cover
Contact Name
Asep Dadan Suganda
Contact Email
asep.dadan@uinbanten.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
islamiconomic@uinbanten.ac.id
Editorial Address
Jurusan Ekonomi Syariah, Gedung Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten
Location
Kota serang,
Banten
INDONESIA
Islamiconomic: Jurnal Ekonomi Islam
ISSN : 20853696     EISSN : 25414127     DOI : 10.32678/ijei
Islamiconomic: Jurnal Ekonomi Islam (IJEI) is a periodical scientific publication intended for economists who want to publish their articles in the form of literature studies, research, and scientific development in the field of Islamic economics. IJEI was first published in 2009 which is annually published twice (June and December). IJEI works closely with the Islamic Economist Association (Ikatan Ahli Ekonomi Islam) and Islamic Economic Society (Masyarakat Ekonomi Syariah) which provides editorial members, peer reviewers, and authors, both are professional associations related to IJEI aims and scopes. IJEI invites manuscripts in the areas: Islamic Economics, Islamic Banking, Islamic Business, Islamic Management, and Islamic Finance.
Articles 7 Documents
Search results for , issue "Vol 11, No 1 (2020)" : 7 Documents clear
ANALISIS TINGKAT EFISIENSI BADAN PENGELOLA ZAKAT DI TIGA NEGARA ASEAN (INDONESIA, MALAYSIA DAN SINGAPURA) Hani Meilita Purnama Subardi; Citra Sukmadilaga; Indri Yuliafitri
ISLAMICONOMIC: Jurnal Ekonomi Islam Vol 11, No 1 (2020)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri (UIN)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1347.448 KB) | DOI: 10.32678/ijei.v11i1.139

Abstract

Zakat diyakini dapat menjadi sarana untuk menciptakan keadilan distribusi kekayaan masyarakat. Namun, nyatanya realita yang muncul di Indonesia menunjukkan bahwa dana zakat yang berhasil dikumpulkan masih jauh dari potensi yang ada. Di Malaysia, permasalahan distribusi zakat juga masih banyak ditemukan di berbagai negara bagian yang ada. Oleh karena itu dibutuhkan optimalisasi zakat melalui efisiensi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat efisiensi Badan Pengelola Zakat di ASEAN khususnya Indonesia, Malaysia dan Singapura selaku negara yang memiliki Organisasi Pengelola Zakat dan mempublikasikan laporan keuangannya pada periode 2013 hingga 2017. Efisiensi pada penelitian ini diolah mengguakan Data Envelopment Analysis (DEA) dengan pendekatan produksi. Metode ini mengukur rasio antara input dan output yang diperbandingkan antar Badan Pengelola Zakat yang diteliti. Variabel output yang digunakan pada penelitian ini meliputi dana terhimpun dan dana tersalurkan. Sedangkan variabel input yang digunakan adalah Biaya Personalia, Biaya Operasional dan Biaya Sosialisasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Efisiensi optimal secara konsisten selama lima tahun dimilki oleh MAIK dan MUIS sedangkan pada BAZNAS sempat mengalami inefisiensi pada tahun 2013 sebesar 84,73% dan pada tahun 2015 sebesar 75,14%. Kontribusi penelitian ini dapat menjadi alat evaluasi bagi Badan Pengelola Zakat dalam hal mengelola dana dan mengatur strategi dalam penghimpunan dan penyaluran dana lebih baik lagi.
PENGARUH SYARIAH MARKETING DAN CITRA PERUSAHAAN TERHADAP KEPUASAN NASABAH JASINDO OTO PADA PT ASURANSI JASINDO SYARIAH KANTOR PEMASARAN MEDAN Ivo Mei Utari; Rizal Agus; Azhar Azhar
ISLAMICONOMIC: Jurnal Ekonomi Islam Vol 11, No 1 (2020)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri (UIN)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1383.921 KB) | DOI: 10.32678/ijei.v11i1.161

