cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. sleman,
Daerah istimewa yogyakarta
INDONESIA
Cakrawala Pendidikan
ISSN : -     EISSN : 24428620     DOI : -
Core Subject : Education,
Cakrawala Pendidikan (CP) merupakan jurnal ilmiah kependidikan. Jurnal ini menerbitkan berbagai artikel tentang kajian ilmiah dan hasil penelitian pendidikan baik dalam pengertian luas (pendidikan secara umum) maupun khusus (menunjuk pada bidang-bidang studi tertentu). Pemuatan suatu artikel diharapkan dapat memberikan kontribusi pada pengembangan konsep keilmuan dan aplikasinya atau pada pemahaman pendidikan di Indonesia. Jurnal CP terbit tiga kali dalam satu tahun, yaitu edisi Februari, Juni, dan November, diterbitkan oleh LPPMP Universitas Negeri Yogyakarta
Arjuna Subject : -
Articles 15 Documents
Search results for , issue "No 1 (2013): CAKRAWALA PENDIDIKAN Februari 2013, Th. XXXII, No. 1" : 15 Documents clear
UPAYA PENINGKATAN KECERDASAN EMOSI SISWA SEKOLAH DASAR MELALUI PENDIDIKAN JASMANI HARMONI Eunike R. Rustiana
Jurnal Cakrawala Pendidikan No 1 (2013): CAKRAWALA PENDIDIKAN Februari 2013, Th. XXXII, No. 1
Publisher : LPMPP Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (93.41 KB) | DOI: 10.21831/cp.v5i1.1267

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan bukti bahwa Pendidikan Jasmani Harmoni efektif meningkatkan kecerdasan emosi siswa SD. Penelitian ini berdasar pada teori kognitif sosial dari Bandura. Materi Penjas Harmoni terdiri atas permainan, olahraga, dan tarian masal (tari Saman). Subjek penelitian adalah siswa kelas V enam SDN yang berbeda, dengan tiga kelas sebagai kelompok intervensi yang diajar penjas Harmoni, dan tiga kelas sebagai kelompok kontrol yang diajar penjas reguler. Perlakuan berlangsung selama 14 kali pertemuan. Kecerdasan emosi diukur sebelum dan sesudah perlakuan dengan Skala Perasaan modifikasi dari Bar-On EQ inventory. Hasil penelitian menunjukkan nbahwa Penjas Harmoni efektif meningkatkan kecerdasan emosi siswa SD, yaitu kecakapan intrapersonal, interpersonal, penyesuaian diri, pengelolaan stres, dan sikap positif. Tidak ada pengaruh jenis kelamin, namun ada pengaruh bersama antara tingkat akreditasi sekolah dan jenis perlakuan terhadap peningkatan kecerdasan emosi. Penjas Harmoni disarankan untuk dipakai guruguru penjas SD di Semarang guna melengkapi KTSP 2006. Kata Kunci: Pendidikan Jasmani Harmoni, kecerdasan emosiEFFORTS TO INCREASE THE EMOTIONAL INTELLIGENCE OF PRIMARY SCHOOL STUDENTS THROUGH HARMONY PHYSICAL EDUCATIONAbstract: This study is aimed to ascertain the effectiveness of Harmony Physical Education (HPE) program to increase primary school students’ emotional intelligence (EI). This study is based on Bandura’s social cognitive theory, The material of HPE is consist of games, sports, and group dance(Saman Dance). The subjects of the study were fifth grade students from different Public Elementary Schools. They were randomly assigned into control group (three classrooms) who received regular PE program, and intervention group (another three classrooms) who received HPE program. The treatment was conducted in 14 weeks. Emotional intelligence was assessed before and after the treatment using Emotional Scale that was modified from Bar-On EQ inventory. The results show that HPE Program is effective in increasing primary school students’ Emotional Intelegency which consists of intrapersonal, interpersonal, self adjustment, stress management, and positive attitudes. There were no gender role, but there is a relation between school acreditation level and the treatment used towards the improvement of emotional intelegency. Harmony Physical Education is recommended to be used by teachers in semarang as a supplement for KTSP 2006Keywords: harmony physical education, emotional intelligence 
MUTU PEMBELAJARAN DAN KOMPETENSI LULUSAN DIPLOMA III POLITEKNIK Ahmad Rifandi
Jurnal Cakrawala Pendidikan No 1 (2013): CAKRAWALA PENDIDIKAN Februari 2013, Th. XXXII, No. 1
Publisher : LPMPP Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (226.415 KB) | DOI: 10.21831/cp.v5i1.1266

