cover
Contact Name
Diah Ayu Septi Fauji
Contact Email
dseptifauzi@gmail.com
Phone
-
Journal Mail Official
dseptifauzi@gmail.com
Editorial Address
-
Location
Kota kediri,
Jawa timur
INDONESIA
JURNAL NUSANTARA APLIKASI MANAJEMEN BISNIS
ISSN : 25495291     EISSN : 25280929     DOI : -
Core Subject : Economy, Science,
Journal of Nusamba is a peer review journal published by Department of Management and the media for researchers and lecturers who will publish the results of their research. The aim of the Journal is to facilitate scientific publication of the results of researches in Indonesia and participate to boost the quality and quantity of research for academics and researchers. The Journal of Nusamba is published every April and October by publishing research results and critical analysis studies in the field of strategy of management, financial management, operation management and marketing management.
Arjuna Subject : -
Articles 8 Documents
Search results for , issue "Vol 3 No 1 (2018): Jurnal NUSAMBA" : 8 Documents clear
PEMETAAN DIGITAL LOKASI SENTRA PERTANIAN DAN PERIKANAN UNTUK MENARIK MINAT INVESTOR PADA KABUPATEN DEMAK KOTA DENGAN PLATFORM ANDROID M Aguts Rohman; Febryantahanuji Febryantahanuji; Zaenal Mustofa
Jurnal Nusantara Aplikasi Manajemen Bisnis Vol 3 No 1 (2018): Jurnal NUSAMBA
Publisher : UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1053.162 KB) | DOI: 10.29407/nusamba.v3i1.12028

Abstract

Demak regency is one of goverment institute which act to make and accompany all section of agriculture and fishery in Demak and arround. Now, facilities and infrastructures in delivery information of agriculture and fishery's product which available are still simple and konventional. The aim of this research is to give solution which be related to information system and promotion, among others yields information, location of agriculture and fishery centers which can be delivered to investor who want to join investment even purchases agricultural and fishery products with maximum and fast. This research method using model approach Research and Development (R&D) in 6 stages, that are research and information collecting, planning, develop premilinary form of product, preliminary field testing, main product revision, and main field testing. The result of this study show that the using of android based mapping information systems has met the needs of farmers and investors in conveying information. Among others informations of investment even for purchasing agricultural and fishery products easily by smartphone based android in order to information can be delivered to potential buyers / investors.
CASH POSITION, DEBT TO EQUITY RATIO, RETURN ON ASSET DAN FIRM SIZE TERHADAP DIVIDENT PAYOUT RATIO Edi Setiawan; Faizal Ridwan Zamzani; Nur Fitri Amelia
Jurnal Nusantara Aplikasi Manajemen Bisnis Vol 3 No 1 (2018): Jurnal NUSAMBA
Publisher : UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (447.336 KB) | DOI: 10.29407/nusamba.v3i1.11980

Abstract

This research is aimed to knowing and analyzing the effect of the cash position, debt to equity ratio, return on asset and firm size to divident payout ratio. The type of data used in this study is pool data which is a combination time series, and cross section. panel data regression anlaysis test, election panel data reression estimation techniques, heteroscedasticity test, regression model analysis, and regression model testin and regression coefficients. The result showed that the partial debt to equity ratio and firm size no significantly influence the divident payout ratio, while the cash position, return on asset significantly influence the divident payout ratio. Simultaneously, cash position, debt to equity ratio, return on asset and firm size variable have a significant to divident payout ratio.
AUDIT MANAJEMEN TERHADAP FUNGSI PEMAKAIAN BAHAN BAKU PADA CV. MAJU MAPAN DI TULUNGAGUNG Marlena Marlena; Ahmad Anton Purnomo
Jurnal Nusantara Aplikasi Manajemen Bisnis Vol 3 No 1 (2018): Jurnal NUSAMBA
Publisher : UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (474.721 KB) | DOI: 10.29407/nusamba.v3i1.12030

