cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota magelang,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal Komunikasi dan Kajian Media
Published by Universitas Tidar
ISSN : 25977490     EISSN : 25982869     DOI : -
Komunikasi dan Kajian Media is a journal dedicated to publishing research dan conceptual article in areas of communication and media studies. Papers published by the journal aim to represent important advances of significance to specialist within each field. Jurnal Komunikasi dan Kajian Media seeks to share knowledge between those who study communication and those who practice it by publishing theoritical and empirical research. This journal is valuable source of knowledge for the following people: academics, communication practitioners, students, goverment, and private companies.
Arjuna Subject : -
Articles 61 Documents
HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI PENGGUNAAN TWITTER DENGAN NEGATIVE PERSPECTIVE PADA MAHASISWA Tabina Izzati; Benazir Bona Pratamawaty
Jurnal Komunikasi dan Kajian Media Vol 6, No 1 (2022): JURNAL KOMUNIKASI DAN KAJIAN MEDIA
Publisher : Universitas Tidar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31002/jkkm.v6i1.5088

Abstract

Salah satu penyebab adanya penurunan minat remaja terhadap aktivisme politik adalah negative perspective. Negative perspective adalah pandangan negatif umum yang dimiliki seorang terhadap keterlibatan dalam perilaku aktivisme online politik. Twitter dinobatkan sebagai podium untuk aktivisme online politik. Melalui teori uses and gratifications, penelitian ini berusaha mencari korelasi antara motivasi penggunaan Twitter dan negative perspective pada mahasiswa. Sebanyak 400 mahasiswa di pulau Jawa menjadi sample dalam penelitian ini. Data kuisioner yang telah terkumpul selanjutnya diuji dengan analisis statistika uji rank spearman. Hasil menyatakan bahwa tidak ada korelasi diantara motivasi penggunaan Twitter pada mahasiswa dan negative perspective.