Jurnal Kultur Demokrasi
Vol 5, No 9 (2018): JURNAL KULTUR DEMOKRASI

Pengaruh Sertifikasi Guru Terhadap Kompetensi Pedagogik Dalam Mengajar Di SMAN 1 Bangunrejo

Desi Eka Meliana (Unknown)
Adelina Hasyim (Unknown)
Yunisca Nurmalisa (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Apr 2018

Abstract

The purpose of this research was to explain and analyze the influence of Teachers Certification towards the Pedagogical Competence in teaching at State Senior High School 1 Bangunrejo, Central Lampung. In this research, the methology of the research was quantitative descriptive research. The population in this research was 30 respondents, where the research instrument was questionnaire and Quadrate Chi multiple regression analysis was used to testing hypotheses of this research. Based on the reasearch result, there was significant influence the Teachers Certification towards the Pedagogical Competence in teaching at State Senior High School 1 Bangunrejo.Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh sertifikasi guru terhadap kompetensi pedagogik dalam mengajar di SMA Negeri 1 Bangunrejo Kecamatan Bangunrejo Kabupaten Lampung Tengah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Jumlah populasi sebanyak 30 responden dengan teknik pengumpulan data menggunakan angket dan teknik analisis data menggunakan chi kuadrat. Berdasarkan hasil penelitian, terdapat pengaruh yang signifikan Sertifikasi Guru terhadap Kompetensi Pedagogik dalam Mengajar di SMA Negeri 1 Bangunrejo Kata kunci : guru, pedagogik, sertifikasi

Copyrights © 2018