cover
Contact Name
Ari Kamayanti
Contact Email
kamayanti.ari@gmail.com
Phone
+6281555737916
Journal Mail Official
jraamsains@gmail.com
Editorial Address
Sukarno Hatta no 9, Malang, Indonesia.
Location
Kota malang,
Jawa timur
INDONESIA
Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen
ISSN : 24433381     EISSN : 24431419     DOI : https://doiorg/10.33795/jraam
Focus and Scope The editorial board accepts applied research articles in accounting management. Applied research article requires in depth study about the implementation or development of (new) model (system/application) in specific context (case studies), in these following areas: Financial Accounting Management and Behaviour Accounting Auditing, Fraud & Forensic Accounting Sharia Accounting Taxation (excluding behavioral studies) Corporate Ethics and Corporate Governance Public Sector Accounting Accounting Education (the values of accounting courses, not the evaluation or teaching techniques) Accounting Information System and Management Information System Banking and Corporate Finance\ Corporate Social Responsibility and Good Governance Management Control System Accounting and Management Information System Financial Management Islamic Banking and Finance Organization/corporate performance Environmental Management Accounting Capital Market
Articles 11 Documents
Search results for , issue "Vol. 4 No. 2 (2020): Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen" : 11 Documents clear
Sistem Informasi sebagai Determinan Kinerja Individu Berbasis Enterprise Resources Planning Ardilla Ayu Kirana; Heru Tjaraka
Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen Vol. 4 No. 2 (2020): Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen
Publisher : Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (214.491 KB) | DOI: 10.33795/jraam.v4i2.001

Abstract

This study aims to determine the effect of information system integration, information system flexibility, and share knowledge on individual performance at PT. Pembangunan Perumahan (Persero) Tbk. This study obtained 72 questionnaires distributed to employees of ERP system users who work at PT. Housing Development (Persero), Tbk Data analysis uses the WarpPLS program. The results of this study found that information system integration, information system flexibility, and share knowledge had a significant positive effect on individual performance. This study is useful for companies that use information systems to be able to see how much influence the information system component has on individual performance to improve organizational performance Abstrak Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh sistem informasi terintegrasi, fleksibilitas sistem informasi, berbagi pengetahuan pada kinerja individu di PT. Pembangunan Perumahan (Persero) Tbk. Penelitian ini memeroleh 72 kuesioner yang didistribusikan kepada karyawan pengguna sistem ERP yang bekerja di PT. Pembangunan Perumahan (Persero) Tbk. Analisa data menggunakan program WarpPLS. Hasil penelitian menemukan bahwa sistem informasi terintegrasi, fleksibilitas sistem informasi, dan share knowledge berpengaruh positive signifikan terhadap kinerja individu. Penelitian ini bermanfaat bagi perusahaan yang menggunakan sistem informasi untuk dapat melihat seberapa besar pengaruh komponen sistem informasi terhadap kinerja individu agar dapat meningkatkan kinerja organisasi
Religiositas sebagai Determinan Organizational Citizenship Behaviour Ilham Imaduddin; Eka Askafi; Arisyahidin
Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen Vol. 4 No. 2 (2020): Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen
Publisher : Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (310.857 KB) | DOI: 10.33795/jraam.v4i2.002

Abstract

The purpose of this study was to determine the effect of religiousity on Organizational Citizenship Behavior (OCB) mediated by organizational commitment in KSPPS BMD Syariah Madiun. The statistical analysis used includes the classical assumption test, hypothesis testing and path analysis. The results showed that religiosity had a positive effect on OCB, but did not have a positive effect on organizational commitment. Organizational commitment has a positive influence on OCB but has not been proven to mediate the relationship of religiosity and OCB. This study provides a new conclusion that organizational commitment is not a mediator of religiosity and OCB relations. Abstrak Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh religiositas terhadap Organizational Citizenship Behavior (OCB) dimediasi komitmen organisasional di KSPPS BMD Syariah Madiun. Analisis statistik yang digunakan meliputi uji asumsi klasik, uji hipotesis dan analisis jalur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa religiositas memiliki efek positif pada OCB, tetapi tidak memiliki efek positif pada komitmen organisasi. Komitmen organisasi berpengaruh positif pada OCB tetapi tidak terbukti memediasi hubungan religiositas dan OCB. Studi ini memberikan kesimpulan baru bahwa komitmen organisasi bukanlah mediator hubungan religiositas dan OCB
Analisis Praktik Penyusunan Laporan Keuangan Daerah Aliftifa Varizka Putri; Novrida Qudsi Lutfillah; Marlina Magdalena
Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen Vol. 4 No. 2 (2020): Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen
Publisher : Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (358.737 KB) | DOI: 10.33795/jraam.v4i2.003

