Fakultas Pertanian
Vol 6, No 2 (2018)

PEMBUATAN ABON IKAN LAYANG (Decapterus. sp) DENGAN PENAMBAHAN JAMUR TIRAM PUTIH (Pleurotus ostreatus)

Nursyamsiyah, Anis (Unknown)
Ahmadi, KGS (Unknown)
Tantalu, Lorine (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Nov 2018

Abstract

This study aims to determine the best proportion between flying fish and white oyster mushrooms for making abon and calculating the feasibility analysis of the business. Completely Randomized Design (CRD) was used as experimentd design with a single factor, the proportion of flying fish with white oyster mushrooms, following 100%: 0%, 90%: 10%, 80%: 20%, 70%: 30%. Each treatment was repeated 3 times. The best proportion was found in proportion of 70% flying fish and 30% white oyster mushroom, contain of 6.86% of moisture, 18.58% of protein, 16.85% of fiber, 1.4 x 10³ cfu / gram of TPC, aroma passion 3.1 (like), color 3,01 (like), taste 3,1 (like). HPP rised Rp. 20,329, - / packaging, following Rp. 24,394, - / packaging of selling price, and Rp. 121,974,- net profit per day. BEP was rised into RP.5,915,- packs / year, with BEP prices rised into Rp.127,550,866, - and RCR >1. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proporsi terbaik antara ikan layang dan jamur tiram putih dalam pembuatan abon serta menghitung analisa kelayakan usahanya. Rancangan percobaan yang digunakan adalah Rancangan Acak lengkap (RAL) dengan faktor tunggal, proporsi antara ikan layang dengan jamur tiram putih, sebagai berikut ; 100%:0%, 90%:10%, 80%:20%, 70% :30%. Setiap perlakuan diulang sebanyak 3 kali. Hasil penelitian menunjukkan proporsi terbaik terdapat pada proporsi ikan layang 70% dan jamur tiram putih 30%, dengan rata-rata kadar air 6,86%, kadar protein 18,58%, serat 16,85%, TPC 1,4 x 10³ cfu/gram, sementara uji kesukaan menunjukkan aroma 3,1 (suka), warna 3,01 (suka), rasa 3,1 (suka). HPP Rp. 20.329,-/kemasan, harga jual Rp. 24.394,-/kemasan ,keuntungan bersih perhari Rp. 121.974,-, BEP unit Rp.5.915 kemasan/tahun, BEP harga Rp.127.550.866,- dan RCR sebesar > 1.

Copyrights © 2018