Abstract

ABSTRACTThis research entitled Effect of Shariah Marketing and Coorporate Image on Customer Satisfaction JasindoOto At PT Asuransi JasindoSyariah Medan Marketing Office. This research used a quantitative approach which purposed to answer the question about whether there is the influence of sharia marketing and corporate image partially and simultaneously on customer satisfaction. Data was collected by distributing questionnaires with a sample of 74 respondents using multiple linear regression analysis. The research showed that the validity and reliability test are declared valid and reliable. Sharia marketing hypothesis test a positive and significant impact on customer satisfaction, this is evidenced by the significant value of 0.0000.05 with a strong correlation of 0.575 and the image of the company and significant positive effect on customer satisfaction, this is evidenced by the significant value of 0.000.05 with enough correlation of 0.333. Then for simultaneous test of 26.134 with a significance of 0.000. This means simultaneously independent variables significant positive effect on the dependent variable of customer satisfaction.Keywords: Sharia Marketing, Corporate Image, Customer SatisfactionABSTRAKPenelitian ini berjudul Pengaruh Syariah Marketing Dan Citra Perusahaan Terhadap Kepuasan Nasabah JasindoOto Pada PT Asuransi Jasindo Syariah Kantor Pemasaran Medan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang bertujuan untuk menjawab pertanyaan tentang apakah terdapat pengaruh syariah marketing dan citra perusahaan secara parsial dan simultan terhadap kepuasan nasabah. Pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner dengan sampel sebanyak 74 responden dengan menggunakan metode analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa uji validitas dan reliabilitas dinyatakan valid dan reliabel. Uji Hipotesis Syariah marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan nasabah, dibuktikan dengan nilai signifikansi 0,0000,05 dengan korelasi yang kuat sebesar 0,575 dan citra perusahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan nasabah, dibuktikan dengan nilai signifikansi 0,0010,05 dengan korelasi yang cukup sebesar 0,333. Kemudian untuk uji simultan sebesar  26,134 dengan signifikansi sebesar 0,000. Hal ini berarti secara simultan variabel bebas berpengaruh positif signifikan terhadap variabel terikat yakni kepuasan nasabah.Kata Kunci: Syariah Marketing, Citra Perusahaan, Kepuasan Nasabah
RELEVANSI FATWA DSN-MUI PADA PRAKTIK AKAD IJARAH PEMBIAYAAN MULTIJASA Nurul Kasanah; Muhamad Mustaqim
ISLAMICONOMIC: Jurnal Ekonomi Islam Vol 11, No 1 (2020)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri (UIN)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1273.926 KB) | DOI: 10.32678/ijei.v11i1.191

Abstract

Tulisan ini bertujuan menganalisis tentang relevansi praktik akad ijarah pada pembiayaan multijasa yang terjadi di PT. BPRS Gala Mitra Abadi Grobogan apakah sudah sesuai dengan Fatwa DSN-MUI No. 44/DSN-MUI/VII/2004 tentang pembiayaan multijasa dan tentang cara penentuan ujrahnya. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Data diperoleh dengan menggunakan metode wawancara, dokumentasi dan observasi, kemudian dianalisis menggunakan metode analisis deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: Pertama, praktik akad ijarah pada pembiayaan multijasa yang diterapkan oleh PT. BPRS Gala Mitra Abadi Grobogan kurang sesuai dengan Fatwa DSN-MUI No. 44/DSN-MUI/VII/2004 tentang pembiayaan multijasa dikarenakan pihak PT. BPRS Gala Mitra Abadi Grobogan memberikan dana/uangnya langsung kepada nasabah. Kedua, penetapan ujrah pada pembiayaan multijasa ini sudah ditentukan oleh pihak PT. BPRS Gala Mitra Abadi Grobogan berdasarkan lamanya jangka waktu yang diambil oleh nasabah dalam membayar angsurannya. Namun, ujrah ini juga bersifat fleksibel yakni ketika nasabah mampu mengembalikan pinjaman lebih cepat daripada waktu yang ditentukan maka akan mendapatkan diskon (pengurangan) ujrah. Penelitian ini membuktikan bahwa tidak semua lembaga keuangan syariah menjalankan fatwa DSN-MUI.
PERKEMBANGAN PARIWISATA HALAL DAN PENGARUHNYA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA Asri Noer Rahmi
ISLAMICONOMIC: Jurnal Ekonomi Islam Vol 11, No 1 (2020)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri (UIN)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32678/ijei.v11i1.226