Abstract

Abstrak: Penelitian survei ini bertujuan untuk mengungkap pengaruh profesionalisme guru, media, dan fasilitas belajar terhadap kualitas pembelajaran; pengaruh kualitas pembelajaran terhadap kompetensi lulusan; dan perbedaan hasil belajar pada Politeknik Negeri Bandung (POLBAN) dan Politeknik Manufaktur Negeri Bandung (POLMAN). Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas pembelajaran di POLBAN dipengaruhi oleh profesionalisme dosen dan fasilitas sedangkan kualitas pembelajaran di POLMAN dipengaruhi oleh media dan fasilitas.Kata Kunci: kompetensi lulusan, mutu pembelajaranTHE QUALITY OF INSTRUCTION AND GRADUATE COMPETENCE OF DIPLOMA III POLYTECHNICAbstract: This survey study was aimed to reveal the influence of the teacher professionalism, learning media, and learning facilities towards the learning quality; the influence of the learning quality towards graduate competence; and the difference in the learning achievement between Politeknik Negeri Bandung (POLBAN) and Politeknik Manufaktur Negeri Bandung (POLMAN). The findings showed that the learning quality in POLBAN was influenced by teacher professionalism and facilities, whereas the learning quality in POLMAN was influenced by media and facilities.Keyword: Quality of Learning, Graduate Competence 
PERAN KEMAMPUAN BERPIKIR LATERAL DAN POSITIF TERHADAP PRESTASI BELAJAR EVALUASI PENDIDIKAN Leonard Leonard
Jurnal Cakrawala Pendidikan No 1 (2013): CAKRAWALA PENDIDIKAN Februari 2013, Th. XXXII, No. 1
Publisher : LPMPP Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/cp.v5i1.1259

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran kemampuan berpikir terhadap prestasi belajar mata kuliah evaluasi pendidikan. Penelitian ini adalah penelitian survei korelasional, dengan populasi mahasiswa pendidikan matematika UNINDRA. Sampel diambil dengan teknik multistage random sampling sejumlah 60 orang. Instrumen yang digunakan adalah angket dan tes. Analisis data menggunakan regresi berganda. Dari pengolahan data diperoleh hasil: (1) terdapat pengaruh kemampuan berpikir lateral terhadap prestasi belajar evaluasi pendidikan; (2) terdapat pengaruh kemampuan berpikir positif terhadap prestasi belajar evaluasi pendidikan; dan (3) terdapat pengaruh kemampuan berpikir lateral dan kemampuan berpikir positif secara bersama-sama terhadap prestasi belajar evaluasi pendidikan.Kata Kunci: berpikir lateral, berpikir positif, prestasi belajar, evaluasi pendidikanTHE ROLE OF LATERAL AND POSITIVE THINKING ON LEARNING ACHIEVEMENT OF EDUCATIONAL COURSESAbstract: This research aimed at analyzing the role of the thinking ability on learning achievement. The study applied a correlational survey research design. The population was the UNINDRA Mathematics education students. The sample, taken by a multistage random sampling technique, involved 60 students. The instruments were in the forms of questionnaires and tests. The data were analyzed using multiple regression. The findings showed that (1) lateral thinking ability had a positive and significant impact on learning achievement; (2) positive thinking ability had a positive and significant impact on learning achievement; (3) lateral thinking and positive thinking abilities had positive and significant simultaneous impact on learning achievement.Keywords: lateral thinking, positive thinking, learning achievement
PENINGKATAN PRESTASI DAN KEMANDIRIAN BELAJAR MAHASISWA MELALUI PENDEKATAN RECIPROCAL TEACHING DAN COOPERATIVE LEARNING Eli Rohaeti; Suwardi, Jaslin Ikhsan
Jurnal Cakrawala Pendidikan No 1 (2013): CAKRAWALA PENDIDIKAN Februari 2013, Th. XXXII, No. 1
Publisher : LPMPP Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/cp.v5i1.1265

