cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. bantul,
Daerah istimewa yogyakarta
INDONESIA
Jati: Jurnal Akuntansi Terapan Indonesia
ISSN : 2615157X     EISSN : 26150689     DOI : -
Core Subject : Economy,
Jati: Jurnal Akuntansi Terapan Indonesia focuses on the research and research review related to accounting that are conducted using case study approach. JATI focuses related on various themes, topics and aspects of accounting and investmen.
Arjuna Subject : -
Articles 10 Documents
Search results for , issue "JATI Vol 3, No 2: October 2020" : 10 Documents clear
Keterkaitan The Resources Based Theory dengan Intellectual Capital Disclosure, Implementasi Pada Website, dan Respon Manajemen Perguruan Tinggi Hermawan, Sigit; Hariyanto, Wiwit; Sriyono, Sriyono; Fediyanto, Niko
Jati: Jurnal Akuntansi Terapan Indonesia JATI Vol 3, No 2: October 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18196/jati.030227

Abstract

The purpose of this study is to describe the relationship between the resources based theory with intellectual capital disclosure (ICD), the implementation of ICD on the website and describe the response of the vice rector and heads of work units. This research method is descriptive qualitative which illustrates the application of ICD on four directorate and one study program. The conclusion of the research is the resource based theory is strongly related to ICD. Implementation of ICD on the directorate’s website has been carried out on the UMSIDA directoorate’s website. There are several items that already exist on the website and there are some that have just been implemented based on ICD. The response of all the vice rector and heads of work units supports the implementation of the ICD and that is what is needed at the UMSIDA website today. The implication of this research is that university management mus be able to develop and maintan its website to improve performance, media promotion, and image building.
Analisis Penerapan Akuntansi Syariah Pada Skema Jual Beli KPR Syariah Sholikah, Mar’atus; Isharijadi, Isharijadi; Astuti, Elly
Jati: Jurnal Akuntansi Terapan Indonesia JATI Vol 3, No 2: October 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18196/jati.030228

Abstract

This study aims to analyze the application of Islamic accounting in the Islamic credit buying and selling scheme in housing sales at PT MIB and to find out the Islamic law review related to the difference in cash prices and credit prices that have been included in the sales brochure whether there is an element of usury or not. This type of research uses a qualitative study with a descriptive approach. The data sources used are primary data sources and secondary data sources. Data collection techniques using observation, interviews, and documentation. This study uses the triangulation of sources. Data analysis techniques are data collection, data reduction, data presentation, and data verification. The results of PT MIB's research use alternative economic and inflation methods. Based on PSAK 102 Accounting for murabahah and ISAK 101 regarding the recognition of tough murabahah income without any significant risks related to inventory ownership, the use of both methods is permitted. Based on this method, it is time that has economic value so that when there is a deferral of payments, a certain amount of compensation is needed because basically money is the medium of exchange for the public. The faster the rotation, the better. Credit buying and selling mechanism is also allowed in the Qur'an, Hadith, and Ijma.
Peran Accounting Information Bagi Investor Islami Aspirandi, Rendy Mirwan; Setianingsih, Wahyu Eko; Ramadhana, Ramadhana; Maftahah, Riif
Jati: Jurnal Akuntansi Terapan Indonesia JATI Vol 3, No 2: October 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18196/jati.030229

Abstract

Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) reported growth in the number of investors in Indonesia reached 44.06%. In fact, the growth in the number of investors is not proportional to the growth in the IHSG performance.  The purpose of this study is to analyze the role of accounting information in making investment decisions. Frequency distribution analysis was used in this study. The analysis shows that the first rank in the case of investors being highly considered in making investment decisions is an analysis of the company's current financial statements which is an indicator of Accounting Information variables. Accounting Information variable analysis found that Investors registered at GI BEI Muhammadiyah University of Jember considered Accounting Information more than Investors registered at the others. Investors 21-30 years old were found to be more concerned with Accounting Information than others investors. Investors with a bachelor's degree in education consider Accounting Information more than the others. Investors who have investment experience for 4-6 years consider Accounting Information more than others investors. Islamic investors have considered Accounting Information at 63.44%.
Meninjau Aspek Pencegahan Fraud: Studi Kasus di KPP Pratama Sukabumi Gunawan, Barbara; Hanjani, Andreani; Humairoh, Nur Aisyah
Jati: Jurnal Akuntansi Terapan Indonesia JATI Vol 3, No 2: October 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18196/jati.030230

