cover
Contact Name
Sadang Husain
Contact Email
sadanghusain@yahoo.com
Phone
-
Journal Mail Official
jurnalflux@ulm.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota banjarmasin,
Kalimantan selatan
INDONESIA
Jurnal Fisika FLUX
ISSN : 1829796X     EISSN : 25411713     DOI : -
Core Subject : Science, Education,
Jurnal Fisika FLUX is a peer-reviewed, open access journal that publishes original research articles, review articles, as well as short communication in all areas of physics including applied physics, which includes: physics instrumentation and computation, biophysics, geophysics, physics materials, theoretical physics, and physics education. Journal use single peer reviewed to publish. This journal is published by Universitas Lambung Mangkurat Press. ISSN 1829-796X (print) and ISSN 2541-1713 (online) Jurnal Fisika FLUX is published twice a year. Articles will be peer reviewed first. Once ready to be published immediately on the current edition.
Arjuna Subject : -
Articles 496 Documents
Pemanfaatan Metode Geolistrik Resistivitas untuk Pendugaan Kondisi Bawah Permukaan Lahan UIN Jakarta di Desa Cikuya, Solear, Tangerang Nunung Isnaini Dwiningsih; Muhammad Nafian
Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 19, No 1 (2022): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat
Publisher : Lambung Mangkurat University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (775.435 KB) | DOI: 10.20527/flux.v19i1.10118

Abstract

Telah dilakukan survei geolistrik resistivitas di lahan UIN Jakarta, yang berlokasi di Desa Cikuya, Solear, Tangerang. Tujuan survei untuk mengetahui kondisi bawah permukaan lahan UIN tersebut dan hasilnya dapat menjadi rekomendasi bagi UIN Jakarta dalam pengelolaan lahan lebih lanjut. Metode yang dipilih adalah metode geolistrik resistivitas sounding dan mapping, dengan konfigurasi elektroda Schlumberger dan Dipole-dipole. Alat yang digunakan Iris Syscal Junior dan pengolahan data menggunakan Software IP2Win untuk data sounding dan Software Res2dinv untuk data mapping. Hasil yang diperoleh dari aplikasi metode geolistrik resistivitas memberikan gambaran bawah kondisi permukaan lahan tersebut terdiri atas lapisan alluvium, lempung pasiran, dan batu pasir, dan batuan bedrock. Berdasarkan hasil interpretasi terebut maka lahan tersebut dapat dimanfaatkan di bidang pertanian dengan ditanami dengan tanaman palawija, dapat pula untuk pengembangan wisata dengan ditanami dengan tanaman bunga seperti bunga matahari. Apabila pada lahan tersebut akan didirikan bangunan maka bangunan yang direkomendasikan adalah bangunan maksimal 2-3 lantai. Apabila lahan digunakan untuk hunian maka kebutuhan air dapat dipenuhi dengan keberadaan akuifer atau lapisan pembawa air cukup baik yang ditunjukkan dengan lapisan batu pasir sebagai lapisan pembawa air, dan juga adanya lapisan lempung sebagai lapisan akuifer. Pengadaan air ini dapat dilakukan dengan pengeboran sumur air tanah yang dapat dilakukan pada kedalaman ±> 17meter. Sedangkan untuk keberadaan bahan tambang berupa gamping dan pasir perlu dilakukan kajian ekonomis apabila dieksplorasi lebih lanjut.
Heat Flow Transport Model by Gauss-Seidel Type Iteration Methods for Gas and Solid Materials Nurlaela Rauf; Heryanto Haeruddin; Roni Rahmat; Dahlang Tahir
Jurnal Fisika FLUX Vol 18, No 1 (2021): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat
Publisher : Lambung Mangkurat University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1569.186 KB) | DOI: 10.20527/flux.v18i1.10128

