Jurnal Inovasi Pendidikan Dasar
Vol 2 No 1 (2016): November

Penerapan Strategi Three-Stage Fishbowl Decision untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep dan Aktivitas Belajar Siswa

Handayani, Sri Lestari (Unknown)
Sarwi, Sarwi (Unknown)
Marwoto, Putut (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2016

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan pemahaman konsep dan aktivitas belajar siswa dengan menggunakan strategi three-stage fishbowl decision pada materi tekanan. Desain penelitian ini adalah pretest- posttest control group desain. Sampel pada penelitian ini sebanyak 65 siswa kelas VIII yang diambil dengan menggunakan metode purposive sampling. Data dikumpulkan dengan menggunakan tes, observasi dan dokumentasi. Analisis data menggunakan uji gain dan uji t satu pihak. Analisis uji gain menunjukkan peningkatan pemahaman konsep dan aktivitas belajar siswa berkategori sedang untuk kelas eksperimen dan rendah untuk kelas kontrol. Analisis uji satu pihak menunjukkan bahwa pemahaman konsep tekanan dan aktivitas belajar siswa kelas eksperimen lebih baik dibandingkan kelas kontrol.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

jipd

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Inovasi Pendidikan Dasar (JIPD) or The Journal of Innovation in Elementary Education is an international, open access, multidisciplinary, peer-reviewed journal that is online publishes two times in a year. JIPD publishes peer-reviewed articles that pertain to both education theory and ...