Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

KEPUTUSAN RUMAHTANGGA PETANI PADI MELAKUKAN ALIH FUNGSI LAHAN KE PERIKANAN DI KABUPATEN MUSI RAWAS Fifian; Mulyana, Andy; Asmani, Najib; Yunita
AGRIPITA JOURNAL Vol 1 No 1 (2017): Jurnal Agribisnis dan Pembangunan Pertanian
Publisher : Agripita Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (245.844 KB)

Abstract

The Decision of Farmer Households Doing Land Transfer Function To Fishery at Musi Rawas Regency. This study aimed to analyze the factors that influence the farmer households in the conversion of wetland into fisheries. Research has been conducted in the month of January to May 2015. The research location is determined by deliberate on the five villages in the district of Musi Rawas Regency (Sukamana, Sri Kemuning, Paduraksa, Air Deras, and Sukarame Village) with the consideration of the sample rice farmers who have done land conversion to the fishery, where there as many as 34 farmers who did land conversion to fisheries. The method used in this study is the survay method and sampling method used was multistage stratified random sampling, by counting areas or locations that the majority of farmers have switched from paddy farming. Data processed by logit analysis. Based on the analysis results obtained factors that influence the decision to switch to farmer households fishery is the income from fishery, number of family and the price of paddy at the farmer’s level.
Metode K-Means SAW dalam Seleksi Penerima Dana akat pada Badan Amil akat Yunita; Rusdi Efendi; Dian Palupi Rini
Teknomatika Vol 9 No 02 (2019): Teknomatika Vol 09 No 02 September 2019
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer PalComTech

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

akat is an obligation for Muslims as the implementation of the Five Pillars of Islam including sadaah and infa. The higher the communitys awareness to pay zakat, the more amil zakat boards establish in the community, one of them is Pertaminass amil zakat body (BAMA) in Palembang. The problem currently encountered is that the determination of the recipient of zakat funds must compare the results of the survey one by one so that it is obtained who is most entitled to receive the zakat funds. This procedure may cause relatively high complexity both of time, the accuracy of the results and may affect the target recipient of zakat. The purpose of this study is to minimize the mistakes of BAMA officers in the distribution of zakat funds, so that a decision support system is needed in determining the recipient of zakat funds where the system has been determined based on criteria. K-Means Clustering is a method that groups data according to each cluster. Simple Additive Weighting (SAW) is a method used for the ranking process by using preference values. In this study, the K-Means Clustering method will divide the zakat recipient data according to the distance calculated from the initial position between the zakat recipient data, then the SAW method will sort the zakat recipient data based on each cluster.
Property Business Digital Marketing Communication Strategy during the Covid-19 Pandemic at Kartika Residence Yunita; Amri Dunan
International Journal of Science, Technology & Management Vol. 2 No. 5 (2021): September 2021
Publisher : Publisher Cv. Inara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46729/ijstm.v2i5.324

Abstract

This research aims to find out the digital marketing communication strategy of the property business during the Covid-19 pandemic at Kartika Residence. The methods in this research use qualitative research using the theories Diffusion of Innovation and E-marketing. The analysis was conducted with the theory of Diffusion of Innovation and E-Marketing. The results showed that digital marketing communication in the Kartika Residence property business is a container in building branding on digital media and promoting products. E-marketing, although helpful as a sales support tool, but the sales process will be able to be done if consumers have visited the location. So that the use of digital marketing is only at the stage of branding, promotion, prospecting, and then follow up.
Persepsi Petani Terhadap Kriteria Lingkungan Dalam Pembiayaan Sektor Agribisnis Kelapa Sawitdi Kabupaten Musi Banyuasin Enen Wijayanti; Muhammad Yazid; Yunita
Jurnal Prodi Agribisnis Vol. 1 No. 1 (2020): Jurnal Prodi Agribisnis (KaliAgri)
Publisher : Program Studi Agribisnis Universitas Sumatera Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (747.151 KB) | DOI: 10.56869/kaliagri.v1i1.22