Abstract

The aim of this study was to determine the practice of preparing regional financial statements and its obstacles. This study employed a qualitative design. The analysis method used was data triangulation by reducing, presenting, and verifying data. The results of the study showed that BPKA prepared financial statements according to PP 71/2010 using SIMDA in its preparation. In practice, the preparation of financial statements encountered obstacles by human resources namely confusion in recording transaction due the policy changes. Moreover, the delay of data submitted by all agencies in the goverment of Pasuruan caused the information submitted by regional financial statements of Pasuruan was not reliable. Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui praktik dan kendala yang dialami dalam penyusunan laporan keuangan daerah. Jenis analisis yang digunakan adalah analisis kualitatif. Metode yang digunakan adalah triangulasi data dengan cara mereduksi data, menyajikan data, kemudian memverifikasi data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa BPKA telah menyusun laporan keuangan sesuai dengan PP 71/2010 dengan menggunakan SIMDA dalam penyusunannya. Pada praktiknya, penyusunan laporan keuangan ditemui kendala yang dihadapi SDM seperti kebingungan dalam pencatatan transaksi akibat perubahan kebijakan. Selain itu, keterlambatan data yang disampaikan oleh seluruh instansi pada pemerintahan kota Pasuruan menyebabkan informasi yang disampaikan laporan keuangan daerah kota Pasuruan tidak handal.
Akuntan Outsourcing dan Kinerja UMKM: Perspektif Resource Based View Fadilla Cahyaningtyas; Mega Noerman Ningtyas
Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen Vol. 4 No. 2 (2020): Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen
Publisher : Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (492.973 KB) | DOI: 10.33795/jraam.v4i2.004

Abstract

This research aimed to find the influencing factors of SMEs’ decision in using outsourced accountant and the effect of such use towards SMEs’ performance by using Resource Based View (RBV) perspective. This research has been rarely done in Indonesia. Accidental-purposive sampling was chosen and the data were collected by distributing the questionnaire to 185 manufacturing-sector SMEs in Malang. By using Partial Least Square method, the researchers found that technical competence gave positive effect. The competition level negatively affected the SMEs decision in using the outsourced accountant. This research also figured out the positive impact of the outsourced accountant use towards SMEs performance. Abstrak Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan UMKM dalam menggunakan akuntan outsourcing dan dampak penggunaannya terhadap kinerja UMKM dengan menggunakan perspektif Resource Based View (RBV). Penelitian dengan tema akuntan outsourcing di UMKM sangat jarang dilakukan di Indonesia. Sampel dipilih dengan metode Accidental- Purposive Sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner ke 185 UMKM sektor manufaktur di Malang. Uji hipotesis ini menggunakan metode analisis Partial Least Square. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kompetensi teknis memberikan pengaruh positif, sedangkan tingkat persaingan berpengaruh negatif terhadap keputusan UMKM menggunakan akuntan outsourcing. Akhirnya, hasil penelitian juga menunjukkan penggunaan akuntan outsourcing berpengaruh positif terhadap kinerja UMKM
Sistem Informasi Pemerintahan Daerah: e-Budgeting untuk Mewujudkan Akuntabilitas Pemerintah Daerah Atik Andhayani
Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen Vol. 4 No. 2 (2020): Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen
Publisher : Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (482.917 KB) | DOI: 10.33795/jraam.v4i2.005