Abstract

Technological processes for modification of materials, deposition, and prevented fumes in the pyrolysis processes are used gases materials in the medium with vacuum pressure or atmospheric air pressure. Therefore, it is essential to understand heat flow transport for designing an efficient reactor or find the substrate's excellent position in the reactor or furnace for growing materials. We evaluated the energy transfer phenomena in the form of temperature distribution and heat flow for various heating sources for the gases and solid materials by Gauss-Seidel equation. The thermal conductivity coefficient (k), number of heating sources, and position of heating sources show an essential parameter for transmitting the distribution of the heat. For high k value shows efficiently for heat transfer at low temperature due to the atom's position close each other. The heat also affects to the phonon and lattice vibration like a wave which  successfully shows these phenomena in this study.
Desain Steam Boiler Pembangkit Listrik Tenaga Biomassa Skala Kecil Menggunakan Software Autodesk Inventor 2017 Ahmad Jaya; Anas Muliadin; Indra Darmawan; Titi Andriani; Nova Aryanto; Muhammad Hidayatullah
Jurnal Fisika FLUX Vol 18, No 2 (2021): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat
Publisher : Lambung Mangkurat University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (189.767 KB) | DOI: 10.20527/flux.v18i2.10273

Abstract

ABSTRAK - Peningkatan konsumsi energi listrik tidak diimbangi dengan ketersediaan sumber energi fosil yang selama ini digunakan sebagai bahan bakar oleh mayoritas pembangkit listrik di Indonesia, sehingga memunculkan permasalahan keamanan ketersediaan energi listrik. Salah  satu  cara mengatasi permasalahan tersebut adalah dengan pemanfaatan Energi Baru Terbarukan dari limbah pertanian yang digunakan sebagai bahan bakar Pembangkit Listrik Tenaga Biomassa (PLTBm). Pulau Sumbawa salah satu daerah yang memiliki potensi biomassa limbah tongkol jagung yang melimpah yang dapat dimanfaatkan sebagai bahan bakar PLTBm skala kecil maupun skala besar dengan cara pembakaran langsung. Penelitian ini menggunakan data dari Dinas Pertanian dan Perkebunan NTB tahun 2018 sebagai referensi untuk mengetahui potensi limbah tongkol jagung,  dikarenakan jagung  di pulau Sumbawa dijual pipilan, maka tongkol jagung hanya dibuang begitu saja. Oleh karena itu diperlukan perencanaan membangun PLTBm untuk memanfaatkan potensi tongkol jagung yang ada  di pulau Sumbawa tersebut. Penelitian ini merancang desain struktur sebuah PLTBm skala kecil  bahan bakar tongkol jagung menggunakan software Autodesk Inventor 2017. Hasil rancangan desain struktur PLTBm pada penelitian ini sudah memenuhi standar keamanan untuk dilakukan pembangunan PLTBm secara riil berdasarkan hasil simulasi Computer Aided Engineering (CAE) yang telah dilakukan menggunakan Finite Element Analysis (FEA), dari hasil simulasi didapatkan nilai safety factor minimum adalah 1,26 ul dan maximum 15 ul.KATA KUNCI: Autodesk Inventor 2017; Desain PLTBm; FEA; Simulasi CAE ABSTRACT - The increase in electricity consumption is not matched by the availability of fossil energy sources that have been used as fuel by the majority of power plants in Indonesia, which raises the security problem of the availability of electrical energy. One of the ways to overcome this problem is by utilizing New and Renewable Energy from agricultural waste which is used as fuel for Biomass Power Plant (PLTBm). Sumbawa Island is an area that has the potential for abundant corn cobs biomass which can be used as fuel for small and large scale PLTBm by direct combustion. This study uses data from the NTB Agriculture and Plantation Office in 2018 as a reference to determine the potential for corn cobs waste, because corn on the island of Sumbawa is sold as pipilan, so corn cobs are just thrown away. Therefore a plan is needed to build a PLTBm to take advantage of the potential of the corn cobs on the island of Sumbawa. This study designed the structural design of a small-scale PLTBm for corn cobs using Autodesk Inventor 2017 software. The results of the PLTBm structural design in this study have met the safety standards for real PLTBm construction based on the results of Computer Aided Engineering (CAE) simulations that have been done Finite Element Analysis (FEA), from the simulation results obtained the minimum safety factor value is 1.26 ul and a maximum of 15 ulKEYWORDS: Autodesk Inventor 2017; CAE Simulation; FEA; PLTBm Design
Sistem Monitor Suhu dan Kelembaban Berbasis Cloud pada Lahan Gambut Satrio Yudho Prakoso; Ade Agung Harnawan; Muhammad Itqan Mazdadi; Yoga Pambudi
Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 19, No 1 (2022): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat
Publisher : Lambung Mangkurat University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (904.745 KB) | DOI: 10.20527/flux.v19i1.10379

