distributing questionnaires to local communities (kelurahan Pinangsia, Roa Malaka, Penjaringan) and local government employees in the old city Jakarta area. Descriptive statistics were used to measure the perceptions of the impact of differences in perception between the two stakeholders were analyzed using ANOVA and t-test.  The results showed that both stakeholders have a positive perception of the impact of tourism development. Significant differences were found that local communities contribute to tourism judge primarily on the social aspects, while local government officials assess that tourism contributes to the environmental aspects are also social. Keywords: the impact of tourism development, perception, local communities, government officials RegionalAbstrak - Pembangunan pariwisata berdampak terhadap aspek ekonomi, lingkungan dan sosial para pemangku kepentingan yang berada di sekitar destinasi pariwisata. Penelitian ini bertujuan mengkaji bagaimana persepsi para pemangku kepentingan yaitu masyarakat setempat dan pegawai pemerintah Daerah tentang dampak pembangunan pariwisata di Kawasan Kota Tua Jakarta. Survei lapangan dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada masyarakat setempat  (kelurahan Pinangsia, Roa Malaka, Penjaringan) dan pegawai Pemda di Kawasan Kota Tua Jakarta. Statistik deskriptif digunakan untuk mengukur persepsi dampak, perbedaan persepsi antara kedua pemangku kepentingan dianalisis menggunakan ANOVA dan t-test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kedua pemangku kepentingan memiliki persepsi positif terhadap dampak pembangunan pariwisata. Perbedaan signifikan dijumpai bahwa  masyarakat setempat menilai pariwisata berkontribusi terutama pada aspek sosial, sedangkan pegawai Pemda menilai bahwa pariwisata berkontribusi pada aspek lingkungan juga sosial.Kata kunci: dampak pembangunan pariwisata, persepsi, masyarakat setempat, pegawai pemerintah Daerah

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

khasanah

Publisher

Subject

Environmental Science Social Sciences

Description

Jurnal Khasanah Ilmu sebagai bagian dari semangat menyebarluaskan ilmu pengetahuan hasil dari penelitian dan pemikiran untuk pengabdian pada masyarakat luas. Situs Jurnal Khasanah Ilmu menyediakan artikel-artikel jurnal untuk diunduh secara gratis. Jurnal kami adalah jurnal ilmiah nasional yang ...