Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Jurnal Ekonomi

PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BPR MITRA DANAGUNG Susriyanti, Susriyanti
jurnal ekonomi Vol 16, No 2 (2014)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi H. Agus Salim Bukittinggi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (194.912 KB)

Abstract

Obyek Penelitian ini adalah Karyawan PT.BPR MITRA DANAGUNG, untuk menguji pengaruh-Pengaruh Kepemimpinan terhadap kinerja karyawan, Adapun tujuan penelitian iniuntuk menganalisis pengaruh kepemimpinan Transformasional dan Motivasi Kinerja Karyawan, Dan dari hasil analisis data dan pembahasan kepemimpinan transformasional berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan tetapi pada motivasi kerja tidak ada pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan. Dalam menganalisa data digunakan analisa regresi Regresi Linier Beganda digunakan untuk menguji pengaruh antara variable independen (Kepemimpinan Transformasional dan Motivasi Kerja) dengan variabel dependen (Kinerja Karyawan). Berdasarkan jenis masalah yang diteliti, maka pendekatan yang digunakan pada penelitian ini adalah Pengembangan Hipotesis,Populasi,Sampel dan Metode Pengambilan Sampel
PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BPR MITRA DANAGUNG Susriyanti, Susriyanti
jurnal ekonomi Vol 15, No 1 (2014)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi H. Agus Salim Bukittinggi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (353.582 KB)

Abstract

Obyek Penelitian ini adalah Karyawan Bank Nagari Cabang Pembantu Kinali Pasaman Barat, untuk menguji pengaruh Pengaruh Insentif Terhadap Motivasi Kerja, Adapun tujuan penelitian ini untuk Untuk mengetahui apakah pemberian insentif finansial berpengaruh signifikan terhadap motivasi kerja karyawan pada Bank Nagari Cabang Pembantu Kinali Pasaman Barat, Dan dari hasil hipotesis dapat disimpulkan bahwa pemberian insentif finansial tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan. Dalam menganalisa data digunakan analisa regresi sederhana untuk membuktikan secara statistik pengaruh dari insentif finansial terhadap motivasi kerja karyawan. Berdasarkan jenis masalah yang diteliti, tekhnik dan alat yang digunakan, maka pendekatan yang digunakan pada penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif.
Pengukuran Kinerja Perusahaan dengan Konsep Balanced Scorecard (Studi Kasus pada Bank Nagari) Susriyanti, Susriyanti
Jurnal Ekonomi Vol 14, No 2 (2013)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi H. Agus Salim Bukittinggi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47896/je.v14i2.242

Abstract

This study aimed to analysis performance measurement of firm by balanced scorecard methode in Bank Nagari. Research object is Bank Nagari with two performance measurement aspect consist of financial and non financial. Samples are employee of Bank Nagari taked by purposive sampling methode at least 18 respondents. Samples criteria are work periode 10 years, level management, and located in center office of Bank Nagari Padang. Analysis methode used to measure performance with balanced scorecard and qualitative analysis. Overall, the result shows that financial, customer, internal business process, learning and growth perspectives are significant growth in Bank Nagari performance.