cover
Contact Name
Hendri Hermawan Adinugraha
Contact Email
sahmiyya@iainpekalongan.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
sahmiyya@iainpekalongan.ac.id
Editorial Address
Faculty of Islamic Economics and Business, UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan Jalan Pahlawan No.52 Rowolaku, Kabupaten Pekalongan, Indonesia
Location
Kota pekalongan,
Jawa tengah
INDONESIA
Sahmiyya: Jurnal Ekonomi dan Bisnis
ISSN : 29638100     EISSN : 29632986     DOI : https://doi.org/10.28918/sahmiyya
Core Subject : Economy, Education,
Sahmiyya is a journal providing authoritative sources of scientific information for researchers and scholars in academia, research institutions, government agencies, and industries. Sahmiyya Journal publish original research papers, review article and case studies focused on Economics and Business, Islamic Economics, Sharia Banking, and Sharia Accounting as well as related topics.
Articles 90 Documents
ANALISIS STRATEGI PEMASARAN UNTUK MENINGKATKAN PENJUALAN PRODUK HIJAB Novianti Putri Rahmadani
Sahmiyya Vol. 1 No. 1 (2022): VOLUME 1 NOMOR 1 2022
Publisher : UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (129.746 KB) | DOI: 10.28918/sahmiyya.v1i1.5425

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji atau mengetahui : (1) Sejauhmana strategi pemasaran yang perusahaan terapkan untuk meningkatkan penjualan pada Toko Hijab Aini Modiste selama ini. (2) Strategi pemasaran dalam meningkatkan penjualan produk dalam konsep ekonomi islam (3) Teknik dan Pendekatan Pemasaran (4) Pengambilan keputusan pembeli pada Toko Hijab Aini Modiste. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif . Hasil penelitian menunjukkan bahwa selama ini Penjualan penjualan pada Toko Hijab Aini Modiste belum menerapkan strategi pemasaran khususnya pada promosi. Dimana promosi hanya dilakukan secara online saja, untuk kedepannya seharusnya lebih maksimal lagi dalam melakukan startegi promosi serta melakukan komunikasi pasae atau promosi dengan maksimal yang meliputi periklanan, promosi penjualan, dan public relations.
PERAN PROGRAM STUDI EKONOMI SYARIAH IAIN PEKALONGAN TERHADAP PENGEMBANGAN SDM EKONOMI SYARIAH Sri Marliana
Sahmiyya Vol. 1 No. 1 (2022): VOLUME 1 NOMOR 1 2022
Publisher : UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (155.206 KB) | DOI: 10.28918/sahmiyya.v1i1.5435

Abstract

Semakin banyaknya populasi muslim di dunia menjadikan ekonomi syariah sebagai kebutuhan utama dewasa ini. Namun hal ini tidak didukung dengan sumber daya manusia yang memadai. Banyak jalur yang dapat ditempuh untuk menghasilkan sumber daya manusia yang mumpuni, salah satunya melalui perguruan tinggi. Dengan menggunakan metode penelitian kualitatif, peneliti akan mencari tahu seberapa besar peran program studi ekonomi syariah IAIN Pekalongan dalam pengembangan SDM Ekonomi syariah, dengan metode wawancara diharapkan penelitian ini dapat menemukan hasil yang lebih spesifik. Dalam menghasilkan SDM ekonomi syariah yang mumpuni, Program studi ekonomi syariah menggunakan beberapa cara; (1) Melalui pembelajaran yang ada, (2) Dengan menggunakan kurikulum yang terstruktur, (3) melakukan kerja sama dengan lembaga lain, (4) dan pembelajaran lain diluar mata kuliah. Dengan demikian program studi ekonomi syariah IAIN Pekalongan sangatlah berperan dalam meningkatkan sumber daya manusia yang paham akan ekonomi syariah.
Pengaruh Harga, Kualitas Produk, Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian Di Kuliner Gemek Kedungwuni On Tien Nia Rakhmah
Sahmiyya Vol. 1 No. 1 (2022): VOLUME 1 NOMOR 1 2022
Publisher : UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (163.418 KB) | DOI: 10.28918/sahmiyya.v1i1.5439