Abstract

The purpose of this study is to analyze e-budgeting process as an initial basis for the implementation of regional finances that is expected to narrow the opportunity to abuse the authority of officials and implementers of regional financial budgets. The research method was carried out with a case study in the Batu City Government in the year before and after the implementation of e-budgeting. The results indicates that prior the implementation of e-budgeting many errors occur in manual budget entry and after the implementation of ebudgeting proves that the implementation of e-budgeting has undergone several changes and progress but is urgently needed human resources in handling e-budgeting, support from officials, and coordination of all parties. Abstrak Tujuan penelitian ini adalah untuk menganilisa e-budgeting dalam proses anggaran sebagai dasar awal terlaksananya keuangan daerah yang diharapkan dapat mempersempit peluang penyalahgunaan wewenang pejabat dan pelaksana anggaran keuangan daerah. Metode penelitian dilakukan dengan studi kasus di Pemerintah Kota Batu pada tahun sebelum dan setelah terlaksananya e-budgeting. Hasil dari penelitian ini sebelum dilaksanakan e-budgeting banyak terjadi kesalahan entry manual anggaran dan setelah dilaksanakan e-budgeting membuktikan bahwa pelaksanaan e-budgeting telah mengalami beberapa perubahan dan kemajuan tetapi sangat dibutuhkan sumber daya manusia dalam menangani e-budgeting, dukungan dari pejabat dan koordinasi dari semua pihak.
Rasio Produk Pembiayaan Syariah sebagai Determinan Return On Equity Bank Umum Syariah di Indonesia Rita Nataliawati; Ari Kamayanti; Soemaryono; Suyanto; Sayyid
Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen Vol. 4 No. 2 (2020): Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen
Publisher : Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (352.485 KB) | DOI: 10.33795/jraam.v4i2.006

Abstract

This study aims to analyze the effect of the ratio of sharia financing products conducted with mudharabah, musyarakah, murabahah, istishna, and ijarah contracts on the Return On Equity of Sharia Commercial Banks in Indonesia uses multiple linear regression analysis. The research finding that mudharabah, musyarakah, murabahah, ijarah financing have an effect on Return on Equity, while istishna has no effect on Return on Equity of Islamic banks in Indonesia. Abstrak Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh rasio produk pembiayaan syariah yang dilakukan dengan akad mudharabah, musyarakah, murabahah, istishna, dan ijarah pada Bank Umum Syariah di Indonesia dengan menggunakan rasio Return On Equity. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembiayaan mudharabah, musyarakah, murabahah, ijarah berpengaruh terhadap Return on Equity dan istishna tidak berpengaruh terhadap Return on Equity Bank Umum syariah di Indonesia.
Strategi Pemasaran dan Perilaku Penjual sebagai Determinan Customer Retention Hanif Mauludin; Tundung Subali Patma; Kukuh Mulyadi
Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen Vol. 4 No. 2 (2020): Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen
Publisher : Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (287.889 KB) | DOI: 10.33795/jraam.v4i2.007

Abstract

The purpose of this study was to examine the effect of marketing strategies and salesman behaviour on customer retention. Seventy-five respondents were involved in this study. The analytical method used to test hypotheses is partial least square. We find that marketing strategies and salesman behavior influence customer retention. Price and promotion are essential aspects of the marketing mix. Ethical behavior and establishing closeness with customers is a dominant aspect of salesman behavior. The novelty in this study is that this research was conducted in the Hajj and Umrah travel industries and emphasized on salesman behavior. Abstrak Tujuan penelitian adalah menguji pengaruh strategi pemasaran dan perilaku salesman terhadap customer retention. Sebanyak 75 responden yang terlibat dalam penelitian ini. Metode analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah partial least square. Kami temukan bahwa strategi pemasaran dan perilaku salesman berpengaruh pada customer retention. Harga dan promosi merupakan aspek bauran pemasaran yang penting. Perilaku yang baik dan menjalin kedekatan dengan pelanggan merupakan aspek dominan dari salesman behavior. Kebaruan dalam penelitian ini adalah meneliti industri travel haji dan umroh serta menekankan pada perilaku salesman.
Jalan Laba Petani: Falāh Al-Fallāh Aji Dedi Mulawarman
Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen Vol. 4 No. 2 (2020): Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen
Publisher : Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1750.529 KB) | DOI: 10.33795/jraam.v4i2.008