Abstract

The purpose of this study is to determine fraud prevention factors in KPP Pratama Sukabumi Regency. The factors studied are individual morality, rule obedience, compensation, and the whistleblowing system. The population in this study are KPP Pratama employees of Sukabumi Regency, West Java, with a sample of 30 employees who were selected by purposive sampling and who received delegations for the inspection section, billing section, extensification section, and supervision section. The research model used is quantitative research model and data collection using questionnaires. The research method used is quantitative research with data collection using a questionnaire. The results showed that individual morality and rule obedience influence fraud prevention. Whereas compensation and whistleblowing systems do not affect fraud prevention. The implication of this research is important for the Tax Office to find out the factors that affect fraud prevention so that there are no acts of fraud committed by Tax Office employees who are prone to fraud.
Analisis Penerapan Islamic Social Reporting dan Tata Kelola Lembaga Keuangan Mikro Syariah dalam Mendorong Mobilitas Sosial Nasabah Yaya, Rizal; Purnami, Kartika Dewi
Jati: Jurnal Akuntansi Terapan Indonesia JATI Vol 3, No 2: October 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18196/jati.030226

Abstract

This research aims to evaluate the implementation of Islamic Social Reporting (ISR) and governance in the Islamic micro-finance institutions in encouraging the movement of social mobility. The object of this study consists of two Islamic microfinance institutions: Islamic Micro Finance (BMT) BIF and Islamic Rural Bank (BPRS) BDW. The subjects of this research were staff and costumers of Islamic microfinance institutions. This research used qualitative descriptive method. Based on the analysis conducted both institutions provide funding for their costumers based on Islamic contract and mostly for working capital. The financing procedure was through collection of customer’s identity, conducting surveys and contract singing. The installment to BMT BIF and BPRS BDW was made by the customers in two ways: the customers pay to the marketing person who came to visit them or the customer comes to the office of BMT BIF and BPRS BDW. Social activities in both institutions are relatively similar such as scholarships, donations for orphans, sponsorship of the institutions related to Muhammadiyah. The social activity reporting format are different in both institution. BMT BIF social responsibility activities are reported specifically in the BMT Annuat General Meeting (RAT), mean while the BPRS BDW has not made specifif social responsibility reporting for their Annual General Meeting. From financing and social responsibility both institutions have been able to assist the movement of social mobility in society, especially in customers, it can be seen from costumers that initially did not have a business then now can have a business and still growing. Moreover, their costumers can survived from moneylenders trap. In terms of ISR compliance reporting for both institutions, the BMT BIF has met 70%-80% compliance, while BPRS BDW 50% compliance.
Analisis Penerapan Akuntansi Syariah Pada Skema Jual Beli KPR Syariah Mar’atus Sholikah; Isharijadi Isharijadi; Elly Astuti
Jati: Jurnal Akuntansi Terapan Indonesia JATI Vol 3, No 2: October 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18196/jati.030228

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan akuntansi syariah pada skema jual beli kredit syariah dalam penjualan perumahan di PT MIB dan mengetahui tinjauan hukum islam terkait dengan perbedaan harga tunai dan harga kredit yang telah dicantumkan dalam brosur penjualan apakah ada unsur riba atau tidak. Jenis penelitian ini menggunakan studi kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Adapun sumber data yang digunakan berupa sumber data primer dan sumber data sekunder. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan triangulasi sumber. Teknik analisis data adalah pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan verifkasi data. Hasil penelitian PT MIB menggunakan metode inflasi dan ekonomi alternatif. Berdasarkan PSAK 102 Akuntansi murabahah dan ISAK 101 mengenai pengakuan pendapatan murabahah tangguh tanpa resiko signifikan terkait kepemilikan persediaan, penggunaan kedua metode tersebut diperkenankan. Berdasakan metode tersebut, waktu lah yang memiliki nilai ekonomi sehingga ketika terjadi penagguhan pembayaran, diperlukan sejumlah kompensasi karena pada dasarnya uang adalah alat tukar milik publik. Semakin cepat perputarannya akan semakin baik. Hal ini juga sesuai dengan ketentuan Al-Qur’an, Hadis dan Ijma yang menyatakan bahwa jual beli kredit diperbolehkan.
Peran Accounting Information Bagi Investor Islami Rendy Mirwan Aspirandi; Wahyu Eko Setianingsih; Ramadhana Ramadhana; Riif Maftahah
Jati: Jurnal Akuntansi Terapan Indonesia JATI Vol 3, No 2: October 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18196/jati.030229

Abstract

Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) melaporkan bahwa pertumbuhan jumlah investor di Indonesia mencapai 44,06%. Pada kenyataannya pertumbuhan jumlah investor tidak sebanding dengan pertumbuhan kinerja IHSG. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis peran Accounting Information terhadap pengambilan keputusan investasi. Metode yang digunakan adalah analisis distribusi frekuensi. Hasil analisis menunjukkan bahwa peringkat pertama dalam kasus sangat dipertimbangan investor dalam mengambil keputusan investasi adalah Analisis terhadap laporan keuangan perusahaan saat ini yang merupakan indikator variabel Accounting Information. Analisis variabel Accounting Information ditemukan bahwa Investor yang terdaftar di GI BEI Universitas Muhammadiyah Jember lebih mempertimbangkan Accounting Information dibandingkan dengan Investor yang terdaftar di tempat lainnya. Investor berusia 21-30 tahun ditemukan lebih mempertimbangkan Accounting Information dibandingkan investor lainnya. Investor bertingkat pendidikan S1 lebih mempertimbangkan Accounting Information dibandingkan yang lainnya. Investor yang memiliki pengalaman berinvestasi selama 4-6 tahun lebih mempertimbangkan Accounting Information dibandingkan investor lainnya. Investor islami memiliki proporsi 63,44% mempertimbangkan Accounting Information. 
Keterkaitan The Resources Based Theory dengan Intellectual Capital Disclosure, Implementasi Pada Website, dan Respon Manajemen Perguruan Tinggi Sigit Hermawan; Wiwit Hariyanto; Sriyono Sriyono; Niko Fediyanto
Jati: Jurnal Akuntansi Terapan Indonesia JATI Vol 3, No 2: October 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18196/jati.030227

