cover
Contact Name
Veri Hardinansyah Dja'far
Contact Email
admin@transpublika.com
Phone
+6281234560500
Journal Mail Official
admin@transpublika.com
Editorial Address
Jl. Kolonel Sugiono IIIC/438 RT 10/RW 04 Mergosono, , Malang, Provinsi Jawa Timur, 65134
Location
Kota malang,
Jawa timur
INDONESIA
Transekonomika : Akuntansi, Bisnis dan Keuangan
Published by Transpublika Publisher
ISSN : 28097866     EISSN : 28096851     DOI : https://doi.org/10.55047/transekonomika
Core Subject : Economy,
Transekonomika : Akuntansi, Bisnis dan Keuangan, publish by Transpublika Research Center, for sources of information and communication for academics and observers about science and methodology. Published papers are the upshots of research, reflection, and actual critical studies with respect to the themes of Accounting, Business, Management, Finances, Public administration and Social studies. All papers are double blind peer-reviewed and published six (6) times in a year.
Articles 262 Documents
Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Efektivitas Kerja Karyawan Ichwan Saputra Siregar
Transekonomika: Akuntansi, Bisnis dan Keuangan Vol. 1 No. 2 (2021): March 2021
Publisher : Transpublika Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (136.305 KB) | DOI: 10.55047/transekonomika.v1i2.32

Abstract

Penelitian ini akan menganalisis pengaruh iklim organisasi terhadap efektivitas kerja karyawan di PT. Bank Aceh Syariah cabang Meureudu.Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif. Sampel yang diambil sebanyak berjumlah 34 orang yang merupakan karyawan karyawan diPT. Bank Aceh Syariah Cabang Meureudu dengan klasifikasi tingkat pendidikan SMA sebanyak 3 orang (8,8%), Diploma sebanyak 3 orang (8,8%),Sarjana sebanyak 26 orang (76,5%), dan Pasca Sarjana sebanyak 2 orang (5,9%). Serta perbandinga dari jenis kelamin responden yang berjenis kelaminlaki-laki berjumlah 22 orang (64,7%) dan perempuan 12 orang (35,3%). Dari angket yang diberikan kepada 34 orang responden, setiap responden menjawab40 pertanyaan dari variabel bebas dan terikat. Dari hasil analisa penelitian yang dilakukan dengan bantuan software SPSS, diperoleh hasil bahwa variabelkecerdasan emosional berpengaruh positif dan signifikan terhadap efektivitas kerja karyawan di PT. Bank Aceh Syariah Cabang Meureudu
Pengaruh Kepuasan Kerja Terhadap Motivasi Kerja Pegawai Kelurahan Irawadi Siregar
Transekonomika: Akuntansi, Bisnis dan Keuangan Vol. 1 No. 2 (2021): March 2021
Publisher : Transpublika Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (141.042 KB) | DOI: 10.55047/transekonomika.v1i2.33

Abstract

Penelitian ini untuk menganalisis pengaruh kepuasan kerja terhadap motivasi kerja pegawai Kelurahan. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Kuesioner disebar melalui google form ke grup whats up pegawai Kelurahan Tanjung Rejo yang berjumlah 35 orang dan yang mengisi kuesioner sebanyak 33 orang. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah adalah analisis jalur (path analysis) dengan menggunakan SPSS 23. Kepuasan kerja pegawai Kelurahan Tanjung Rejo juga ternyata terdapat kepuasan pegawai Kelurahan Tanjung Rejo secara positif di mana meningkatnya kepuasan kerja pegawai akan meningkatkan motivasi pegawai
Pengaruh Kompetensi Terhadap Efektivitas Kerja Karyawan Di PT. Bank Aceh Chairil Anhar Siregar
Transekonomika: Akuntansi, Bisnis dan Keuangan Vol. 1 No. 2 (2021): March 2021
Publisher : Transpublika Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (159.246 KB) | DOI: 10.55047/transekonomika.v1i2.34