Abstract

This study aims to find the concept of profit or even the concept of non-profits in accordance with the character of agriculture itself. The method used is the study of literature and mapping of various research related to agricultural accounting. The results show that fallāh (farmer) has a profit concept that is far from materialistic and capitalistic tendencies. Al falāh is a true advantage that is not trapped in a linear growth mechanism as known the meaning of modern accounting gains Abstrak Penelitian ini bertujuan menemukan konsep laba atau bahkan konsep di luar laba yang sesuai dengan karakter pertanian itu sendiri. Metode yang digunakan adalah studi literatur dan pemetaan berbagai riset terkait akuntansi pertanian. Hasil menunjukkan bahwa fallāh (petani) memiliki konsep laba yang jauh dari kecenderungan materialistis dan kapitalistis. Al falāh adalah keuntungan sejati yang tidak terjebak pada mekanisme pertumbuhan (growth) yang linier bertambah seperti makna keuntungan akuntansi modern.
Peran Penatausahaan Aset Tetap untuk Akuntabilitas Publik Pemerintah Kota Palembang Rita Martini; Dewanti Citra Arimbi; Kartika Rachma Sari
Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen Vol. 4 No. 2 (2020): Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen
Publisher : Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (285.043 KB) | DOI: 10.33795/jraam.v4i2.009

Abstract

This research analyzes the effect of fixed asset administration on public accountability in the Regional Apparatus Organization of Palembang. This study analyzes the administration of fixed assets based on Permendagri Number 19 of 2016, including bookkeeping, inventory and reporting. Public accountability is assessed from the accountability of policies, programs, processes, honesty and law. Hypothesis testing was done by multiple linear analysis models Research results are the inventory and reporting has a positive and significant influence while bookkeeping does not affect public accountability, and simultaneously has a significant effect. Abstrak Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh penatausahaan asset tetap terhadap akuntabilitas publik pada Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Kota Palembang. Penelitian ini menganalisis penatausahaan asset tetap, meliputi pembukuan, inventarisasi dan pelaporan. Akuntabilitas publik dikaji dari akuntabilitas kebijakan, program, proses, serta kejujuran dan hukum Pengujian hipotesis dilakukan dengan model analisis linear berganda. Penelitian menghasilkan inventarisasi dan pelaporan berpengaruh, tetapi pembukuan tidak berpengaruh, terhadap akuntabilitas publik pemerintah Kota Palembang, dan secara bersama-sama mempengaruhi akuntabilitas publik.
Peningkatan Efisiensi Biaya Melalui Activity Based Management Fatimah Annisa; Agus Arief Santoso
Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen Vol. 4 No. 2 (2020): Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen
Publisher : Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (390.673 KB) | DOI: 10.33795/jraam.v4i2.010

Abstract

This research aims to analize cost efficiency enhancement through implementation of Activity Based Management. The data of this research are collected by observation, interview and documentation. As the first step of this analysis production cost was calculated with Activity Based Costing method, then researchers reduce nonvalue added activity with Activity Based Management. This research showed a difference between traditional method (that company is currently executing) and Activity Based Costing method. The results are products SKT, SPM and TIS are valued undercost, while SKM is valued overcost. Activity Based Management implementation has increased efficiency of factory overhead cost without reducing the product quality. Abstrak Penelitian ini mengalisis peningkatan efisiensi biaya produksi melalui implementasi Activity Based Management. Data yang digunakan diperoleh dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Langkah pertama pada penelitian ini adalah menghitung biaya produksi menggunakan Activity Based Costing, selanjutnya mengurangi aktivitas tidak bernilai tambah dengan Activity Based Management. Hasilnya menunjukkan selisih biaya antara metode tradisional yang diterapkan perusahaan dengan Activity Based Management. Selanjutnya untuk produk SKT, SPM, dan TIS mengalami undercosting, sedangkan SKM mengalami overcosting. Activity Based Management telah meningkatkan efisiensi biaya overhead pabrik tanpa menurunkan kualitas produk.

Page 1 of 2 | Total Record : 11