Abstract

Maju Mapan merupakan perusahaan yang bergerak dibidang produksi perlengkapan peralatan TNI. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas terhadap fungsi pemakaian bahan baku. Dan yang menjadi objek penelitian ini adalah bagian pemakaian bahan baku pada CV. Maju Mapan di Tulungagung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pengujian deskriptif yang merupakan penelitian masalah berupa fakta dari objek penelitian dengan tujuan memberikan gambaran terhadap masalah yang dihadapi, atau mengetahui cara pemecahan masalah. Teknik analisis data yang digunakan adalah metode kualitatif dan kuantitatif. Dari hasil analisis yang diperoleh menunjukkan selisih perencanaan dan realisasi pada tahun 2016 selisih efektifitas pemakaian bahan baku kain polyester 0.74%, kain puring 0.73%, webbing polyester 0.72%. Tentunya selisih tersebut dapat mengganggu proses produksi sehingga perlu untuk melakukan perbaikan ulang terhadap produk rusak. Maka CV. Maju Mapan perlu melakukan upaya untuk menekan selisih pemakaian bahan baku hingga mendekati 0% sehingga dapat mencapai efektifitas maksimal. Kata Kunci : Audit manajemen, pemakaian bahan baku, efektifitas
ANALISIS DAMPAK PENCIPTAAN BRAND IMAGE DAN AKTIFITAS WORD OF MOUTH (WOM) PADA PENGUATAN KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK FASHION Bagus Nurcahyo; Riskayanto Riskayanto
Jurnal Nusantara Aplikasi Manajemen Bisnis Vol 3 No 1 (2018): Jurnal NUSAMBA
Publisher : UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (615.538 KB) | DOI: 10.29407/nusamba.v3i1.12026

Abstract

Di Indonesia banyak produsen maupun penjual produk fashion, karena adanya persaingan antar produsen maupun penjual produk fashion, maka terjadi persaingan tidak sehat dengan membuat replika dengan kualitas yang jauh berbeda tetapi memiliki fisik yang mirip dengan aselinya, sehingga merugikan produsen aselinya, karena rata rata orang di Indonesia lebih memilih produk replika dibandingkan dengan membeli yang original karena harga jauh lebih murah dibandingkan dengan yang original oleh karena itu banyak produsen yang mengalami kerugian. Penelitian ini dilakukan untuk mengukur penilaian pelanggan terhadap variabel brand image, word of mouth, keputusan pembelian. Teknik pengumpulan data dalam penlitian ini adalah dengan menyebarkan kuesioner kepada 100 responden. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah melalui pendekatan non probability sampling dengan metode pengambilan sampel menggunakan accidental sampling. Pada tahap analisis dilakukan uji validitas dan reabilitas, uji normalitas, uji regresi linear berganda, uji hipotesis, dan uji koefisien determinasi. Hasil uji t menunjukan bahwa brand image yang tercipta dan aktifitas word of mouth memiliki dampak positif pada penguatan keputusan pembelian produk fashion. Hasil uji F menunjukan bahwa penciptaan brand image dan word of mouth yang dilakukan secara benar memiliki dampak positif pada penguatan keputusan pembelian produk fashion.
PREFERENSI KONSUMEN PRODUK KEFIR SUSU KAMBING DI MALANG Zaenal Fanani; Imam Thohari
Jurnal Nusantara Aplikasi Manajemen Bisnis Vol 3 No 1 (2018): Jurnal NUSAMBA
Publisher : UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (446.313 KB) | DOI: 10.29407/nusamba.v3i1.12029