Abstract

This study aims to know the development of halal tourism in Indonesia and how it affects the economic growth in Indonesia. Halal travel destinations are tourist attractions that provide Muslim friendly facilities from serving food, supporting environments such as halal hotel facilities, places of prayer, and non-halal products for sale in halal tourism areas. In the Qur'an, Allah S.W.T writes, go to historical places and take lessons from your journey. This study uses qualitative methods with data obtained from the results of the Central Statistics Agency (BPS), GMTI, and the World Halal Travel and Tourism Index. The results obtained in this study found that halal tourism shows positive results and positive responses from domestic and foreign tourists, this can be seen from the data obtained by increasing GDP and top 10 halal tourism in OIC countries and many foreign tourists coming and enjoy halal tourist attractions that already exist in Indonesia. This can encourage the central government to immediately make halal tourism legislation in Indonesia, so that the halal tourism sector in Indonesia can be promoted and famous in the world Penelitian ini bertujuan untuk melihat perkembangan pariwisata halal di Indonesia dan bagaimana pengaruhnya terhadap pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Destinasi wisata halal adalah tempat wisata yang menyediakan fasilitas Musmil friendly dari penyajian makanan, lingkunan yang mendukung seperti fasilitas hotel halal, tempat ibadah, dan juga tidak ada produk-produk non halal yang dijual didaerah wisata halal. Didalam Al-Qurán Allah S.W.T menuliskan berpergianlah kalian ke tempat-tempat bersejarah dan ambilah pelajaran dari perjalanan yang kalian lakukan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan data yang diperoleh dari hasil Badan Pusat Statistik (BPS), GMTI, dan World Halal Travel and Tourism Index. Hasil yang diperoleh pada penelitian ini adalah bahwa pariwisata halal menunjukkan hasil yang positif dan respon yang baik dari wistawan domestik maupun mancanegara, hal ini dapat dilihat dari data yang diperoleh dengan peningkatan GDP dan top 10 pariwisata hala di negara OIC dan banyak wisatawan mancanegara yang datang dan menikmati tempat wisata halal yang sudah ada di Indonesia. Hal ini dapat mendorong Pemerintah pusat untuk segera membuat perundang-undangan pariwisata halal di Indonesia, agar sector pariwisata halal di Indonesia dapat dipromosikan dan dapat dikenal di Dunia.
ANALISIS KINERJA PENGELOLAAN ZAKAT DI BADAN AMIL ZAKAT NASIONAL (BAZNAS) KOTA YOGYAKARTA M Samsul Haidir
ISLAMICONOMIC: Jurnal Ekonomi Islam Vol 11, No 1 (2020)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri (UIN)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1410.003 KB) | DOI: 10.32678/ijei.v11i1.140

Abstract

AbstractZakat is a means of worship that must be fulfilled by Muslims, where it involves a servant's horizontal relationship with God. The realization of the collection of zakat and infaq by BAZNAS in Yogyakarta in 2016 reached 4.38 billion rupiah. As for the purpose of this study is to evaluate the performance of the government and society in managing zakat, the performance of zakat institutions, and the influence of zakat on the welfare of those who have the right to receive zakat in Yogyakarta. This research was conducted using survey methods through interviews using questionnaires. Samples were selected using purposive sampling technique. The analysis was carried out using the National Zakat Index using the Mixed Method. The results showed that the performance of zakat management in Yogyakarta was quite good with an index value of 0.4878. 
PENERAPAN PSAK 109 PELAPORAN KEUANGAN AKUNTANSI ZAKAT DAN INFAQ/SHADAQAH PADA LAZISMU Andreani Hanjani; Kholifah Nur Azizah; Barbara Gunawan
ISLAMICONOMIC: Jurnal Ekonomi Islam Vol 11, No 1 (2020)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri (UIN)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1230.018 KB) | DOI: 10.32678/ijei.v11i1.159

Abstract

The purpose of this study is to know the implementation of PSAK 109 at LAZISMU and to evaluate the suitability of financial report of LAZISMU with PSAK 109. The research method used in this study is descriptive qualitative. This research was conducted at LAZISMU and the information of the research was obtained from interviews and documentation.The results of the study show that LAZISMU mostly implements PSAK 45 about the financial report of non-profit entities where the profits are not obtained through business but are obtained from social and humanity. In reporting the financial report, LAZISMU only implements the program summary that records each zakat and infaq / sadaqah fund and the percentage given to each asnaf. This is contrast with the implementation of PSAK 109 where the record of financial report consists of the reports of financial position, changes in funds, changes in assets under management, cash flow and notes on financial statements. From the results, it is concluded that the record of financial report at LAZISMU is not fully in accordance with PSAK 109.
MEMBANGUN BRAND (IMAGE) FAKULTAS DALAM RANGKA MENYONGSONG ERA FOURTH INDUSTRIAL REVOLUTION (4IR) Nihayatul Maskuroh; Asep Dadan Suganda; Ma'mun Nawawi
ISLAMICONOMIC: Jurnal Ekonomi Islam Vol 11, No 1 (2020)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32678/ijei.v11i1.509

Abstract

This study aims to determine how the efforts of the Faculty of Islamic Economics and Business, UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten to build a brand (image) in dealing with the Fourth Industrial Revolution, as well as the potential and opportunities of Faculty. The method of this research used descriptive qualitative by guided interviews were conducted to the stakeholders and faculty users. It can be seen that the the efforts of the Faculty to build the brand (image) in dealing with the Fourth Industrial Revolution through five aspects such; aspects of department accreditation, aspects of student achievement, aspects of graduate quality, aspects of excellent activities, and aspects of relations with alumni. Meanwhile, in order to optimize all the potentials and opportunities to build the brand (image), the Faculty of Islamic Economics and Business will implement an aggressive Grand Strategy with actively optimizing the strength to take advantages of all the opportunities. Furthermore, by carrying out this strategy, hopefully that the Faculty of Islamic Economics and Business have the added value and selling points in dealing with the Fourth Industrial Revolution.

Page 1 of 1 | Total Record : 7