Abstract

The Research and Development Center for The Soil and Agricultural Land Resources Office estimates that Indonesia's peatland area is around 14.9 million H. In the dry season, peatlands experience dryness, so they burn easily. More than 99% of the causes of forest and peatland fires are human-made, either deliberately burning or neglecting to use fire. IoT (Internet of Things) technology is used to connect all devices to the internet and enable communication of each other, one reason for which is that digital data stored on cloud storage, then display the data on a website. The website was designed to monitor the peat's condition by considering the peat's air temperature, peat soil temperature, peat soil moisture, and humidity around the peatlands. IoT retrieves and sends data to the cloud, then websites retrieve and display data from the cloud in diagram and table format for easy reading of monitors. Website monitoring systems utilize several components, including domains as addresses, web hosting as web data storage, and the CMS framework CodeIgniter is used as the basis of the application. Sending data from IoT to web hosting requires cloud storage. Without this, it is necessary to transfer data from the IoT to the website manually. The monitor system can read temperature and humidity sensor data, store it in the cloud, then display it on a website so that the data monitoring process runs well.
Fabrikasi Alat Terapi Infrared Dengan Tambahan Sensor Jarak Berbasis Microcontroller Henry Prasetyo Prasetyo; Septiana Kurniasari
Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 19, No 2 (2022): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat
Publisher : Lambung Mangkurat University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1123.697 KB) | DOI: 10.20527/flux.v19i2.10383

Abstract

Telah melakukan penelitian terkait fabrikasi terapi infrared dengan tambahan sensorjarak berbasis microcontroller. Alat terapi inframerah yang sudah beredar di pasaran mempunyai banyak kekurangan salah satunya yaitu banyak orang awam yang tidak tahu cara penggunaan yang benar. Alat terapi inframerah yang menggunakan kontrol jarak serta dapat menampilkan petunjuk penggunaan dengan benar menurut prosedur akan sangat membantu pengguna. Alat terapi ini dilengkapi dengan sensorjarak dan pengatur waktu sesuai dengan kebutuhan dengan menggunakan arduino. Arduino akan menghidupkan dan mematikan lampu inframerah yang dihubungkan dengan relay dan digunakan sebagai actuator untuk pembacaan dari sensorjarak. Sensorjarak yang digunakan yaitu sensorultrasonic HC-SR04 akan mengukur jarak yang sudah ditetapkan yaitu <35 cm jarak terlalu dekat, 35-45 cm jarak normal, >45 cm jarak yang terlalu jauh. Waktu yang akan dibutuhkan ditentukan dalam bentuk putaran timmer yaitu 0-30 menit. Pada jarak yang terlalu dekat dan terlalu jauh maka lampu inframerah tidak bisa dioperasikan. Sensorjarak dan pengaturan waktu digunakan agar mengurangi tingkat kelalaian dalam pengunaan alat terapi inframerah yang mengakibatkan kulit melepuh.
KAJIAN SIFAT KEMAGNETAN PADA FREE LAYER NiFe DAN CoFeB BERDASARKAN SIMULASI MIKROMAGNETIK Anisa Indriawati; Galih Setyawan; Edi Suharyadi
Jurnal Fisika FLUX Vol 18, No 2 (2021): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat
Publisher : Lambung Mangkurat University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (678.821 KB) | DOI: 10.20527/flux.v18i2.10459