Abstract

Sangat penting untuk mengetahui pengaruh kompetensi organisasi terhadap efektivitas kerja karyawan di PT. Bank Aceh Syariah cabang Meureudu. Melalui pendekatan kuantitatif dengan sampel sebanyak 34 orang yang merupakan karyawan karyawan di PT. Bank Aceh Syariah Cabang Meureudu dengan klasifikasi tingkat pendidikan SMA sebanyak 3 orang(8,8%), Diploma sebanyak 3 orang (8,8%), Sarjana sebanyak 26 orang (76,5%), dan Pasca Sarjana sebanyak 2 orang (5,9%). Serta perbandinga dari jenis kelamin responden yang berjenis kelamin laki-laki berjumlah 22 orang (64,7%) dan perempuan 12 orang (35,3%). Dari angket yang diberikan kepada 34 orang responden, setiap responden menjawab 40 pertanyaan dari variabel bebas dan terikat. Dari hasil analisa penelitian yang dilakukan dengan bantuan software SPSS, diperoleh hasil bahwa variabel kecerdasan emosional berpengaruh positif dan signifikan terhadap efektivitas kerja karyawan.
Pengaruh Penghargaan Instrinsik Terhadap Kinerja Pegawai PT. Harapan Wahyu Aulia Siregar; Efridar Hadisyah Putra Hsb
Transekonomika: Akuntansi, Bisnis dan Keuangan Vol. 1 No. 2 (2021): March 2021
Publisher : Transpublika Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (143.23 KB) | DOI: 10.55047/transekonomika.v1i2.35

Abstract

Penelitian ini akan melihat pengaruh penghargaan instrinsik terhadapkinerja pegawai PT. Harapan Bersama Lestari. Adapun tujuan dari penelitianini yaitu untuk mengetahui pengaruh penghargaan instrinsik terhadap kinerjapegawai. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah denganpendekatan survey melalui observasi, wawancara, pembagian kuesioner danstudi dokumentasi. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresilinier berganda. Populasi dalam penelitian ini adalah sebagian pegawai PT.Harapan Bersama Lestari Medan yang berjumlah 38 pegawai. Hasilmenunjukkan bahwa secara simultan variabel penghargaan instrinsikberpengaruh signifikan terhadap kinerja. Selain itu, secara parsial variabelkomunikasi tidak berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja pegawai. Padahasil penelitian selanjutnya menunjukkan bahwa besarnya nilai koefisienkorelasi berganda (R) adalah 0,718, hal ini menunjukkan bahwa besarnyapengaruh variabel penghargaan instrinsik dengan kinerja pegawai adalahsebesar 0,718 atau (71,8%).
Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Henny Novriani Gultom; Nurmaysaroh
Transekonomika: Akuntansi, Bisnis dan Keuangan Vol. 1 No. 2 (2021): March 2021
Publisher : Transpublika Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (197.072 KB) | DOI: 10.55047/transekonomika.v1i2.36

Abstract

Penelitian ini akan mengungkapkan pengaruh pemberian motivasiterhadap kinerja karyawan di PT. Bank Syariah Mandiri kantor cabangpembantu kampung pajak Kabupaten Labuhanbatu Utara. Pengumpulan datadalam penelitian ini dengan metode kuantitatif. Sampel yang diambil sebanyak33 orang karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh lingkungankerja terhadap kinerja karyawan baik secara simultan maupun parsial.Lingkungan kerja secara parsial berpengaruh signifikan terhadap kinerjakaryawan di PT. Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Pembantu KampungPajak Kabupaten Labuhanbatu Utara
Pengaruh Fasilitas Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Kantor Perusahaan Daerah Raimon Sya'ban; Cut Meutia Mustika Suri
Transekonomika: Akuntansi, Bisnis dan Keuangan Vol. 1 No. 2 (2021): March 2021
Publisher : Transpublika Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (203.007 KB) | DOI: 10.55047/transekonomika.v1i2.37

