Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : SEIKO : Journal of Management

Pengaruh Disiplin Kerja dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan PT. Kaibon Indah Madiun M. Oktaviansyah Gusti Pratama; Mei Retno Adiwaty
SEIKO : Journal of Management & Business Vol 5, No 2 (2022): July - December
Publisher : Program Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/sejaman.v5i2.2304

Abstract

Abstrak Disiplin kerja dibangun melalui persepsi individu atas sikap dan perilaku tertentu, didukung lingkungan sekitar kerja yang memadai sebagai faktor prediktor dari meningkatnya kinerja karyawan. Adapun penelitian bertujuan mengetahui konsep disiplin kerja dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan bagian produksi pada PT Kaibon Indah dengan total sampel berjumlah 55 orang karyawan. Penelitian memanfaatkan metode kuantitatif dengan structural equation modelling dan partial least square (PLS) sebagai alat analisis. Hasil temuan menunjukkan disiplin kerja berpengaruh terhadap kinerja serta lingkungan kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan PT Kaibon Indah. Kata Kunci : Disiplin Kerja; Kinerja Karyawan; Lingkungan Kerja. Abstract Work discipline is built through individual perceptions of certain attitudes and behaviors, supported by an adequate work environment as a predictor factor of increased employee performance. The study aims to determine the concept of work discipline and work environment on the performance of employees in the production department at PT Kaibon Indah with a total sample of 55 employees. The research utilizes quantitative methods with structural equation modeling and partial least square (PLS) as analytical tools. The findings show that work discipline affects performance and the work environment affects the performance of PT Kaibon Indah employees. Keywords: Employee performance; Work Discipline ; Work Environment.
Pengaruh Motivasi Kerja dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Karyawan PT. Millenium Pharmacon International TBK Achila Maharani; Mei Retno Adiwati
SEIKO : Journal of Management & Business Vol 6, No 1 (2023): January - Juny
Publisher : Program Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/sejaman.v6i1.4067

Abstract

Motivasi Kerja serta Kepuasan Kerja ialah salah satu faktor bisa memberikan pengaruh akan Kinerja Karyawan. Studi ini dengan tujuan guna menganalisis pengaruh Motivasi Kerja serta Kepuasan Kerja akan Kinerja Karyawan pada PT. Millenium Pharmacon International Tbk. Populasi pada studi yaitu semua pekerja PT. Millenium Pharmacon International Tbk dengan total 57 orang. Teknik untuk pengambilan sampel pada studi memakai teknik sampel secara jenuh. Dalam studi ini untuk sampel diambil sebanyak populasi dari PT. Millenium Pharmacon International Tbk. Metode untuk pengumpulan data yaitu dengan melakukan wawancara serta penyebaran kuisoner. Pada studi ini untuk metode yang digunakan ialah kuantitatif dengan teknik analisi data memakai PLS. Dengan hasil studi jika variabel Motivasi kerja memiliki pengaruh yang cukup besar akan Kinerja Karyawan pada PT. Millennium Pharmacon Internatioanl Tbk. Serta Variabel Kepuasan kerja juga memberikan suatu pengaruh akan Kinerja Karyawan pada PT. Millennium Pharmacon International Tbk. Kata Kunci: Kepuasan Kerja; Kinerja Karyawan; Motivasi Kerja Abstract Work Motivation and Job Satisfaction are factors that can influence employee performance. This study aims to analyze the influence of Work Motivation and Job Satisfaction on Employee Performance at PT. Millenium Pharmacon International Tbk. The population in the study are all employees of PT. Millenium Pharmacon International Tbk with a total of 57 people. The technique for taking samples in this study uses a saturated sample technique. In this study, the sample was taken as much as the population from PT. Millenium Pharmacon International Tbk. The method for collecting data is by conducting interviews and distributing questionnaires. In this study the method used is quantitative with data analysis techniques using PLS. With the results of the study, if the work motivation variable has a significant influence on employee performance at PT. Millennium Pharmacon International Tbk. As well as the Job Satisfaction Variable also has an influence on Employee Performance at PT. Millennium Pharmacon International Tbk. Keywords: Job satisfaction; Employee performance; Work motivation