Abstract

Setiap perusahan atau suatu usaha kecil berlomba lomba untuk menarik minat beli konsumen terhadap produk yang ditawarkan. Minat beli konsumen atau keputusan pembelian dapat dipengaruhi oleh harga, kualitas produk, dan kualitas pelayanan. Produk adalah segala sesuatu yang dapat ditawarkan kepasar untuk mendapatkan perhatian, dibeli, digunakan, atau dikonsumsi yang dapat memuaskan keinginan atau kebutuhan, Di dalam dunia bisnis semakin lama semakin berkembang, dimana perkembangan pesat tersebut juga mengalami metamorfosis yang berkesinambungan. Perkembangan bisnis tersebut juga mengakibatkan adanya perubahan pola dan cara para pesaing dalam mempertahankan bisnisnya. Oleh karena itu, setiap pelaku bisnis dituntut memiliki kepekaan terhadap perubahan kondisi persaingan bisnis yang terjadi dilingkungannya dan menempatkan orientasi terhadap kemampuan untuk menarik keputusan pembeli agar mampu berhasil dalam menjalankan usaha- usahanya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui harga, kualitas produk, dan kualitas pelayanan terhadap keputusan pembelian di kuliner gemek kedungwuni. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Teknik yang digunakan dalam pengambilan sampel menggunakan kuesioner. Tahap pengumpulan data menggunakan analisa kuantitatif dengan menggunakan analisis statistic yaitu uji instrument data (uji validitas dan reliabilitas), uji asumsi klasik (uji normalitas, uji multikolinieritas, dan uji heteroskedastisitas), uji t, dan uji F. Sampel pada penelitian ini sebanyak 30 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) harga berpengaruh dan signifikan terhadap keputusan pembelian di kuliner gemek kedungwuni (2) kualitas produk berpengaruh dan signifikan terhadap keputusan pembelian di kuliner gemek kedungwuni (3) kualitas pelayanan tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap keputusan pembelian di kuliner gemek kedungwuni (4) harga, kualitas produk, dan kualitas pelayanan memiliki pengaruh signifikan secara simultan terhadap keputusan pembelian.
TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP JUAL BELI PULSA TOKEN LISTRIK Delina Damayanti
Sahmiyya Vol. 1 No. 1 (2022): VOLUME 1 NOMOR 1 2022
Publisher : UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (230.883 KB) | DOI: 10.28918/sahmiyya.v1i1.5440

Abstract

Manusia merupakan makhluk sosial, yang hidup saling berdampingan dan membutuhkan satu sama lain dalam rangka memenuhi kebutuhan. Salah satu bentuk muamalah untuk memenuhi kebutuhan adalah jual beli pulsa token listrik. Listrik prabayar merupakan produk dari Perusahaan Listrik Negara (PLN) melakukan inovasi baru dengan nama Listrik Pra Bayar (LPB). Dengan fasilitas ini para pengguna dapat mengisi listrik sendiri dengan sebuah kartu dan yang lebih menghemat pemakaian listrik. Dengan menggunakan Token PLN bisa diartikan juga menggunakan Listrik Pintar atau Listrik Pra Bayar. Dalam hal ini, kita harus membayar terlebih dahulu maksudnya membeli token PLN sebelum kita menikmati fasilitas listrik. Permasalahan dalam penelitian ini adalah konsumen akan mendapatkan kWh yang tidak sama dengan harga nominal uang yang dikelurkan. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana sistem jual beli pulsa token litrik di PT. PLN Cabang Tegal dan tinjaun hukum Islam tentang jual beli pulsa token litrik di PT. PLN Cabang Tegal. Sedangkan tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sistem jual beli pulsa token listrk di PT. PLN Cabang Tegal dan untuk mmengetahui tinjauan hukum islam tentang jual beli pusla token listrik di PT. PLN Cabang Tegal. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah sumber data primer yaitu sumber data yang diperoleh langsung dari karyawan PT.PLN, pihak penjual serta pembeli dan sumber data sekunder yaitu sumber data yang diperoleh dari catatan dan buku-buku yang terkait dengan permasalahan yang penulis kaji. Pendekatan yang dilakukan adalah pendekatan deskriptif kualitatif. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, dan dokummentasi. Berdasarkan hasil penelitian diatas dapat disimpulkan bahwa praktik jual pulsa token listrik Pembelian pulsa token listrik ini harga uang yang kita keluarkan tidak sama dengan kWh yang kita dapat. Praktik seperti ini tidak termasuk riba, karena pulsa token listrik bukanlah mata uang rupiah, meskipun satuannya rupiah, sehingga tidak harus diperjualbelikan secara tamatsul (dengan nilai yang sama). Hal ini dinyatakan sah dan diperbolehkan, karena terpenuhinya rukun dan syarat jual beli serta tidak bertentangan dengan hukum Islam.
ANALISIS KETIDAKSETABILAN HARGA DAGING DI PASAR TRADISIONAL KAJEN monica nour fauziah
Sahmiyya Vol. 1 No. 1 (2022): VOLUME 1 NOMOR 1 2022
Publisher : UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (199.672 KB) | DOI: 10.28918/sahmiyya.v1i1.5442