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh baik secarabersama-sama maupun parsial antara fasilitas kerja terhadap kinerja pegawai diKantor Perusahaan Daerah Pasar Kota Medan. Penelitian ini menggunakanmetode kuantitatif dengan jenis penelitian penjelasan (explanatory research)dengan menggunakan data primer dan data sekunder. Populasi dalam penelitianini adalah karyawan di Kantor Perusahaan Daerah Pasar Kota Medan dansebanyak 82 orang pegawai dijadikan sampel penelitian. Adapun teknik analisisdata yang digunakan adalah regresi linear berganda dan parsial denganmenggunakan SPSS 24.0. Hasil analisis regresi menunjukkan bahwa variabelindependen yang dimasukkan kedalam model regresi . Variabel fasilitas kerjayang memiliki nilai signifikan pada 0,016. Sehingga dapat disimpulkan bahwafasilitas kerja berpengaruh terhadap kinerja pegawai (hipotesis 3 diterima).Berdasarkan uji t Variabel fasilitas kerja memiliki nilai p-value (pada kolomSig.) 0,016 < 0,05 artinya signifikan, sedangkan t hitung 2,458 > dari t tabel1,991 artinya signifikan. Hal ini berarti bahwa fasilitas kerja berpengaruhterhadap kinerja pegawai.
Pengaruh Organisasi Terhadap Mahasiswa Universitas Riau Halimatus Sa’diyah; Kasful Anwar US
Transekonomika: Akuntansi, Bisnis dan Keuangan Vol. 1 No. 3 (2021): May 2021
Publisher : Transpublika Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (147.521 KB) | DOI: 10.55047/transekonomika.v1i3.40

Abstract

Penelitian ini dilakukan di Universitas Riau tepatnya di sekretariat BEM Universitas Riau. Perbedaan pandangan antara mahasiswa yang mengikuti organisasi dan mahasiswa yang tidak mengikuti organisasi yang menyebabkan penulis tertarik meneliti masalah ini. Dengan rumusan bagaimana pengaruh aktivitas organisasi terhadap prestasi pengurus BEM Universitas Riau dan apa yang menjadi faktor nya. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh aktivitas organisasi terhadap prestasi belajar. Teori yang digunakan adalah teori organisasi, teori interaksi, teori motivasi, teori prestasi dengan menggunakan metode penelitin Kuantitatif Deskriptif. Cara mendapatkan data dengan observasi dan angket. Hasil penelitian ini dapat diketahui pengaruh aktivitas organisasi terhadap prestasi belajar dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Dalam penelitian ini diketahui bahwa aktivitas organisasi memiliki pengaruh positif terhada pengurus yang mengikutinya. Salah satu pengaruh positif yag didapat adalah mampu mengatur waktu antara organisasi dengan kuliah, komunikasi baik. Pengaruh tersebut dipengaruhi oleh beberapa faktor, baik internal maupun eksternal. Faktor internal berasal dari diri seperti orang tua, masas depan, persaingan dan percaya diri. Sedangkan faktor eksternal seperti teman, pola fikir dan pandangan, jiwa kompetisi dan pengalaman organisasi.
Analisis Kepuasan Konsumen Terhadap Kualitas Pelayanan Di Warung Steak On You Kota Baru Jambi Siti Nur Khoiria; Kasful Anwar US
Transekonomika: Akuntansi, Bisnis dan Keuangan Vol. 1 No. 3 (2021): May 2021
Publisher : Transpublika Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (271.081 KB) | DOI: 10.55047/transekonomika.v1i3.41

