cover
Contact Name
Ahadiyat Yugi R., SP., MSi., D.Tech.Sc.
Contact Email
psi.faperta@gmail.com
Phone
-
Journal Mail Official
ahadiyat_yugi@yahoo.com
Editorial Address
-
Location
Kab. banyumas,
Jawa tengah
INDONESIA
Agrin : Jurnal Penelitian Pertanian
ISSN : 14100029     EISSN : 25496786     DOI : -
Core Subject : Agriculture,
Agrin provides facilities for publishing articles or quality papers in the form of research results in various aspects of agriculture and agricultural commodities widely including ; agronomy, agroecology, plant breeding, horticulture, soil science, plant protection, agribusiness, agroforestry, food science and technology , agricultural techniques, agricultural innovations, agricultural models and agricultural biotechnology. This journal is published twice a year, ie the April and October. The Agrin Journal invites researchers, academics and intellectuals to contribute critical writing and contribute to the development of agricultural science.
Arjuna Subject : -
Articles 4 Documents
Search results for , issue "Vol 26, No 1 (2022): Agrin" : 4 Documents clear
RESPON PERTUMBUHAN DAN DENSITAS STOMATA ANGGREK Phalaenopsis HIBRID PADA FREKUENSI PENYIRAMAN BERBEDA SELAMA PERIODE AKLIMATISASI Nurullita Prahasti; Nintya Setiari; Endang Saptiningsih
Agrin Vol 26, No 1 (2022): Agrin
Publisher : Jenderal Soedirman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.agrin.2022.26.1.654

Abstract

Aklimatisasi anggrek Phalaenopsis membutuhkan faktor lingkungan yang mendukung, diantaranya adalah ketersediaan air dan kelembaban media. Ketersediaan air yang dibutuhkan oleh planlet dapat dipenuhi dengan adanya penyiraman. Salah satu respon tanaman yang berkaitan dengan ketersediaan air adalah densitas stomata. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respon pertumbuhan dan densitas stomata planlet anggrek Phalaenopsis hibrid pada fase aklimatisasi dengan frekuensi penyiraman yang berbeda dan untuk mengetahui frekuensi penyiraman yang optimal dalam mendukung pertumbuhan planlet anggrek. Penelitian dilakukan secara eksperimental dengan perlakuan frekuensi penyiraman 1 kali sehari, 2 kali sehari dan 3 kali sehari. Desain penelitian adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan faktor tunggal yaitu frekuensi penyiraman. Analisis data menggunakan Uji Anova dan uji lanjut LSD dengan taraf signifikan 5%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa plantlet dengan frekuensi penyiraman 1 kali sehari menghasilkan luas daun, kandungan pigmen fotosintesis dan berat segar tertinggi. Secara umum perbedaan frekuensi penyiraman tidak memberikan pengaruh yang signifikan pada pertumbuhan akar, jumlah daun dan densitas stomata. Frekuensi penyiraman 1 kali sehari merupakan frekuensi penyiraman optimal untuk planlet anggrek Phalaenopsis hibrid pada fase aklimatisasi.Kata kunci: adaptasi, air, humiditas, kerapatan, pigmen
EFISIENSI RELATIF USAHATANI SAYURAN BUNCIS DI DUSUN TELAGA KODOK DESA HITU KABUPATEN MALUKU TENGAH Natelda R Timisela
Agrin Vol 26, No 1 (2022): Agrin
Publisher : Jenderal Soedirman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.agrin.2022.26.1.687