Abstract

Telah dilakukan simulasi mikromagnetik free layer NiFe dan CoFeB, dengan ukuran free layer 500 nm×200 nm×5 nm. Free layer NiFe dan CoFeB dapat diaplikasikan pada Magnetic Tunnel Junction. Pemberian medan magnet luar sebesar 0 mT sampai dengan 20 mT mengakibatkan terjadinya pergeseran domain wall magnetik.berdasarkan hasil simulasi mikromagnetik,pada kurva hubungan antara medan magnet luar dan nilai magnetisasi,  terlihat perbedaan trend yang signifikan pada pemberian medan magnet luar di atas 11 mT Pada medan magnet 20 mT, momen magnetik CoFeB belum terlalu menunjukkan terjadinya saturasi, sedangkan pada NiFe mulai menunjukkan trend menuju saturasi. Besarnya energy anisotropi bernilai maksimum pada saat free layer NiFe dan CoFeB diberikan medan magnet luar sekitar 0,7 mT, dan bernilai minimum saat medan magnet luar sebesar 20 mT. KATA KUNCI: NiFe, CoFeB, Spintronik, Magnetisasi, Energi Anisotropi
Sintesis Arang Batok Kelapa menjadi Material Maju Grafen Menggunakan Metode Reduksi Kimia Sugianto Arjo; Harry Ramza; Mirza Nur Hidayat
Jurnal Fisika FLUX Vol 18, No 2 (2021): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat
Publisher : Lambung Mangkurat University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (758.475 KB) | DOI: 10.20527/flux.v18i2.10549

Abstract

ABSTRAK- Penelitian ini merupakan bentuk kajian sederhana yang memanfaatkan biomassa pertanian yaitu batok kelapa yang disintesis menjadi material maju grafen. Grafen merupakan salah satu material maju dan terbarukan dalam bidang sains dan teknologi terkini karena kemanfaatannya yang multifungsi. Penelitian ini diawali dengan mengubah biomassa batok kelapa menjadi karbon melalui suatu reaksi pembakaran. Arang hasil dari pembakaran selanjutnya diberikan perlakuan dengan metode reduksi kimia atau metode Hummer tereduksi. Hasil penelitian ini memperlihatkan bentuk morfologi grafen berupa serpihan-serpihan atau dikenal dengan istilah  grafen Flakes. Hasil ini terkonfirmasi melalui uji visualisasi SEM, dimana grafen Flakes diperlihatkan dalam formasi tumpukan mengindikasikan struktur multilayer. Hasil uji TEM memperlihatkan jarak antar kisi kristal yang dimilikinya yaitu berkisar pada 2,40 dan 2,46 Å.  Berdasarkan pada data jarak antar kisi kristal tersebut, hasil simulasi energi menggunakan prinsip DOS didapatkan bahwan grafen hasil sintesis memiliki energi secara berturut-turut adalah 4,0 eV untuk level konduksi dan 3,3 eV untuk level valensi. Hasil uji optik sifat absorbansi dan fluoresens memperlihatkan grafen memiliki dua puncak serapan utama yang berkorelasi dengan terjadinya transisi energi  dan  dari bentuk ikatan C=C dan C-O-C. Adapun pendaran yang dihasilkan melalui uji fluoresensi adalah warna hijau dengan panjang gelombang 525 nm.  Secara sederhana rancangan penelitian dapat dikatakan telah berhasil dalam mensintesis grafen dari arang batok kelapa, meskipun belum sempurna dan masih perlu untuk dilakukan kajian kembali. Hasil dari penelitian ini selanjutnya akan dikembangkan lagi menjadi bentuk grafen dengan morfologi yang berpori. ABSTRACT− This research is a simple study that takes an advantage of agricultural biomass that is synthesized cocconut shell to become graphene, an advanced material. Graphene is one of advanced-and-renewable material in the recent science and technology due to its multifunctional values.The research started with a changed cocconut shell being carbon through a burning reaction. Then the next procedure is given to the charcoal, produced from the burning process, by chemical reduction method or reduced hummer method.The observation showed a morphological form of graphen known as graphen flakes.  It had been confirmed by SEM visualization test where the graphene flakes exhibited in a drift formafion indicated a multilayer structure. TEM test result showed a space in the owned crystal lattice approximately from 2.4 to 2.46 Å. Based on the data of the crystal lattice space, the result of energy simulation using DOS principal impressed that synthesized graphen has energy respectively 4.0 eV for a conduction and 3.3 eV for valency level. Therefore, the absorbantion and fluorecence result of the optical test showed that the graphen has two main absorptions corellated with the transitional energy of and to the form of C=C and C-O-C. However, emission resulted from fluorecence test is green with wavelength 525 nm. In a simple way, this reseach project can be resumed as a success study in the synthesized coconut  from cocconut shell, while it had not been perfect, yet, and it needed to be advanced. Next, the outcome of the study will be developed more to be a porous graphen form  
Analisis Data Hotspot di Kawasan Strategis Provinsi (KSP) Rawa Batang Banyu Provinsi Kalimantan Selatan Tahun 2009–2018 Agda Primaraniyanti; Ichsan Ridwan; Sudarningsih Sudarningsih
Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 19, No 1 (2022): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat
Publisher : Lambung Mangkurat University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1448.342 KB) | DOI: 10.20527/flux.v19i1.10758