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah menguraikan keterkaitan resources-based theory dengan intellectual capital disclosure (ICD), pengimplementasian ICD pada website dan menguraikan respon wakil rektor dan kepala unit terkait. Metode penelitian ini adalah kualitatif deskriptif yang menggambarkan penerapan ICD pada empat website direktorat dan satu program studi. Kesimpulan penelitian adalah the resources based theory sangat terkait dengan ICD. Untuk implementasi ICD pada website direktorat di UMSIDA adalah ada beberapa item yang sudah ada di website tersebut dan ada beberapa yang baru diterapkan berdasarkan ICD. Respon semua wakil rektor dan kepala unit kerja mendukung implementasi ICD ini dan memang itulah yang dibutuhkan saat ini oleh website UMSIDA. Implikasi dari penelitian ini adalah manajemen perguruan tinggi harus mampu mengembangkan website yang dimiliki untuk peningkatan kinerja, media promosi, dan image building.
Meninjau Aspek Pencegahan Fraud: Studi Kasus di KPP Pratama Sukabumi Gunawan, Barbara; Hanjani, Andreani; Humairoh, Nur Aisyah
Jati: Jurnal Akuntansi Terapan Indonesia JATI Vol 3, No 2: October 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18196/jati.030230

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor pencegahan fraud di KPP Pratama Kabupaten Sukabumi. Adapun faktor yang diteliti adalah moralitas individu, ketaatan aturan,  kompensasi, dan whistleblowing system. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan KPP Pratama Kabupaten Sukabumi Jawa Barat, dengan sampel sebanyak 30 karyawan yang dipilih dengan purposive sampling dan yang menerima delegasi seksi pemeriksaan, seksi penagihan, seksi ekstensifikasi, dan seksi pengawasan. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan pengumpulan data menggunakan kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa moralitas individu dan ketaatan aturan berpengaruh terhadap pencegahan fraud. Sedangkan kompensasi dan whistleblowing system tidak berpengaruh terhadap pencegahan fraud.   Implikasi penelitian ini penting bagi Kantor Pelayanan Pajak untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi pencegahan fraud agar tidak terjadi tindakan kecurangan yang dilakukan oleh pegawai Kantor Pelayanan Pajak yang rentan terjadinya tindakan fraud.
Analisis Penerapan Islamic Social Reporting dan Tata Kelola Lembaga Keuangan Mikro Syariah dalam Mendorong Mobilitas Sosial Nasabah Yaya, Rizal; Purnami, Kartika Dewi
Jati: Jurnal Akuntansi Terapan Indonesia JATI Vol 3, No 2: October 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18196/jati.030226

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi penerapan Islamic Social Reporting (ISR) dan tata kelola di lembaga keuangan mikro syariah untuk mendorong mobilitas sosial. Objek penelitian ini yaitu Islamic Micro Finance (BMT) BIF dan Bank Perkreditan Rakyat Syariah (BPRS) BDW. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Berdasarkan analisis, kedua lembaga tersebut memberikan pendanaan kepada pelanggannya berdasarkan akad syariah dan sebagian besar untuk modal kerja. Prosedur pembiayaan melalui pengumpulan identitas nasabah, melakukan survei dan penandatanganan kontrak. Angsuran BMT BIF dan BPRS BDW dilakukan oleh nasabah dengan dua cara. Kegiatan sosial di kedua panti tersebut relatif sama nanun format pelaporan kegiatan sosial berbeda. Kegiatan tanggung jawab sosial BMT BIF dilaporkan secara khusus dalam Rapat Umum Tahunan (RAT) BMT, sedangkan BPRS BDW belum membuat laporan tanggung jawab sosial khusus untuk Rapat Umum Tahunannya. Dari pembiayaan dan tanggung jawab sosial, kedua lembaga tersebut telah mampu membantu pergerakan mobilitas sosial di masyarakat, khususnya nasabah. Terkait pelaporan kepatuhan ISR kedua institusi, BMT BIF telah memenuhi kepatuhan 70% -80%, sedangkan kepatuhan BPRS BDW 50%.

Page 1 of 1 | Total Record : 10