Abstract

Penelitian ini berfokus pada kualitas pelayanan berdasarkan kepuasan pelanggan terhadap Warung Steak On You di Kota Jambi. Tujuan penelitian ini mengetahui dan mengevaluasi tentang kepuasan konsumen terhadap pelayanan yang diberikan oleh Warung Steak On You sebagai tempat makan yang banyak digemari masyarakat Kota Jambi khususnya para remaja. Metode yang digunakan adalah metode Analisis Deskriptif Kualitatif dan metode ServQual. Metode ServQual ini terdiri dari penilaian terhadap beberapa dimensi yaitu: Reliability (Kehandalan), Responsiveness (Daya Tanggap), Assurance (Jaminan), Empathy (Empati) dan Tangible (Bukti Fisik). Penilaian dalam pengumpulan data dilakukan dengan observasi lingkungan sekitar Warung Steak On You dan wawancara langsung terhadap konsumen Warung Steak On You sebagai responden penelitiannya. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah kualitas pelayanan yang diberikan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan konsumen. Hasil dari penelitian juga mendapatkan hasil bahwa para konsumen dinilai puas dengan pelayanan yang diberikan oleh Warung Steak On You. Hal ini dapat menjadi evaluasi tentang efektifitas kualitas pelayanan yang diberikan kepada konsumen.
Analisis Manajemen Pengelolaan Keuangan Dan Administrasi Di Mini Market Marliza Safitri; Kasful Anwar US
Transekonomika: Akuntansi, Bisnis dan Keuangan Vol. 1 No. 3 (2021): May 2021
Publisher : Transpublika Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (185.19 KB) | DOI: 10.55047/transekonomika.v1i3.42

Abstract

Determinan Kinerja Keuangan pada Minimarket “ Alfamart” di Kabupaten Karanganyar. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh catatan akuntansi, sistem akuntansi, aksesibilitas keuangan, innovasi keuangan, praktik penanganan uang tunai, biaya transaksi, akuntabilitas, transparansi, dan SPI terhadap kinerja keuangan pada minimarket “ alfamart” di Kabupaten Karanganyar. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh karyawan minimarket “ alfamart” di Kabupaten Karanganyar berjumlah 44 minimarket. Sampel dipilih dari purposive sampling, sampel yang digunakan 10 minimarket yang beroperasional 24 jam (80 responden). Sumber data adalah data primer (kuesioner). Analisis ini menggunakan analisis regresi linier berganda dengan program SPSS versi 21. Penelitian menunjukan bahwa catatan akuntansi, praktik penanganan uang tunai, biaya transaksi, dan akuntabilitas memiliki pengaruh terhadap kinerja keuangan. Sedangkan, sistem akuntansi, aksesibilitas keuangan, innovasi keuangan, transparansi, dan SPI tidak memiliki pengaruh terhadap kinerja keuangan.
Pengaruh E-Commerce Terhadap Perilaku Konsumen Tokopedia Pada Masyarakat Kota Jambi Gita Silvia; kasful Anwar US
Transekonomika: Akuntansi, Bisnis dan Keuangan Vol. 1 No. 3 (2021): May 2021
Publisher : Transpublika Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (257.081 KB) | DOI: 10.55047/transekonomika.v1i3.44

Abstract

E-Commerce memiliki dampak yang sangat besar dalam dunia bisnis, terutama pada proses penyempurnaan marketing perusahaan demi mencapai tujuan perusahaan demi mencapai tujuan perusahaan itu sendiri. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan penelitian kepustakaan dan penelitian lapangan dengan mengumpulkan data menggunakan teknik kuesioner atau mengumpulkan data dengan menyusun daftar pernyataan. Tokopedia merupakan perusahaan Teknologi di Indonesia dengan spesialisasi dibidang bisnis marketplace (E-Commerce). Tokopedia berdiri pada tanggal 6 Februari 2009 oleh William Tanuwijaya dan Leontinus Alpha Edison dibawah naungan PT. Tokopedia dan resmi luncur ke publik pada tanggal 17 Agustus 2009. Berdasarkan hasil penelitian regresi sederhana dengan Nilai Y=0,423+0,843, dengan nilai R Square 0.681. Secara uji t, ECommerce berpengaruh terhadap perilaku konsumen pada masyarakat Kota Jambi, dengan nilai signifikan sebesar 0,000< 0,05. Dalam penelitian ini, penulis memberikan saran yaitu diharapkan dapat digunakan oleh masyarakat kota Jambi untuk memperhatikan penggunaan media internet dan memperhatikan perilaku yang terkait faktor psikologi untuk membentuk perilaku konsumen yang lebih baik

Page 3 of 27 | Total Record : 262