Abstract

Sayuran buncis digunakan sebagai bahan makanan, karena rasanya enak, memiliki nilai ekonomi tinggi dan mempunyai prospek yang cukup besar untuk dikembangkan. Rendahnya pengetahuan tentang efisiensi, produksi dan pengaruh penggunaan faktor produksi merupakan informasi penting yang perlu dikaji untuk pengembangan usahatani sayuran buncis. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis efisiensi penggunaan faktor produksi pada usahatani buncis. Metode yang digunakan untuk pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah metode sensus. Jumlah keseluruhan petani buncis sebanyak 33 responden. Analisis data penelitian menggunakan metode Data Envelopment Analysis (DEA) yaitu analisis orientasi input. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah DMU efisien yang mencapai skala efisiensi satu atau 100 persen sebanyak 10 responden atau 30 persen. Sisanya sebesar 23 responden atau 70 persen merupakan DMU yang tidak mencapai skala efisiensi 100 persen sebagai DMU inefisiensi. Skala efisiensi relatif terendah sebesar 4,1 persen dan skala tertinggi sebesar 67,9 persen. DMU yang tidak efisien dalam penggunaan input dikarenakan sebagian petani belum mengoptimalkan penggunaan input dengan baik dan atau berlebihan. Petani yang menggunakan input belum efisien artinya petani masih berkesempatan untuk meningkatkan jumlah input agar menghasilkan produksi optimal. DMU efisien beroperasi pada skala CRS yang merupakan suatu kondisi proporsi alokasi penambahan input produksi sama dengan penambahan output, yaitu sebanyak 10 responden atau 30 persen. Artinya jika DMU tersebut menambah alokasi input akan proporsional dengan output yang terima. Kondisi skala efisiensi CRS ini didapat dari hasil perhitungan nilai efisiensi relatif dengan asumsi CRS sama dengan asumsi VRS dengan skala efisiensi sebesar 1,00. Sisanya yaitu 23 DMU inefisien beroperasi pada kondisi IRS dan DRS.Kata kunci: CRS, DMU, DEA, efisiensi, VRS
KOMPARASI SISTEM PINDAH TANAM DAN TANAM BENIH LANGSUNG BUDIDAYA TANAMAN PADI (Oryza sativa L.) DI DESA RANTEWARINGIN-KEBUMEN, JAWA TENGAH Vicky Virdaus Mulyadi; Ahmad Rifqi Fauzi; M. Rizal Taufikurrahman
Agrin Vol 26, No 1 (2022): Agrin
Publisher : Jenderal Soedirman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.agrin.2022.26.1.680

Abstract

Rice is a strategic commodity for Indonesia and needs to increase its production with an efficient cultivation system to face limited water and labor in the future. The transplanting system (TPR) was a popular method for rice cultivation in Indonesia, and it needed too much input. On another side, direct seeding (DSR) has long been known and considered more efficient in labor and water used. This study aims to determine the comparison of cultivation methods of TPR and DSR, which are more profitable among farmers in Rantewringin village, and to determine an efficient cultivation system. This research was carried out in August-September 2020. The methods used were qualitative and quantitative, sampling was purposive sampling, and the analysis tools used farm analysis and SWOT. The results of the feasibility analysis that has been carried out, the acceptance value of the Tapin system is greater than the Tabela system, but the profit of the Tabela system is higher than the Tapin system. The results of the farming analysis show that the feasibility of farming, the Tapin system, and the Tabela system are feasible (R/C ratio > 1). Analysis of the IFAS and EFAS shows that the Tapin system has the power to produce better growth in water-sufficient conditions but is threatened in a water- and labor-constrained position. Meanwhile, Tabe cultivation has the power to be carried out in limited water conditions and is efficient in using labor. The analysis results indicate that Tabela cultivation can be an efficient and profitable alternative technology in conditions of lack of water. The development of the Tabela system is still needed for broader application.
POTENSI BAKTERI INDIGENOUS RHIZOSFER TANAMAN BAWANG MERAH DALAM MENGHASILKAN SULFAT PADA TANAH VERTISOL DI BREBES, INDONESIA MUHAMMAD JUWANDA
Agrin Vol 26, No 1 (2022): Agrin
Publisher : Jenderal Soedirman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.agrin.2022.26.1.689

Abstract

This study aims to obtain the best indigenous bacteria in increasing sulfate levels in vertisol soil through the oxidation process of sulfur to sulfate. The study was conducted in polybags with vertisol soil media in a screen house, Bulakelor Village, Keanggungan District, Brebes Regency. The experiment was arranged using a completely randomized design (CRD) with two factors. The first factor is the type of bacteria: Control (B0); Bacillus sp (B1); Burkholderia cepacia (B2); Klebsiella aerogenes (B3) and Klebsiella variicola (B4) and the second factor was incubation time: 3 (H3); 6 (H6); 9 (H9); and 12 (H12) days. Each treatment was repeated four times. Observation variables were soil sulfate levels (colorimetric method) and increased sulfate levels (calculation method). Observational data were analyzed using the F test and if there was a significant difference, it was continued with Duncan's test with 95% confidence level (α = 5%). The application of sulfur-oxidizing bacteria to vertisol soil can increase the availability of sulfate in the soil. The administration of Klebsiella variicola bacteria with an incubation period of 3 days increased sulfate levels by 69.11% better than the other treatments.

Page 1 of 1 | Total Record : 4