Abstract

ABSTRACT− Forest and land fires are a very serious issue in Indonesia, especially in KSP Rawa Batang Banyu which has the potential to experience sustainable development. Hotspots created by NASA-FIRMS (National Aeronautics and Space Administration - Fire Information for Resource Management System) can indicate forest and land fires. The purpose of this study is to analyze the number and density of hotspots with the correlation between hotspots and rainfall with ONI and rainfall in the last 10 years (2009-2018). This study uses Spatial analysis, Time Series Analysis, Pearson Correlation analysis, with hotspot, rainfall, and ONI data that have been released. As a result, the hotspot density conditions in each region were concentrated in Cintapuri Darussalam, Banjar Regency and Binuang, Tapin Regency. Real-Time Analysis shows the highest number of hotspots in the 2009-2018 period reached its highest point in September. Pearson correlation analysis between hotspot and rainfall data shows a value of -0.224 which indicates that the relationship is very weak and inversely proportional. The correlation between ONI data and rainfall shows a value of -0.066 which indicates that the relationship is weaker than the previous correlation and also inversely proportional.
Entanglement Entropy Analysis in Dicke's Model Quantum System Rohma Yuliani; I Wayan Sudiarta; Lily Maysari Angraini
Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 19, No 3 (2022): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat
Publisher : Lambung Mangkurat University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1305.26 KB) | DOI: 10.20527/flux.v19i3.11265

Abstract

Entanglement is a property of interacting particles in a quantum system. The measure of the interaction can be known by looking for the entanglement entropy value in the system. The quantum system used in this study is the Dicke model quantum system which consists of a single-mode electromagnetic radiation field and a two-level N-atom. This study aims to determine the influence of the coupling constant on entanglement entropy and system dynamics. Simulation of system dynamics is carried out with the Quantum Toolbox in Python (QuTiP) module. The simulation results show that the coupling constant has a significant effect on the entanglement entropy value. The greater the value of the coupling constant used, the entanglement entropy value increases. In addition, there is a maximum entanglement entropy value for N greater than one. The coupling constant also affects the dynamics of the system, that is, the greater the value of the coupling constant, the more quantum states can be accessed by atoms.
Simulasi Pengaruh Ketebalan Elektroda Terhadap Potensial Elektrolit dan Molaritas Spesies Vanadium Redox Flow Battery (VRFB) Satria Pamungkas Panji Kumara; Irvan Fajar Hidayah; Silvi Hadila; Ervinka Felindia; Nikita Syaharani; Mauludi Ariesto Pamungkas; Kurriawan Budi Pranata; Alamsyah Mohammad Juwono; Muhammad Ghufron
Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 19, No 1 (2022): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat
Publisher : Lambung Mangkurat University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1078.552 KB) | DOI: 10.20527/flux.v19i1.11403

Abstract

Vanadium Redox Flow Battery (VRFB) is a relative new type of secondary battery that has ability as Energy Storage System (ESS) for renewable energy power plants such as solar cell. 2D VRFB single cell was modeled using COMSOL Multiphysics software and simulated numerically by using Nernst-Planck, secondary current distribution, tertiary current distribution and Buttler-Volmer principle. Simulation was conducted at 293,15 K, with electrode thickness variations of 1 mm (L1), 2 mm (L2), 3 mm (L3), 4 mm (L4) and 5 mm (L5). According to the simulation results, it is known that electrolyte potential in negative electrode is higher than positive electrode and the distribution is tend to decrease for all variations.  Surface concentration near collector is dominant during charging compare inlet position and the reverse phenomenon occur during discharging process. VRFB L1 show weak performance and VRFB L2 show the best performance in term of electrolyte potential and species molarity in the electrode surface.