Abstract

This study aims to analyze the instability of beef prices in the Kajen traditional market, from producers to final consumers. This study uses a survey method with respondent units selling beef in the Kajen market and descriptive quantitative methods, using secondary data analysis. The object of this research is beef traders which includes data on beef cattle production, beef production, domestic retail beef prices, international beef prices, beef import volume, factors that affect retail prices. The population in this study were 7 traders in the Kajen traditional market. Samples were taken by quota sampling method. The results showed that the instability of meat prices was influenced by the demand and supply factors of the meat itself, the sale of meat which usually consumes 15 kilograms per day is now only 10 kilograms. Now, the price of beef has reached Rp. 110 thousand per kilogram, which previously cost 105,000 per kilogram of beef. The increase is influenced by the plan to be subject to a sales tax of 10 percent.
Analisis Pengaruh Promosi, Kualitas, Pelayanan Dan Electronic Word Of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Pada Konsumen E-Commerse Bukalapak) najma lazwarda
Sahmiyya Vol. 1 No. 1 (2022): VOLUME 1 NOMOR 1 2022
Publisher : UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (136.783 KB) | DOI: 10.28918/sahmiyya.v1i1.5446

Abstract

ABSTRACT: The background in this problem is the decrease in the number of consumers on e-commerce Bukalapak consecutively from year to year. So the formulation in this study is how to increase the level of purchasing decisions on BukaLapak e-commers consumers. This study aims to determine the effect of promotion, service quality, and electronic word of mouth on purchasing decisions on e-commerce Bukalapak. The population of this study were all e-commerce consumers of Bukalapak, then the sample taken for the study was 100 respondents using the Slovin formula calculation, while the sampling used the purposive sampling method. The results of this study indicate that promotion (X1) has a positive and significant effect on purchasing decisions (Y) and service quality (X2) has a positive and significant effect on customer satisfaction (Y), while electronic word of mouth (X3) has a positive and insignificant effect on Purchase Decision (Y).
Analisis Realita Penerapan Pembiayaan Syariah pada Nasabah Bank Syariah Indonesia (Studi pada Nasabah Bank Syariah Indonesia di Daerah Pekalongan) Dinda Dwi Lestari
Sahmiyya Vol. 1 No. 1 (2022): VOLUME 1 NOMOR 1 2022
Publisher : UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (146.903 KB) | DOI: 10.28918/sahmiyya.v1i1.5447

Abstract

ABSTRAK : Kurangnya literasi Perbankan Syariah di Indonesia menyebabkan beberapa masyarakat Indonesia masih salah memahami bagaimana konsep perbankan syariah. Beberapa diantaranya masih menganggap bahwa sistem perbankan syariah sama saja dengan perbankan konvensional. Jenis Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan proses pengambilan data menggunakan pendekatan fenomenologis karena penelitian ini bertujuan untuk menganalisis secara langsung bagaimana pendapat masyarakat yang merupakan Nasabah Bank Syariah terkait Pembiayaan Syariah. Setelah dilakukan penelitian, dapat diketahui bahwa Sistem yang dijalankan perbankan syariah sudah sesuai dengan prinsip perbankan syariah. Namun karena kurangnya literasi perbankan syariah, maka beberapa masyarakat menganggap bahwa perbankan syariah sama saja dengan perbankan konvensional. Perlu adanya peningkatan literasj perbankan syariah di indonesia agar tidak terjadi kesalahan dalam memahami ABSTRACT: The lack of Islamic banking literacy in Indonesia causes some Indonesian people to still misunderstand the concept of Islamic banking. Some of them still think that the Islamic banking system is the same as conventional banking. The type of methodology used in this research is qualitative with the data collection process using a phenomenological approach because this study aims to analyze directly how the opinion of the community who is a customer of Islamic banks is related to Islamic financing. After doing research, it can be seen that the system that is run by Islamic banking is in accordance with Islamic banking principles. However, due to the lack of Islamic banking literacy, some people think that Islamic banking is the same as conventional banking. There needs to be an increase in Islamic banking literacy in Indonesia so that there are no mistakes in understanding.
Pengaruh Kepercayaan, Manfaat dan Risiko Terhadap Keputusan Mahasiswa Dalam Memilih E-Wallet (Studi Kasus Pada Mahasiswa FEBI IAIN Pekalongan) Ariana Savitri
Sahmiyya Vol. 1 No. 1 (2022): VOLUME 1 NOMOR 1 2022
Publisher : UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (238.289 KB) | DOI: 10.28918/sahmiyya.v1i1.5448

