Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Pelataran Seni: Jurnal Pendidikan dan Kajian Seni

Fungsi Musik Pada Ritual Aruh Ganal Masyarakat Dayak Meratus Muhammad Razief Lutfhi; Wisnu Subroto; Maryanto Maryanto
Pelataran Seni Vol 2, No 2
Publisher : Program Studi Pendidikan Seni Pertunjukan FKIP ULM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jps.v2i2.5208

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan fungsi musik pada ritual aruh ganal masyarakat Dayak Meratus Desa Malaris Kecamatan Loksado Hulu Sungai Selatan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Seni musik menjadi bagian dari ritual aruh ganal pada suku Dayak Meratus. Mereka menamakannya dengan istilah musik bagandang. Musik bagandang adalah musik khas yang dimiliki Kalimantan Selatan. Musik ini belum banyak diketahui oleh masyrakat, karena musik bagandang kurang populer dibandingkan kesenian tradisional lain yang ada di Kalimantan Selatan seperti musik panting, dan belum pernah ada penelitian tentang fungsi musik pada ritual aruh ganal. Ada beberapa hal yang akan dideskripsikan dari hasil penelitian ini sebagai berikut: (1) ritual aruh ganal (2) instrument-instrument musik bagandang (3) organologi instrument musik (4) fungsi-fungsi musik pada ritual aruh ganal yaitu, (a) fungsi ekspresi emosional (b) Fungsi penghayatan estetis (c) fungsi perlambangan (d) fungsi komunikasi (e) fungsi reaksi jasmani (f) fungsi norma sosial (g) fungsi kesinambungan budaya (h) fungsi hiburan (i) fungsi pengiring (j) fungsi ritual.Kata kunci: fungsi musik, aruh ganal, dayak meratus
Makna Kostum Raja Kambang Sakaki Karya Abdullah SP dalam Mamanda Kalimantan Selatan Nida Arifah; Sulisno Sulisno; Wisnu Subroto
Pelataran Seni Vol 4, No 2
Publisher : Program Studi Pendidikan Seni Pertunjukan FKIP ULM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jps.v4i2.12737

Abstract