Abstract

Ketetapan pemerintah terhadap kriteria lingkungan pada perkebunan kelapa sawit, menjadi syarat pemberian pembiayaan kepada petani kelapa sawit merupakan latar belakang penelitian ini dilakukan. Tujuan penelitian ini adalah (1) mendeskripsikan kriteria lingkungan dalam pembiayaan sektor agribisnis kelapa sawit di Kabupaten Musi Banyuasin (2) Menganalisis persepsi petani terhadap kriteria lingkungan dalam pembiayaan sektor agribisnis kelapa sawit di Kabupaten Musi Banyuasin (3) Menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi persepsi petani terhadap kriteria lingkungan dalam pembiayaan sektor agribisnis kelapa sawit di Kabupaten Musi Banyuasin. Dari hasil analisis data yang dilakukan menggunakan AMOS (Analysis of Moment Structure) dan estimasi atau pendugaan terhadap populasi yang menggunkan SEM (Structural Equation Modeling ) serta hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) terdapat tujuh aspek kriteria lingkungan dalam pembiayaan sektor agribisnis kelapa sawit di kabupaten Musi Banyuasin, (2) hasil pengukuran persepsi petani terhadap kriteria lingkungan dalam pembiayaan sektor agribisnis kelapa sawit di Kabupaten Musi Banyuasin pada petani plasma berada pada kriteria penilaian setuju, pada petani swadaya berada pada kriteria penilaian tidak setuju, (3) Faktor-faktor yang mempengaruhi persepsi petani terhadap kriteria lingkungan dalam pembiayaan sektor agribisnis kelapa sawit di kabupaten Musi Banyuasin berdasarkan hasil analisis SEM pada petani plasma dan swadaya adalah pada petani plasma secara signifikan dipengaruhi oleh faktor individu, faktor ekonomi, dan faktor lingkungan sosial. Pada petani swadaya secara signifikan dipengaruhi oleh faktor individu dan faktor ekonomi.
Analisis Perbandingan Penerapan GAP Pada Petani Peserta dan Non Peserta Program Kebun Kelapa Sawit Rakyat di Kabupaten Bangka Budi Fachrudin; Muhammad Yazid; Yunita
Jurnal Prodi Agribisnis Vol. 1 No. 1 (2020): Jurnal Prodi Agribisnis (KaliAgri)
Publisher : Program Studi Agribisnis Universitas Sumatera Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (268.984 KB) | DOI: 10.56869/kaliagri.v1i1.24

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengukur penerapan GAP pada petani peserta dan non peserta Program Kebun Kelapa Sawit Rakyat (KKSR), membandingkan produksi dan pendapatan usaha tani petani peserta dengan petani non peserta Program KKSR serta menganalisis pengaruh penerapan GAP melalui kegiatan teknik budidaya, pengelolaan kebun, panen, kepesertaan program serta tahun tanam terhadap pendapatan usahatani kelapa sawit petani peserta dan non peserta Program KKSR di Kabupaten Bangka. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survey. Analisa data menggunakan analisis parametrik kasus dua nilai tengah contoh pengamatan tidak berpasangan dan model regresi linear berganda.Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1). Penerapan GAP dalam kegiatan teknik budidaya, pengelolaan kebun serta panen tandan buah segar (TBS) oleh petani peserta Program KKSR sudah baik sedangkan pada petani non peserta berada dalam kategori sedang. 2). Produksi dan pendapatan usaha tani kelapa sawit petani peserta lebih tinggi daripada petani non peserta Program KKSR. 3). Penerapan GAP dalam kegiatan pengelolaan kebun, kegiatan panen TBS, kepesertaan serta tahun tanam berpengaruh nyata terhadap pendapatan usaha tani kelapa sawit petani peserta dan petani non pesertaProgram KKSR.