Abstract

ABSTRAK: Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh kepercayaan, manfaat dan risiko terhadap keputusan penggunaan E-Wallet pada mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Pekalongan. Kemunculan E-Wallet sendiri pada mulanya untuk memberikan kemudahan kepada masyarakat dalam melakukan transaksi digital untuk mendukung Less Cash Society guna mengurangi uang tunai yang beredar, dimana tidak hanya mengacu pada sistem tetapi juga pada budaya dan perilaku. Dalam penelitian ini populasi utama merupakan mahasiswa aktif semester dua sampai delapan baik yang sudah menggunakan maupun belum menggunakan E-Wallet. Dengan menggunakan metode kuantitatif yang bersifat kausalitas dan teknik pengambilan sampel yang dilakukan yaitu non probability sampling dengan metode purposive sampling. Alat analisis pada penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda. Hasil menunjukkan bahwa persepsi kepercayaan dan manfaat berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan penggunaan E-Wallet, sedangkan persepsi risiko bersifat negatif dan tidak berpengaruh terhadap keputusan penggunaan E-Wallet. ABSTRACT: This study was conducted to determine the effect of trust, benefits and risks on decisions to use E-Wallet on students of the Islamic Economics and Business Faculty, IAIN Pekalongan. The emergence of E-Wallet itself was initially to provide convenience to the public in conducting digital transactions to support the Less Cash Society in order to reduce cash in circulation, which not only refers to the system but also to culture and behavior. In this study, the main population is active students in semester two to eight, both those who have used and have not used E-Wallet. By using quantitative methods that are causal and the sampling technique used is non-probability sampling with purposive sampling method. The analytical tool in this research is multiple linear regression analysis. The results show that the perception of trust and benefits has a positive and significant effect on the decision to use the E-Wallet, while the perception of risk is negative and has no effect on the decision to use the E-Wallet.
PENGARUH PENGETAHUAN DAN MOTIVASI TERHADAP MINAT BERINVESTASI DI PASAR MODAL SYARIAH (Studi Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Pekalongan) Adinda Rizqi Aryani
Sahmiyya Vol. 1 No. 1 (2022): VOLUME 1 NOMOR 1 2022
Publisher : UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (191.41 KB) | DOI: 10.28918/sahmiyya.v1i1.5449

Abstract

ABSTRACT: This study aims to analyze the influence of knowledge and motivation on student interest in investing in the Islamic capital market. Researches want to see how to much students are interested in investing in stocks or other in the Islamic capital market who in fact do not have experience in this field. The researches want data was made by researches in the form of questions via Google Form and distributed to respondents via the WhatsApp social media network with the acquisition of 20 respondents. The results of these questions were collected and used as material for analysis. Based on the results of the analysis conducted, knowledge and motivation have a significant influence on investment interest in the Islamic capital market.
Analisis Perilaku Konsumtif Mahasiswa Jurusan Perbankan Syariah IAIN Pekalongan Ditinjau Menurut Ekonomi Islam Fitri Yulianti
Sahmiyya Vol. 1 No. 1 (2022): VOLUME 1 NOMOR 1 2022
Publisher : UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (251.517 KB) | DOI: 10.28918/sahmiyya.v1i1.5463

Abstract

This study aims to determine the general description of the consumptive behavior of students majoring in Islamic banking at IAIN Pekalongan. This type of research is a qualitative research with a descriptive approach and case studies. The design used in this research is phenomenology. The subjects of this study were students majoring in Islamic banking in the fourth semester. The object of this research is the IAIN Pekalongan campus. In this study, the researcher collected data by using interview, observation, and documentation methods. The techniques used in the validity of the data are extension of participation, persistence of observation, and triangulation. Activities in data analysis, namely data reduction, data display, and conclusion drawing/verification. The results of this study indicate that the consumptive behavior of students majoring in Islamic banking, both from wealthy families and from poor families, in buying goods or products behaves rationally by looking at the benefits compared to brands, advertisements, and promotions. Factors that influence the consumptive behavior of students are motivation and environmental culture on campus. This is in accordance with the provisions of Islam that it is forbidden to live in excess.