Abstract

Suatu penelitian menganalisis faktor-faktor yang berpengaruh terhadap keputusan pembelian kefir susu kambing dan menganalisis faktor-faktor yang berpengaruh terhadap preferensi konsumen kefir susu kambing. Materi yang digunakan dalam penelitian ini adalah konsumen kefir susu kambing yang ada di Kabupaten Malang. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen kefir susu kambing di Kabupaten Malang, sedangkan populasi targetnya adalah konsumen kefir susu kambing di Jawa Timur. Pengambilan sampel dilakukan melalui 3 tahap yaitu penentuan sampel lokasi dilakukan dengan metoe Purposive Sampling. Pengambilan sampel responden dilakukan secara aksidental Sampling sebanyak 100-200 orang. Data penelitian terdiri dari data primer dan data sekunder. Instrumen penelitian menggunakan kuisioner dengan skala Likert. Sumbangan variabel yang mempengaruhi keputusan pembelian dan preferensi konsumen diuji menggunakan regresi linier berganda, secara matematis adalah Y = a+β1X1+ β2X2+ β3X3+ β4X4+ ......+ βnXn+e. Hasil penelitian bahwa Faktor-faktor yang berpengaruh terhadap pengambilan keputusan pembelian kefir susu kambing adalah faktor jaminan keamanan, kepuasan fisiologis, kepuasan sosiologis, kepuasan harga diri, dan aktualisasi dengan persamaan regresi berganda Y=0,629+0,056X1+0,159X2+0,080X3-0,053X4+0,048X5. Faktor-faktor yang berpengaruh terhadap preferensi konsumen adalah faktor halal, ingredient, nilai gizi, kesehatan, kebiasaan, dan faktor nature produc dengan persamaan regresi berganda Y=1,857+0,065X1+0,082X2 +0,112X3+ 0,123X4 +0,067X5 +0,045
ANALISIS KONDISI SOSIAL EKONOMI ORANG TUA TERHADAP TINGKAT PENDIDIKAN ANAK DI KABUPATEN JEMBER Neviyani Mucharom
Jurnal Nusantara Aplikasi Manajemen Bisnis Vol 3 No 1 (2018): Jurnal NUSAMBA
Publisher : UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (439.153 KB) | DOI: 10.29407/nusamba.v3i1.11797

Abstract

Resource-quality showed the strong commitment of the government in its economic development program, the demands of society were more complex and competition tight, especially in the era of globalization and so that free trade, it needed good quality of human resources, one of effort to improve human resources were through education. This research was conducted in Jember regency, the method for sampling by purposive sampling technique. The data Analysis Technique used Multiple Linear Regression. Based on the calculation results of SPSS, found: 1). There was the influence of social-economic condition level of parents foward education level of children in Jember regency. 2). There was the influence of parents education level toward children education level in Jember regency. 3). There was the influence of parents income to the level of education of children in Jember regency. 4). There was the influence ownership toward the level education of children in Jember regency. 5). There was the influence of hause type the level toward of children education in Jember regency. Keywords: Socio-economic, education level, income, ownership Facilities / wealth, and type Dwelling
ANALISIS PENDAPATAN PETERNAK USAHA SAPI POTONG DENGAN BERBAGAI POLA TANAM DI KECAMATAN UMBULSARI KABUPATEN JEMBER Nanang Dwi Wahyono; Zaenal Fanani; Noer Soetjipto
Jurnal Nusantara Aplikasi Manajemen Bisnis Vol 3 No 1 (2018): Jurnal NUSAMBA
Publisher : UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (384.411 KB) | DOI: 10.29407/nusamba.v3i1.12027

