Jurnal Jalan Jembatan
Vol 22 No 1 (2005)

Hubungan Kecepatan Kendaraan dengan Derajat Kejenuhan

Kusnandar, Erwin (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Nov 2018

Abstract

Parkir di badan jalan saat ini belum bisa dihindari, dilain pihak adanya parkir akan mengganggu kinerja lalu lintas, sejauh mana gangguan tersebut bisa terjadi. Dengan piranti analisis kinerja lalu lintas operasional bisa ditentukan beberapa variabel kinerja seperti kecepatan, volume, dan kapasitas. Tujuan dari penelitian ini adalah mencari hubungan antara kecepatan kendaraan dengan derajat kejenuhan. Hubungan tersebut bisa bermanfaat bagi para perencana dalam menetapkan kriteria lokasi dan kinerja lalu lintas yang terjadi bisa diperkirakan bentuk konfigurasi parkir. Kendati masih memerlukan lanjutan penelitian untuk pengembangan, terutama menyangkut aspek variasi tipe jalan dan jumlah sampel. Secara khusus hasil ini dapat diperoleh suatu alternatif pendekatan perencanaan parkir di badan jalan.

Copyrights © 2005






Journal Info

Abbrev

jurnaljembatan

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Engineering Transportation

Description

Jurnal Jalan-Jembatan adalah wadah informasi bidang Jalan dan Jembatan berupa hasil penelitian, studi kepustakaan maupun tulisan ilmiah terkait yang meliputi Bidang Bahan dan Perkerasan Jalan, Geoteknik Jalan, Transportasi dan Teknik Lalu-Lintas serta Lingkungan Jalan, Jembatan dan Bangunan ...