JURNAL AGRICA
Vol 9, No 2 (2016): JURNAL AGRICA

Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pendapatan Rumah Tangga Tani Padi

Saragih, M.Sc, Faoeza Hafiz ( Agribusiness, agriculture Faculty, Medan Area University)



Article Info

Publish Date
26 Aug 2017

Abstract

Desa Sei Buluh, kecamatan Teluk Mengkudu Serdang Bedagai dijadikan kawasan agrotechnopark berbasis tanaman pangan yang  didukung oleh teknis pertanian yang baik secara ekonomi dan social. Tujuan dari tulisan ini adalah untuk mengetahui factor-faktor yang mempengaruhi pendapatn petani. Metode yagn digunakan adalah regresi linier berganda dengan 60 sampel petani. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variable yang berpengaruh terhadap  pendapatan petani padi adalah harga benih dan luas lahan sedangkan variable harga pupuk urea dan TSP, harga pestisida dan biaya tenga kerja tidak berpengaruh terhadap pendapatan petani padi

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

agrica

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry

Description

AGRICA Journal of Agribusiness Agriculture which aims to container for researchers in the field of agribusiness agriculture to publish the results of research. Coverage of AGRICA includes agricultural economics, agricultural policy, marketing and banking, agribusiness entrepreneurship. AGRICA ...