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1)Menganalisis Biaya usahatani dengan Sapi potong pada berbagai macam pola tanam, 2) Menganalisis Penerimaan usahatani dengan Sapi potong pada berbagai macam pola tanam, 3) Menganalisis Pendapatan usahatani dengan Sapi potong pada berbagai macam pola tanam, 4) Menganalisis Imbangan penerimaan dan biaya usahatani dengan Sapi potong pada berbagai macam pola tanam. Penelitian ini dilakukan diKecamatan Umbulsari Kabupaten Jember, yang dimulai tanggal 16 Juni 2016 sampai dengan 28 September 2016. Teknik kerangka sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah sampling cluster dua tingkat (Two Stage Cluster Sampling). Berdasarkan tujuan dari penelitian ini, maka penentuan sampel dan lokasi penelitian dilakukan secara purposive. Sampling. Model analisis yang digunakan adalah analisis biaya dan pendapatan usahatani tanaman dan usaha sapi potong . Hasil penelitian adalah sebagai berikut : 1)Pola tanam 5 yaitu tanaman tebu dengan usaha sapi potong biaya paling tinggi dibandingkan dengan pola tanam lainnya yaitu per hektar per ekor adalah Rp 96.750.000,- untuk usahatani dan Rp 10.865.000,- untuk usaha sapi potong sehingga total biaya usahatani tanaman dan usaha sapi potong sebesar Rp 107.615.000,-, hal ini dikarenakan pada usahatani tebu memerlukan biaya yang tinggi karena biaya produksi memerlukan dana yang besar seperti pengolahan lahan, sewa tanah dan pupuk an organic, 2) Pola tanam 5 yaitu tanaman tebu dengan usaha sapi potong penerimaan paling tinggi yaitu penerimaan dari hasil pola tanam 5 per hektar sebesar 110.450.000,- dan usaha sapi potong per satuan ternak sebesar Rp 14.900.000,-sehingga jumlah penerimaan sebesar Rp 125.350.000,-, 3) Pendapatan dari hasil usahatani pola tanam 5 sebesar Rp 13.700.000,- dan usaha sapi potong pembibitan per satuan ternak sebesar Rp 4.035.000,- sehingga jumlah pendapatan Rp 17.735.000,- yang merupakan pendapatan paling tinggi, 5) Tingkat imbangan penerimaan dan biaya pada pola tanam 4 sebebsar 1,82 merupakan paling tinggi.
PEMANFAATAN BROSUR SEBAGAI MEDIA PROMOSI UNTUK MENINGKATKAN JUMLAH PESERTA DIDIK PADA DUTA ISLAMIC SCHOOL (DIS) SEMARANG Haryo Kusumo
Jurnal Nusantara Aplikasi Manajemen Bisnis Vol 3 No 1 (2018): Jurnal NUSAMBA
Publisher : UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (442.794 KB) | DOI: 10.29407/nusamba.v3i1.11916

Abstract

Abstract Duta Islamic School (DIS) Semarang is a business that is engaged in education of preschoolers. The absence of promotion within the DIS leads to a lack of awareness amongst the public. Duta Islamic School tries to attract people by making brochures as marketing and promotion media. In the application of brochure design is very unlimited because it is mass. This type of marketing and promotional media is also very effective in attracting consumers, usually containing fairly complete data with supporting images. Especially with an interesting design and creative. With the media marketing and promotion of brochures are expected to increase awareness among the community as well as to increase the number of learners at DIS. Keywords: brochures, marketing media, promotion. Abstrak Duta Islamic School (DIS) Semarangmerupakan sebuah usaha yang bergerak dibidang pendidikan anak prasekolah. Belum adanya promosi di dalam DIS menyebabkan kurangnya awareness dikalangan masyarakat. Duta Islamic School berusaha menarik minat masyarakat dengan membuat brosur sebagai media pemasaran dan promosi. Dalam penerapannya penggarapan desain brosur sangat tidak terbatas karenabersifat masal. Jenis media pemasaran dan promosi ini juga sangat efektif dalam menarik konsumen, biasanya memuat data yang cukup lengkap disertai gambar - gambar pendukung. Apalagi dengan desain yang menarik dan kreatif. Dengan adanya media pemasaran dan promosi brosur diharapkan dapat meningkatkan awareness dikalangan masyarakat sekaligus dapat meningkatkan jumlah peserta didik pada DIS. Kata kunci : brosur, media pemasaran, promosi

Page 1 of 1 | Total Record : 8