TAZKIR: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Sosial dan Keislaman
Vol 2, No 2 (2016): 11 Articles, Pages 1-198

PENGARUH KUALIFIKASI PENDIDIK DAN PENERAPAN BELAJAR SAMBIL BERMAIN TERHADAP KREATIFITAS PADA ANAK USIA ANAK DINI DI TAMAN KANAK-KANAK SE-KOTA PADANGSIDIMPUAN

Ali Asrun Lubis (Dosen Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Padangsidimpuan)
Muhammad Yusuf Pulungan (Dosen Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Padangsidimpuan)
Lis Yulianti Syafrida Siregar (Dosen Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Padangsidimpuan)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2016

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh antara kualifikasi Pendidik dan Penerapan Konsep Belajar Sambil bermain Terhadap Kreativitas pada Anak Usia Dini (PAUD) di Taman Kanak-kanak (TK) se-kota Padangsidimpuan. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan instrumen penelitian berupa angket. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kreativitas anak ditentukan oleh faktor Kualifikasi Pendidik yang baik dan penerapan konsep belajar sambil bermain. Kemudian Terdapat pengaruh yang signifikan antara kualifikasi pendidik dan penerapan konsep belajar sambil bermain secara bersama-sama terhadap pengembangan kreativitas anak usia dini dengan hasil perolehan sebesar 97.124%. Hasil ini menjelaskan bahwa kemampuan pengembangan kreativitas anak sebesar 97.124% ditentukan oleh faktor Kualifikasi Pendidik dan Konsep Bermain Sambil Belajar secara bersama-sama

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

TZ

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

TAZKIR: Jurnal Penelitian ilmu-ilmu sosial dan keislaman published in 2015 with P-ISSN: 2442-7004, and E-ISSN: 2460-609X is A peer-reviewed journal that is published by the LPPM IAIN Padangsidimpuan, North Sumatera, Indonesia. The journal an effort to provide forums for academicians and researchers ...