Abstract

Abstrak: Penelitian tindakan kelas ini bertujuan untuk mendeskripsikan prestasi dan kemandirian belajar mahasiswa setelah mengikuti kegiatan pembelajaran dengan pendekatan reciprocal teaching dan cooperative learning. Subjek penelitian adalah mahasiswa Program Studi Pendidikan Kimia FMIPA UNY yang menempuh mata kuliah Kimia Fisika II pada tahun akademik 2009/2010. Penelitian tindakan kelas dengan dua siklus ini meliputi langkah-langkah perencanaan, implementasi tindakan, observasi, dan refleksi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa setelah mengikuti perkuliahan, terdapat 92,31% mahasiswa yang mencapai ketuntasan belajar secara individual. Kemandirian belajar mahasiswa juga meningkat. Mahasiswa menunjukkan tanggapan positif terhadap perkuliahan. Mahasiswa antusias mengikuti kuliah.Kata Kunci: cooperative learning, belajar mandiri, kimia fisika, reciprocal teachingIMPROVING STUDENTS’ ACHIEVEMENT AND LEARNING INDEPENDENCE THROUGH RECIPROCAL TEACHING APPROACH AND COOPERATIVE LEARNINGAbstract: This action research was aimed at describing the students’ achievement and learning independence after joining the instruction using the reciprocal teaching approach and cooperative learning. The subjects were the students of the chemistry education department of FMIPA UNY taking the physics chemistry course II in the 2009/2010 academic year. The steps of this two-cycle action research included: planning, acting, observing, and reflecting. The findings showed that after joining the instruction, 92.31% of students had reached mastery learning individually. The students’ learning independence also improved. The students showed positive evaluation toward the instruction. The students were enthusiastic in joining the course.Keywords: cooperative learning, independent learning, physics chemistry, reciprocal teaching 
PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN PRAKTIK BERBASIS KOMPETENSI BERORIENTASI PRODUKSI R. Mursid
Jurnal Cakrawala Pendidikan No 1 (2013): CAKRAWALA PENDIDIKAN Februari 2013, Th. XXXII, No. 1
Publisher : LPMPP Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/cp.v5i1.1257

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan model pembelajaran praktik berbasis kom- petensi berorientasi produksi yang layak digunakan dalam pembelajaran praktik dan efektif dapat meningkatkan hasil belajar mahasiswa pada mata kuliah teknologi permesinan. Hasil penelitian dan pengembangan menunjukkan bahwa (1) model pembelajaran dapat meningkatkan kompetensi mahasiswa yang berorientasi produksi; (2) model pembelajaran tersebut efektif dapat meningkatkan hasil belajar pada pembelajaran praktik; (3) model pembelajaran tersebut dapat menciptakan iklim belajar yang memposisikan mahasiswa sebagai centre learning dengan segala aktivitas yang dilakukannya, memotivasi belajar mahasiswa melalui ide-ide yang konstruktif, mendorong dan membangkitkan keberanian belajar dan bekerja yang didasari komitmen yang tinggi dan berdisiplin, meningkatkan kecepatan belajar, motivasi belajar, semangat belajar, kerja sama kelompok, kreatifitas, dan inovasi. Kata Kunci: model pembelajaran praktik, berbasis kompetensi, orientasi produksi DEVELOPMENT OF PRACTICE LEARNING MODEL COMPETENCY-BASED ORIENTED PRODUCTION Abstract:This research aims to develop practice learning model competency-based production oriented which is fit for use in teaching practice and effective can improve student learning outcomes on subjects machining technology. Results of research and development show that (1) the instructional can improve student competency-oriented production; (2) the instructional model can effectively improve learning outcomes in practice learning; (3) the learning modelcan be; create a learning climate which is positioning as a student learning center with all the activities done, motivate students to learn through constructive ideas, facilitate and encourage the willness to learn and work which is based on a strong commitment and disciplined, increase the speed of learning, motivation to learn, enthusiasm for learning, teamwork, creativity, and innovation. Keywords: models of practice learning, competency-based, orientation of production

