IKRA-ITH EKONOMIKA
Vol 2 No 1 (2019): IKRAITH-EKONOMIKA vol 2 Nomor 1 Bulan Maret 2019

ANALISIS PEMBENTUKAN PORTOFOLIO DI PASAR MODAL INDONESIA

Aminda, Renea Shinta (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Nov 2018

Abstract

ABSTRAKPortofolio optimal dicapai dengan melakukan simulasi pada beberapa sekuritas yang dinilai efisiendengan prosedur perhitungan tertentu, penelitian ini bertujuan untuk: mengetahui berapakah jumlah nemiten dan komponen pembentuk Portofolio dalam portofolio di pasar modal Indonesia untuk mencapaitingkat risiko minimal dengan tingkat imbal hasil tertentu. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruhperusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode pengamatan (Januari 2008 – Desember2016) berjumlah 540 emiten dari 9 sektor dan kemudian 50 emiten dipilih sebagai sampel berdasarkankombinasi proporsional dari 336 emiten berkriteria bertransaksi aktif dan harganya lengkap, dengan tekniksampling secara purposive sampling.Metode analisis yang digunakan dilakukan dimulai dari pembentukan portofolio dengan diversifikasi9 sektor, Hasil analisis menunjukkan bahwa jumlah n-emiten yang paling optimal dalam memperolehmanfaat diversifikasi pada portofolio di Indonesia sebanyak 12 sekuritas dalam satu portofolio dimana nilairisikonya lebih kecil dibandingkan jumlah N= 10, 12, 16 dan 18. Selanjutnya hasil penelitian menunjukkanbentuk kombinasi emiten yang memberikan risiko terkecil dan menjadi portofolio terbaik di Indonesiabukan hanya dari sektor-sektor tertentu saja tetapi dari kombinasi minimal 6 sektor industri yang ada .

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

IKRAITH-EKONOMIKA

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

This scientific journal of IKRA-ITH Ekonomiika is a Scientific Journal for the publication of economic papers published by the YAI University Persada Indonesia Research and Community Service Institute. This scientific journal is a means of pouring ideas and lecturer papers working in the field of ...