Page 1 of 50 | Total Record : 496


Filter by Year

2008 2023


Filter By Issues
All Issue Vol 20, No 1 (2023): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 19, No 3 (2022): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 19, No 2 (2022): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 19, No 1 (2022): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 18, No 2 (2021): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 18, No 1 (2021): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 17, No 2 (2020): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 17, No 1 (2020): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 1, No 1 (2019): Jurnal Fisika Flux Edisi Khusus Januari 2019 Vol 16, No 2 (2019): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 16, No 1 (2019): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 15, No 1 (2018): Jurnal Fisika FLUX Edisi Februari 2018 Vol 15, No 2 (2018): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 15, No 1 (2018): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 14, No 2 (2017): Jurnal Fisika FLUX Edisi Agustus 2017 Vol 14, No 1 (2017): Jurnal Fisika FLUX Edisi Februari 2017 Vol 14, No 2 (2017): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 14, No 1 (2017): Jurnal Fisika Flux: Jurnal Ilmiah Fisika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat Vol 13, No 2 (2016): Jurnal Fisika FLUX Edisi Agustus 2016 Vol 13, No 2 (2016): Jurnal Fisika FLUX Edisi Agustus 2016 Vol 13, No 1 (2016): Jurnal Fisika FLUX Edisi Februari 2016 Vol 13, No 1 (2016): Jurnal Fisika FLUX Edisi Februari 2016 Vol 12, No 2 (2015): Jurnal Fisika FLUX edisi Agustus 2015 Vol 12, No 2 (2015): Jurnal Fisika FLUX edisi Agustus 2015 Vol 12, No 1 (2015): Jurnal Fisika FLUX Edisi Februari 2015 Vol 12, No 1 (2015): Jurnal Fisika FLUX Edisi Februari 2015 Vol 11, No 2 (2014): Jurnal Fisika FLUX Edisi Agustus 2014 Vol 11, No 2 (2014): Jurnal Fisika FLUX Edisi Agustus 2014 Vol 11, No 1 (2014): Jurnal Fisika FLUX Edisi Februari 2014 Vol 11, No 1 (2014): Jurnal Fisika FLUX Edisi Februari 2014 Vol 10, No 2 (2013): Jurnal Fisika FLUX Edisi Agustus 2013 Vol 10, No 2 (2013): Jurnal Fisika FLUX Edisi Agustus 2013 Vol 10, No 1 (2013): Jurnal Fisika FLUX Edisi Februari 2013 Vol 10, No 1 (2013): Jurnal Fisika FLUX Edisi Februari 2013 Vol 9, No 2 (2012): Jurnal Fisika FLUX Edisi Agustus 2012 Vol 9, No 1 (2012): Jurnal Fisika Flux Edisi Februari 2012 Vol 9, No 1 (2012): Jurnal Fisika Flux Edisi Februari 2012 Vol 8, No 2 (2011): Jurnal Fisika Flux Edisi Agustus 2011 Vol 8, No 2 (2011): Jurnal Fisika Flux Edisi Agustus 2011 Vol 8, No 1 (2011): Jurnal Fisika Flux Edisi Februari 2011 Vol 8, No 1 (2011): Jurnal Fisika Flux Edisi Februari 2011 Vol 7, No 2 (2010): Jurnal Fisika Flux Edisi Agustus 2010 Vol 7, No 2 (2010): Jurnal Fisika Flux Edisi Agustus 2010 Vol 7, No 1 (2010): Jurnal Fisika Flux Edisi Februari 2010 Vol 7, No 1 (2010): Jurnal Fisika Flux Edisi Februari 2010 Vol 6, No 2 (2009): Jurnal Fisika Flux Edisi Agustus 2009 Vol 6, No 2 (2009): Jurnal Fisika Flux Edisi Agustus 2009 Vol 6, No 1 (2009): Jurnal Fisika Flux Edisi Februari 2009 Vol 6, No 1 (2009): Jurnal Fisika Flux Edisi Februari 2009 Vol 5, No 2 (2008): Jurnal Fisika Flux Edisi Agustus 2008 Vol 5, No 2 (2008): Jurnal Fisika Flux Edisi Agustus 2008 More Issue