Page 2 of 2 | Total Record : 15


Filter by Year

2013 2013


Filter By Issues
All Issue Vol 42, No 3 (2023): Cakrawala Pendidikan (October 2023) Vol 42, No 2 (2023): Cakrawala Pendidikan (June 2023) Vol 42, No 1 (2023): Cakrawala Pendidikan (February 2023) Vol 41, No 3 (2022): Cakrawala Pendidikan (October 2022) Vol 41, No 2 (2022): Cakrawala Pendidikan (June 2022) Vol 41, No 1 (2022): Cakrawala Pendidikan (February 2022) Vol 40, No 3 (2021): Cakrawala Pendidikan (October 2021) Vol 40, No 2 (2021): Cakrawala Pendidikan (June 2021) Vol 40, No 1 (2021): Cakrawala Pendidikan (February 2021) Vol 39, No 3 (2020): CAKRAWALA PENDIDIKAN, VOL. 39, NO. 3, OCTOBER 2020 Vol 39, No 2 (2020): CAKRAWALA PENDIDIKAN, VOL. 39, NO. 2, JUNE 2020 Vol 39, No 1 (2020): CAKRAWALA PENDIDIKAN, VOL. 39, NO. 1, FEBRUARY 2020 CAKRAWALA PENDIDIKAN, VOL. 38, NO. 3, OCTOBER 2019 CAKRAWALA PENDIDIKAN, VOL. 38, NO. 2, JUNE 2019 CAKRAWALA PENDIDIKAN, VOL. 38, NO. 1, FEBRUARY 2019 CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI OKTOBER 2018, TH.XXXVII, NO.3 CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI JUNI 2018, TH.XXXVII, NO.2 CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI FEBRUARI 2018, TH.XXXVII, NO.1 CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI OKTOBER 2017, TH.XXXVI, NO.3 CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI JUNI 2017, TH. XXXVI, NO. 2 CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI FEBRUARI 2017, TH. XXXVI, NO. 1 CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI OKTOBER 2016, TH. XXXV, NO. 3 CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI JUNI 2016, TH. XXXV, NO. 2 CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI FEBRUARI 2016, TH. XXXV, NO. 1 CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI OKTOBER 2015, TH. XXXIV, NO. 3 CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI JUNI 2015, TH. XXXIV, NO. 2 CAKRAWALA PENDIDIKAN FEBRUARI 2015, TH. XXXIV, NO. 1 CAKRAWALA PENDIDIKAN OKTOBER 2014, TH. XXXIII, NO. 3 CAKRAWALA PENDIDIKAN JUNI 2014, TH. XXXIII, NO. 2 CAKRAWALA PENDIDIKAN FEBRUARI 2014, TH. XXXIII, NO. 1 No 3 (2013): CAKRAWALA PENDIDIKAN NOVEMBER 2013, TH. XXXII, NO. 3 No 2 (2013): CAKRAWALA PENDIDIKAN Juni 2013, Th. XXXII, No. 2 No 1 (2013): CAKRAWALA PENDIDIKAN Februari 2013, Th. XXXII, No. 1 No 3 (2012): Cakrawala Pendidikan edisi November 2012, Th. XXXI, No. 3 No 2 (2012): CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI Juni 2012, Th. XXXI, No. 2 No 1 (2012): CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI Februari 2012, Th. XXXI, No. 1 No 3 (2011): CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI NOVEMBER 2011, Th. XXX, No. 3 No 1 (2011): CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI Februari 2011, Th. XXX, No. 1 No 2 (2011): CAKRAWALA PENDIDIKAN Mei 2011, Th. XXX, Edisi Khusus Dies Natalis UNY No 3 (2010): Cakrawala Pendidikan, November 2010, Th. XXIX, No. 3 No 2 (2010): Cakrawala Pendidikan, Juni 2010, Th. XXIX, No. 2 No 3 (2010): Mei 2010, Th. XXIX, Edisi Khusus Dies Natalis UNY No 1 (2010): Cakrawala Pendidikan Edisi Februari 2010 No 3 (2009): Cakrawala Pendidikan, November 2009, Th. XXVIII, No. 3 No 2 (2009): Cakrawala Pendidikan, Juni 2009, Th. XXVIII, No. 2 No 1 (2009): CAKRAWALA PENDIDIKAN, Februari 2009, Th. XXVIII, No. 1 Vol 2, No 2 (2008): Cakrawala Pendidikan, Juni 2008, Th. XXVII, No. 2 Vol 1, No 1 (2008): Cakrawala Pendidikan, Februari 2008, Th. XXVII, No. 1 No 3 (2008): Cakrawala Pendidikan, November 2008, Th. XXVII, No. 3 Vol 3, No 3 (2007): Cakrawala Pendidikan, November 2007, Th. XXVI, No. 3 Vol 2, No 2 (2007): Cakrawala Pendidikan, Juni 2007, Th. XXVI, No. 2 Vol 1, No 1 (2007): Cakrawala Pendidikan, Februari 2007, Th. XXVI, No. 1 No 3 (2006): Cakrawala Pendidikan, November 2006, Th. XXV, No.3 No 2 (2006): Cakrawala Pendidikan, Juni 2006, Th. XXV, No.2 No 1 (2006): Cakrawala Pendidikan, Februari 2006, Th. XXV, No.1 No 3 (2005): Cakrawala Pendidikan, November 2005, Th. XXIV, No.3 No 2 (2005): Cakrawala Pendidikan, Juni 2005, Th. XXIV, No.2 No 1 (2005): Cakrawala Pendidikan, Edisi Februari 2005, Th. XXIV, No.1 No 3 (2004): Cakrawala Pendidikan edisi November 2004, Th. XXIII, No.3 No 2 (2004): CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI JUNI 2004, TH. XXIII, NO. 2 No 1 (2004): CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI FEBRUARI 2004, TH. XXIII, NO. 1 No 3 (2003): Cakrawala Pendidikan edisi November 2003, Th. XXII, No. 3 No 2 (2003): CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI JUNI 2003, TH. XXII, NO. 2 No 1 (2003): CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI FEBRUARI 2003, TH. XXII, NO. 1 No 3 (2002): CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI NOVEMBER 2002, TH. XXI, NO. 3 No 2 (2002): Cakrawala Pendidikan edisi Juni 2002, Th. XXI, No. 2 No 1 (2002): CAKRAWALA PENDIDIKAN EDISI FEBRUARI 2002,TH XXI. NO.1 CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 3,2001,TH.XX CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,2001,TH.XX CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,2001,TH.XX CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 3,2000,TH.XX CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 3,1999,TH.XVIII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1999,TH.XVIII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1999,TH.XVIII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 3,1998,TH.XVII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1998,TH.XVII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 3,1997,TH.XVI CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1997,TH.XVI CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1997,TH.XVI CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 3,1996,TH.XV CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1996,TH.XV CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1996,TH.XV CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 3,1995,TH.XIX CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1995,TH.XIX CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1995,TH.XIX CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 3,1994,TH.XIV CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1994,TH.XIV CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1994,TH.XIV CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 3,1993,TH.XIII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1993,TH.XIII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1993,TH.XIII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1992,TH.XII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1992,TH.XII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1991,TH.XI CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1991,TH.XI CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 3,1990,TH.X CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1990,TH.X CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 3,1989,TH.VIII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1989,TH.VIII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1989,TH.VIII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 3,1988,TH.VII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1988,TH.VII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1988,TH.VII CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1987,TH.VI CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1987,TH.VI CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1985,TH.IX CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1985,TH.IX CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1984,TH.IV CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1984,TH.IV CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 3,1983,TH.III CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1983,TH.III CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1983,TH.III CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1982,TH.II CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 3,1981,TH.I CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1981,TH.I More Issue